MENU TUTUP

Gelar Pendidikan Khusus dan Ujian Advokat, PERSADI dan Unisi

Selasa, 03 Agustus 2021 | 11:16:23 WIB Dibaca : 1930 Kali
Gelar Pendidikan Khusus dan Ujian Advokat, PERSADI dan Unisi

Laporan : Hendrik


TEMBILAHAN, CATATANRIAU.com |  Pergerakan Seluruh Advokat Indonesia (PERSADI) berkerjasama dengan Universitas Islam Indragiri (Unisi) gelar Ujian Advokat dan Pendidikan Khusus Profesi Advokat yang dilaksanakan di Gedung Fakultas Hukum UNISI Jalan Soebrantas Tembilahan, Sabtu 31/7/2021 Pagi.

 

Dr. H. Naj'muddin. Lc. MA Rektor Universitas Islam Indragiri dalam sambutan nya menyampaikan merasa bangga atas MOU yang telah dilaksanan, karena sudah berskala Nasional, yang berarti peningkatan dari sebelumnya,  “Saya sangat senang dan bangga pada hari MOU yang telah disepakati dapat berjalan lancar sesuai apa yang diharapkan,” ujarnya.

 

Sebagai informasi sebelum nya para peserta telah mengikuti pendidikan selama 1 minggu kemudian baru di ikut ujiankan, kali ini ujian hanya diikuti oleh 7 orang peserta, dengan tetap menerapkan protkes covid-19, turut dihadiri Rektor Unisi, Pendiri Yayasan Tasik Gemilang dan Tim Penguji dari Pekanbaru, PKPA sendiri merupkan syarat wajib yang harus dipenuhi untuk membekali diri dalam menjalani Profesi Advokat, PKPA ini ditujukan guna untuk memberikan Pemahaman secara mendalam mengenai Aspek Hukum termasuk didalamnya Kode etik Profesi.

 

Sementara itu, ketua Umum DPN PERSADI Syam Daeng Rani. SH saat di wawancarai mengatakan Bahwa kegiatan ini merupakan  Ujian pertama yang di laksanakan setelah beberapa bulan yang lalu para peserta telah mengikuti pendidikan advokat.

 

Untuk diketahui rencananya pada tanggal 11 dan 12 Agustus mendatang akan ada angkatan ke-2 dengan pelaksanaan metode baru, yang mana jika selesai pelaksanaan PKPA akan langsung dilaksanakan Ujian.

 

“Tentunya harapan kita bersama semoga apa yang kita lakukan pada hari ini dapat membuahkan hasil yang baik sehingga segera dilakukan penyumpahan oleh pengadilan tinggi,” tambahnya.(*)


 



Berita Terkait +

Bersama Masyarakat di Kelurahan Minas Jaya, Serma Muhajir Rutin Lakukan Patroli Karhutla Serta Peninjauan Kanal

Operasi Ketupat LK 2022 Berakhir, Dirlantas Riau Kombes Firman: Laka Lantas Menurun,Situasi Kondusif

Hari Ini Babinsa Koramil 03/Minas Kembali Lakukan Sosialisasi Prokes Covid-19 di Pasar Tradisional

Bupati dan Wakil Bupati Kampar Ikuti Karhutla Fun Run 2025 Bersama Polres Kampar

Tokoh Masyarakat Riau Apresiasi Ketegasan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Tangani Kasus Duren Tiga

4 Bulan di Siak Tak Bisa Jumpai Alfedri, Akbar Jihad : Menunggu Pemimpin Baru Untuk Membahas Gagasan Yang Kami Bawa

Aksi Mahasiswa, Tuntut REKTOR UIN Dicopot

Antisipasi Karhutla, Sertu Nuril Zapri Babinsa Koramil 03/Minas Lakukan Sosialisasi & Patroli Rutin

Salut.. Komjen Pol Prof Dr Gatot Eddy Pramono MSI Resmi Guru Besar Kehormatan UNRI

Suritauladan Afrizal Sintong, Abdi Sang Bupati Rohil Terhadap Emaknya

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

2

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

3

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

4

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan

5

Polsek Langgam Berhasil Ungkap Peredaran Sabu di Desa Segati, Pelaku Ditangkap Bersama 14 Paket Narkoba

6

Kecelakaan Maut di Jalan Koridor PT RAPP KM 17, Satu Tewas di Tempat