MENU TUTUP

Lagi! Belasan Warga Minas Kembali Ditegur Polisi Lantaran Tak Indahkan Prokes Covid-19

Ahad, 01 Agustus 2021 | 11:28:27 WIB Dibaca : 2053 Kali
Lagi! Belasan Warga Minas Kembali Ditegur Polisi Lantaran Tak Indahkan Prokes Covid-19 Salah seorang warga yang tampak ditegur oleh pihak Kepolisian sebab tidak mengenakan masker saat berda di wilayah Pasar Tradisional Kecamatan Minas, Kabupaten Siak, Riau, Ahad (01/08/2021).

Laporan : Idris Harahap


SIAK, CATATANRIAU.com | Jajaran Kepolisian Sektor (Polsek) Minas, dengan tak henti-hentinya senantiasa melakukan kegiatan KRYD Covid-19 dan pendisiplinan serta penegakan hukum protokol kesehatan (Prokes) guna menciptakan Kecamatan Minas terbebas dari penyebaran virus Corona, Ahad (01/08/2021) sekira pukul 10.00 WIB.

 

Kegiatan yang dipusatkan ditempat  yang kerap dijadikan masyarakat sebagi tempat berkumpul seperti di wilayah Pasar Tradisional KM 30 Kecamatan Minas, Kabupaten Siak, Riau, hal itu dilakukan berdasarkan peraturan daerah (perda) Kabupaten Siak Nomor 4 Tahun 2020.

 

"Sebanyak 15 orang masyarakat kecamatan Minas hari ini masih kita dapati lalai terhadap protokol kesehatan Covid-19, dan mereka diberikan teguran secara lisan," ujar Kapolsek Minas Kompol Sawaluddin Pane SH, kepada wartawan media ini melalui keterangan tertulisnya.

Kapolsek juga menjelaskan, dalam kegiatan operasi KRYD Covid-19 di wilayah Kecamatan Minas Polri juga melakukan himbauan terhadap pemilik usaha untuk menyediakan sarana Protokol Kesehatan seperti menyediakan tempat cuci tangan, batas jaga jarak dan lain - lainnya.

 

"Kegiatan operasi Yustisi hari ini selesai pukul 11.00 WIB, dan selama kegiatan berlangsung dalam keadaan aman tertib dan lancar." Tutupnya.***


 



Berita Terkait +

Kapolsek Kuala Kampar Kawal & Awasi Penyaluran BLT - DD Tanjung Sum

Sejumlah Anggota Polsek Minas Tetap Rutin Patroli C3, Guna Antisipasi Kejahatan & Kriminalitas 

Dr.H. Kamsol , MM Pimpin Langsung Rapat Percepatan Penyusunan Laporan Pj. Bupati Kampar Triwulan III

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Kunjungi Riau, Hari Ini Tinjau Isoter

Satlantas Polres Rohul Atur Lalu Lintas Di Jembatan Sungai Rokan Yang Rusak

Babinsa Dari Koramil 03/Minas Patroli Rutin di Lokasi Pengeboran Minyak, Keamanan Terjaga

Usai Dilantik, Muhammad Firdaus Terima Ucapan Selamat Dari Ribuan Masyarakat Kampar & Adakan Syukuran

Hadiri Kegiatan Senam & Jalan Santai, Danramil 03/Minas Ucapkan Selamat HUT Kecamatan Minas ke-28

Pjs Bupati Pelalawan Dr Jhon Armedi Pinem Gelar Silaturahmi Pertama dengan Forkopimda dan Masyarakat

Antusias Adanya Door Prize, Warga di Kuansing Berebut Ikut Vaksinasi

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Disnaker Rohul Akan Verifikasi Ulang Keanggotaan Serikat Buruh Berdasarkan Surat DPD KSPI Riau

2

Forum Peduli Sungai Kampar Temui Gubernur Riau : Desak Solusi Konkrit Atasi Banjir Akibat Spillway PLTA Koto Panjang

3

Putri Andini Rahmat, Remaja Rokan Hilir Raih Runner Up IV Duta Wisata Riau 2025: Angkat Advokasi MENYASAW Besamo Putri

4

Polsek Minas Yang di Back Up Polres Siak Kawal Aksi Unjuk Rasa di Gate 4 PHR Minas, Kapolsek Pastikan Situasi Kondusif

5

Junjung Tinggi Kebebasan Berpendapat, PHR: Pekerja Simbol Ketahanan Energi

6

Aksi Unjuk Rasa di PT. PHR Minas Berakhir Damai, Dandim Siak Sampaikan Pesan Persatuan dan Kesejahteraan