MENU TUTUP

Tim Opsnal Satres Narkoba Polres Kuansing Menangkap Pelaku Narkoba Jenis Sabu

Selasa, 13 Juli 2021 | 17:06:30 WIB Dibaca : 2274 Kali
Tim Opsnal Satres Narkoba Polres Kuansing  Menangkap Pelaku Narkoba Jenis Sabu

Laporan : Ridho Magribi


KUANSING, CATATANRIAU.com | Tim Opsnal Satuan Reskrim Narkoba Polres Kuansing melakukan pengungkapan kasus TP Narkoba jenis sabu, kejadian tersebut terjadi Senin sore 12/07/2021 di
Desa Seberang Taluk Kec.Kuantan Tengah Kab.Kuansing.

 

Adapun Barang Bukti yang diamankan berupa 1 (satu) paket plastik bening berisikan butiran kristal diduga Narkotika Jenis Sabu dengan berat kotor 0.40 Gram,1 (satu) lembar tissue warna putih, 1 (satu) unit handphone merk Vivo warna hitam,1 (satu) unit sepeda motor merk Honda Beat warna putih merah dengan nopol BM 2682 XO.

 

Pelaku yang ditangkap an. AH als MA,41 thn,Laki2,wiraswasta,Desa Beringin Taluk Kec.Kuantan Tengah Kab.Kuantan Singingi.

 


Ditempat terpisah Kapolres Kuansing AKBP Henky Poerwanto,SIK,M.M membenarkan penangkapan ini  dan melalui Kasat Narkoba AKP PJ Nababan SH,MH mengatakan penangkapan pelaku Narkoba tersebut berawal dari  lnformasi masyarakat selanjutnya Kasat Narkoba memerintahkan Kanit Opsnal Bripka M.Ravi Tandra,SH dan Personilnya untuk mengamankan yang diduga tersangka,  kemudian Tim Opsnal Sat Resnarkoba melakukan penghentian paksa terhadap 1 (satu) orang laki-laki yang telah dicurigai an.AH als MA dijalan Desa Seberang Taluk Kec.Kuantan Tengah Kab.Kuansing kemudian dilakukan penggeledahan   terhadapnya dan ditemukan barang bukti berupa 1 (satu) paket plastik bening berisikan butiran kristal diduga narkotika jenis sabu didalam balutan tissue warna putih pada dasbor depan sebelah kiri sp.motor yang dikendarai tersangka, selanjutnya tersangka ditangkap dan dibawa ke Polres Kuansing guna pengusutan lebih lanjut.adapun pasal yang dikenakan terhadap  tersangka Psl 114 jo Psl 112," Ungkap AKP Jontara.***


 



Berita Terkait +

PRIA ASAL JATIM DI TANGKAP KEPOLISIAN SIAK TERHADAP KEPEMILIKAN SABU.

Perkara Karhutla PT Adei Plantation Tahap II Di Kejari Pelalawan

Polsek Lirik Kembali Ungkap Kasus Curanmor

Hendak Transaksi Sabu, Lima Pria Diamankan Polisi di Bengkalis

Petugas Bandara SSK II Pekanbaru Gagalkan Pengiriman 4 Paket Ganja Kering Via Tiki

Polres Rohul OTT Kades, Sita Uang 20 Juta Hasil Pungli Pengurusan SKRT Dan SKGR

Empat Orang Peria Pelaku Ilegal Taping Milik PT BOB Di Minas, Berhasil Diringkus Polisi

Polda Riau Bongkar Sindikat Penyulingan Minyak Illegal Di Dumai, 4 Orang Diringkus, 1 DPO

3 Komplotan Penadah Motor Curian Ditangkap Reskrim Polres Kampar, 10 Sepeda Motor Diamankan

Sidang PS Pasar Baru Panam, Hakim PTUN Pekanbaru Temukan Bukti Baru

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Abu Kasim Gugat PT SLS Serobot 90 Hektar Lahan Masyarakat Adat

2

Satu Perwira Polres Inhu Naik Pangkat Pengabdian, Dua Bintara Dipecat

3

Pastikan Peringatan May Day Aman, Kapolres Pelalawan Hibur Para Buruh

4

Satres Narkoba Polres Inhu Ringkus Pengedar 4,46 gram Sabu di Kecamatan Lirik

5

Serah Terima Konstruksi Tepat Waktu, PT Adhi Jalintim Riau Resmi Memulai Masa Layanan

6

Daftar Pertama, Dr.Afni: Saya Kader Nasdem