MENU TUTUP

Pertahankan Tradisi 27 Likur, Karang Taruna Kayu Ara Permai di Siak Ini Bangun 2 Menara Lampu Colok

Senin, 10 Mei 2021 | 19:42:31 WIB Dibaca : 3747 Kali
Pertahankan Tradisi 27 Likur, Karang Taruna  Kayu Ara Permai di Siak Ini Bangun 2 Menara Lampu Colok


SIAK, CATATANRIAU.COM  |  27 Likur atau lebih dikenal 7 Liko merupakan tradisi turun temurun dengan pemasangan lampu colok ( Pelito red) di rumah dan sepanjang ruas jalan dari malam ke 27 ramadhan sampai dengan malam 30 ramadhan.

 

Demi mempertahankan tradisi likur karang taruna kampung kayu Ara Permai bangun 2 buah menara  dengan dihiasi lampu colok bernuansa Islam dengan tema masjid.

Ketua Karang Taruna Kampung Kayu Ara Permai zarwin kepada catatanriau.com Senin malam (10/05/21) mengatakan, " hal ini dilakukan demi menjaga tradisi yang turun temurun.

 

"Kita mencoba mempertahankan tradisi menyambut 1 Syawal dengan memasang lampu colok bernuansa Islam dihari kemenangan kita.

 

Zarwin berharap, "Tradisi ini akan terus terjaga sampai ke anak cucu kita nanti. Tak lupa Zarwin mengucapkan ribuan trimakasih kepada seluruh Pemuda dan masyarakat kampung Kayu Ara Permai atas dukungan baik secara moril dan materil sehingga kegiatan ini bisa terlaksana sebagaimana mestinya. Dan tak lupa kami ucapkan ribuan trimakasih kepada seluruh donatur yang telah membantu kami. Semoga ditahun depan kegitan ini bisa lebih meriah dan makin banyak lagi menara yang kita bangun. ***


 



Berita Terkait +

Merajut Asa Di Kota Terapung, Cici Pramida : Kegigihan Berakhir Kemenangan Bersama P2DC

Reses II di Sungai Akar, Martimbang Simbolon Jabarkan Sejumlah Kinerjanya Yang Telah Berjalan Dengan Baik

Pilpung PAW, Zul Akmal Terpilih Sebagai Penghulu Kampung Perincit

Kapolsek Bandar Sei Kijang Menghadiri Acara Halal Bihalal.

Terapkan Prokes Covid-19 Dengan Ketat, Martinus SP Lantik 6 Kepala RK & 20 RT Sekampung Mandiangin

Patroli Antisipasi C3, Polsek Bunut Sambangi Tempat Keramaian di wilayah Hukumnya

Camat Kandis Sidak Posko Gugus Tugas Pencegahan Covid-19 Kampung Jambai Makmur

Nilai Program Kerja Bupati Catur Tak Terwujud di Kampar Kiri Hulu, Mahasiswa Ngadu ke Jokowi

Lima Kabupaten di Riau Ikuti Jaminan Kesehatan Semesta

Menko PMK Gelar Roadshow Yang Diikuti Bupati/Walikota Se Provinsi Riau

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kejutan Bersedia Mundur DPR - RI Terpilih, Syamsuar : Insya Allah Saya Maju Calon Gubernur

2

Polsek Seberida Ringkus Pasutri Pengedar Narkoba, 10 Gram Sabu Diamankan

3

Rusak Parah! Warga Minta Pemprov Riau Perbaiki Jalan Lintas Minas - Perawang

4

Lapas Pasir Pengaraian Terus Tetap Serius Wujudkan Zona Integritas

5

Danrem 031/Wira Bima Sambut Tim Pokja Kajian Strategis Brigjen TNI Junaidi

6

Harlades Pertama Desa Pemandang: Momentum Bersejarah Untuk Kemajuan Desa