MENU TUTUP

Pengguna Jalan Merasakan Manfaat Pembangunan Jalan Kampung Pinang-Teluk Jering

Rabu, 18 November 2020 | 20:39:30 WIB Dibaca : 1595 Kali
Pengguna Jalan Merasakan Manfaat Pembangunan Jalan Kampung Pinang-Teluk Jering


KAMPAR, CATATANRIAU.COM | proyek pembangunan Jalan Kampung Pinang-Teluk Jering, Kecamatan Tambang, Kabupaten Kampar Provinsi Riau dikerjakan Dinas PUPR (Pekerjaaan Umum dan Perumahan Rakyat) Kabupaten Kampar sepanjang  2.850 KM, dan  lebar 5,5 meter.


Warga di sekitar jalan dan masyarakat yang berlalu lalang di jalan tersebut bersukur dan berterimakasih atas pembagunan jalan tersebut, Mereka mengapresiasi Dinas PUPR Kabupaten Kampar. Terlebih di Sektor Wisata karena dikawasan tersebut terdapat objek Wisata Pulau Cinta yang saat ini banyak dikunjungi wisatawan, dengan akses jalan yang baik terjadi peningkatan kunjungan wisatawan yang cukup signifikan ke Objek Wisata tersebut.

 

Saat awak media mengkonfirmasi salah seorang pengendaran roda dua (sepeda motor) Suyono, "bahwa kami berterima kasih kepada Pemerintah Kabupaten Kampar atas pembangunan jalan kampung pinang-teluk jering Kecamatan Tambang ini" ucap Suyono


"Dengan adanya Pembangunan Jalan Kampung Pinang - Teluk Jaring masyarakat lebih mudah mengangkut hasil panen sehingga meningkatkan kwalitas waktu kerja dan perputaran ekonomi masyarakat" ungkap suyono.

 

Saat kondisi darurat masyarakat juga merasakan manfaatnya disaat mengantarkan anggota keluarganya yang butuh penanganan kesehatan, karena jalannya sudah bagus sehingga waktu tempuh yang dibutuhkan semakin singkat. Tambah Suyono 


Salah seorang supir mobil truk Erik yung menyebutkan "kami sangat bersyukur atas pembangunan jalan teluk jering ini, membuat kami pengendara yang melalui jalan ini lancar dan nyaman tidak ada berlubang." ujarnya.( Ocu Bundo)




Berita Terkait +

PLTA Koto Panjang Hari ini Akan Menambah Bukaan Pintu Pelimpahan Air Waduk

Kampanye Persiapan Kota Layak Anak dan Program Green Generation

Pj. Bupati Kampar Dr. H. Kamsol, MM ; Para Camat Harus Ciptakan Inovasi untuk Maksimalkan Pelayanan Publik

Program Vaksinasi COVID-19 Pelalawan Dimulai, Masyrakat Tidak Perlu Takut

Demi Keamanan Objek Vital Nasional di PT PHR Minas Tiga Orang Anggota Koramil Minas Giat Patroli Drilling 

Pelantikan 90 Anggota PPK Kabupaten Rokan Hilir, Ini Pesan Ketua KPU dan Wakil Bupati Rohil

Bersama Bupati Dan Dandim, Kapolres Siak Monitoring Pelaksanaan Pemilu 2024 Disejumlah Kecamatan

ADAKAN VAKSINASI MASSAL SETIAP HARI POLSEK MINAS BERSINERGI DENGAN STAKE HOLDER TERKAIT

Polres Kampar gelar Apel Kesiapsiagaan Penanggulangan Bencana Karhutla di Kab.Kampar

Sebanyak 16 Pelanggar Protokol Covid-19 di Minas Ditegur & Diberikan Sanksi Oleh Tim Pemburu Taking

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Polres Pelalawan Tangkap Dua Pengedar Sabu, Ungkap Jaringan Peredaran Narkotika di Kecamatan Kerumutan

2

Masyarakat Koto Gasib Tolak PSU Siak, Gugatan Periodisasi Alfedri Kembali Picu Aksi

3

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

4

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

5

Soal Viral Video Dugem di Rutan Pekanbaru, Ketua KNPI Riau dan Relawan Prabowo Gibran Usul Budi Akak di Pindahkan ke Lapas Nusakambangan

6

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat