MENU TUTUP

Projo Riau Minta TNI- Polri Bersikap Tegas Terhadap 'KAMI' di Bumi Lancang Kuning

Kamis, 15 Oktober 2020 | 19:04:46 WIB Dibaca : 1716 Kali
Projo Riau Minta TNI- Polri Bersikap Tegas Terhadap 'KAMI' di Bumi Lancang Kuning


CATATANRIAU.COM | Hiruk Pikuk Politik Nasional yang sangat panas saat ini, banyak berimbas ke daerah dan salah satunya adalah Provinsi Riau, dimana akan Deklarasinya KAMI (Kolisi Aksi Menyelamatkan Indonesia) yang di nahkodai oleh Gatot Nurmantyo di Provinsi Riau yang sedang ramai di media sosial dengan Pro Kontra Masyarakat Riau.

 

Menyikapi hal tersebut, Ormas Pro Jokowi (Projo) Riau
Melalui Ketua Bidang Hukum DR.Wahyu Donri SH., M.Hum. melalui telepon seluler mengatakan, menyikapi banyaknya penolakan di beberapa wilayah besar di Indonesia dan menjadi panasnya isu tersebut di kalangan masyarakat Riau, apalagi dalam beberapa kegiatan KAMI kerapkali melakukan orasi-orasi yang menggiring opini untuk menyalahkan pemerintah yang sah dan ini tentu salah satu bagian dari tidak memberinya rasa kenyamanan ditengah masyarakat yang disatu sisi sedang berjuang menghadapi situasi pandemi covid-19 ini. 

 

"Kita dari Projo Riau Menolak Deklarasi KAMI di Provinsi Riau demi terciptanya Situasi kondusif di masyarakat Riau," sebutnya.

 

Selanjutnya hal tersebut juga diamini oleh Sekretaris Projo Riau Nata Hedy Nyo, SE,MH. di kantor DPD Projo Riau mengatakan, kita minta kepada aparat hukum baik kepolisian maupun TNI dapat mengambil sikap tegas dan demi keamanan masyarakat Riau agar Deklarasi KAMI tidak diijinkan ada di Bumi Lancang kuning ini, Kamis (15/10/2020).

 

"Kita minta Tni- Polri bersikap tegas terhadap KAMI di bumi lancang kuning dengan tidak memberikan izin berkumpul dan deklarasi," ucap sekretaris Projo Riau Nata.

 

Masyarakat Riau hendaknya fokus kepada upaya bagaimana kita bersama-sama mengurangi angka terpapar covid-19 yang makin hari semakin tinggi, masyarakat bersama pemerintah hendaknya konsen terhadap hal ini, demi berkurangnya angka kematian.(*)




Berita Terkait +

Patroli Karhutla di Perawang Barat Oleh Serka Afrisal: Tidak Ditemukan Titik Api dan Asap

Babinsa Koramil 03/Minas Pantau Ketat Tahapan Pemilukada 2024 di Sungai Mandau, Situasi Kondusif

Bupati H.Sukiman Resmi Melantik Pejabat Eselon 1,2 Dan 3 Di Lingkungan Pemkab Rohul

Kapolres Rohul Salurkan Bantuan Buat Masyarakat & Jurnalis Korban Banjir

Giat Pengamanan OVN, Babinsa Koramil 03/Minas Tanpa Henti Lakukan Patroli Drilling

Pedagang dan Pengunjung Pasar Rakyat Kambesko Janji Sukseskan Pemilu Damai 2024

KRYD Dan Blue Light, Polsek Minas - Polres Siak Sisir Sejumlah Lokasi Rawan Tindak Kejahatan

Pemkab Inhil Terima Sertifikat SAKIP Hasil Evaluasi RB Dari Menpan-RB

Komandan kodim 0314 laksanakan kunjungan kerja ke Koramil 04/KDR Kecamatan Kuindra

Kapolres Kampar Kunjungi Vaksin massal dan Donor darah di Polsek Siak Hulu

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Polres Pelalawan Tangkap Dua Pengedar Sabu, Ungkap Jaringan Peredaran Narkotika di Kecamatan Kerumutan

2

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

3

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

4

Soal Viral Video Dugem di Rutan Pekanbaru, Ketua KNPI Riau dan Relawan Prabowo Gibran Usul Budi Akak di Pindahkan ke Lapas Nusakambangan

5

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

6

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan