MENU TUTUP

Kapolres Rohul Jalin Silaturahmi Dengan Management Unipersitas Pasir Pengaraian

Kamis, 17 September 2020 | 19:21:42 WIB Dibaca : 2411 Kali
Kapolres Rohul Jalin Silaturahmi Dengan Management Unipersitas Pasir Pengaraian


ROKANHULU, CATATANRIAU.COM | Kapolres Rokan Hulu(ROHUL) AKBP Taufik Lukman Hidayat SIK SH. Bersilaturahim langsung dengan management Universitas Pasir pengaraian (UPP) Kabupaten Rokan Hulu (Rohul) 17/09/2020.

 

Dari pantauan awak media di lapangan hadir dalam acara silaturahim tersebut
Rektor UPP, Kasat Intelkam Polres Rokan Hulu Akp Edi Sutomo, SH.,MH,Wakil Rektor 1, Rivi antoni M. Pd,Wakil Rektor 2, Khairul fahmi MT, Direktur kemahasiswaan rahmi fitria M. Biomed,. Kasi Propam Polres Rokan Hulu Iptu Yohanes Tindaon, SH,Paur Humas Polres Rokan Hulu Ipda Totok Nurdianto, SH.

 

Acara kegiatan silaturahim ini digelar di Aula UPP Rohul, Rektor Rektor UPP Dr.Adolf Bastian Mpd dalam sambutannya mengucapkan terima kasih kepada Kapolres dan jajaran yang telah menyempatkan waktunya berkunjung bersilaturahmi ke kampus UPP.

 

"Kami dari pihak UPP mengucapkan ribuan terima kasih kepada Bapak Kapolres Rokan Hulu AKBP Taufik Lukman Hidayat SIK SH beserta jajarannya yang telah berkunjung dan bersilaturahim  ke UPP ini, tentunya semua ini suatu kebanggaan bagi kami dari pihak UPP." Ucap Rektor UPP.

 

Dr.Adolf Bastian MPD menambahkan sesuai visi kampus adalah peningkatan wira usaha muda yang berbudaya serta menyambut baek program yang di luncurkan oleh Polda tentang launching jaga kampung.

 

"Sesuai visi kampus kita saat ini, untuk meningkatkan wira usaha muda, kita juga menyambut baek arahan atau program 
Kapolda Riau tentang launching Jaga kampung untuk mengatasi ketahanan pangan dalam kondisi Covid-19, sekaligus Kita dari pihak UPP  berharap kerja sama yang baik antara UPP dengan Polres Rohul  untuk  Pencegahan Narkoba." Tambahnya.

 

Kapolres Rohul Taufik Lukman Hidayat dalam penyampaiannya mengatakan akan menerima permintaan yang baek dari pihak UPP untuk bekerja sama dengan Polres Rohul.

 

"Kami sangat apresiasi dan menyambut baek niat UPP yang mau bekerja sama dengan Polres Rohul karena kami juga sangat berharap bekerja sama dengan tenaga ahli terutama Pertanian UPP  dalam Program Jaga Kampung dan kita juga berharap nantinya Mahasiswa/i menjadi Contoh dan Turut Serta  dalam upaya 3M guna pencegahan penyebaran virus Covid-19." Ungkap Kapolres.

 

Selain mengembangkan Program Jaga Kampung, Kapolres Rohul juga akan melakukan pembinaan sadar Hukum di areal kampus UPP.

 

"Kita juga dari Polres Rohul akan melakukan pembinaan sadar hukum dengan cara edukasi kepada mahasiswa/i untuk pencegahan Narkoba, Sekaligus kita juga menghimbau kepada Mahasiswa/i UPP untuk turut ikut serta memelihara suasana Kamtibmas yang kondusif jelang pilkada 2020 ini." Kata Kapolres.(*)




Berita Terkait +

Warga Minas Ini Semringah Terima Bantuan Paket Sembako Dari PHR Jelang Ramadan

Antisipasi Terjadinya Karhutla, Serda Sugiarto Ajak Masyarakat di Kampung Muara Kelantan Berpatroli 

PT Pelindo Regional 1 Cabang Dumai Turunkan Alat Dan Team Goro

Mengenal Atlit Beladiri Pendiri Sasana Camp Serta Pencetak Banyak Atlit Berprestasi Dari Riau

PT.HKI Section 2 Minas yang mengerjakan proyek BUMN diduga mempunyai banyak subkon tidak bertuan

Upaya PHR Agar Pekerja Selamat, Bagi Mitra Kerja yang Lalai Bisa Masuk Daftar Hitam

Kapolsek Bunut Hadiri Musyawarah Persiapan Mandi Balimau Bersama

Bupati Rohul Sambut Kunjungan Kapolda Riau Untuk Rapat Koordinasi Pilkada 2024

Jabatan Sekda Kabupaten Rohul Resmi Di Lantik Bupati H.Sukiman

Sertu Kadirus Laksanakan Penegakan Disiplin Terpadu di Pelabuhan Syahbandar (HK)

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Disnaker Rohul Akan Verifikasi Ulang Keanggotaan Serikat Buruh Berdasarkan Surat DPD KSPI Riau

2

Forum Peduli Sungai Kampar Temui Gubernur Riau : Desak Solusi Konkrit Atasi Banjir Akibat Spillway PLTA Koto Panjang

3

Putri Andini Rahmat, Remaja Rokan Hilir Raih Runner Up IV Duta Wisata Riau 2025: Angkat Advokasi MENYASAW Besamo Putri

4

Polsek Minas Yang di Back Up Polres Siak Kawal Aksi Unjuk Rasa di Gate 4 PHR Minas, Kapolsek Pastikan Situasi Kondusif

5

Junjung Tinggi Kebebasan Berpendapat, PHR: Pekerja Simbol Ketahanan Energi

6

Aksi Unjuk Rasa di PT. PHR Minas Berakhir Damai, Dandim Siak Sampaikan Pesan Persatuan dan Kesejahteraan