MENU TUTUP

Hartop Lansung Tancap Gas, Gencar Sosialisasi Dan Silaturahmi Dengan Masyarakat

Ahad, 13 September 2020 | 16:08:39 WIB Dibaca : 1749 Kali
Hartop Lansung Tancap Gas, Gencar Sosialisasi Dan Silaturahmi Dengan Masyarakat


ROKANHULU, CATATANRIAU.COM | Pasangan calon Bupati
H.Hamulian-M.Sahril Topan (Hartop)  langsung tancap gas. Pasca dinyatakan lolos verifikasi faktual (verfak),pasangan bakal calon (balon)  pemilihan bupati dan wakil bupati Rokan Hulu tahun 2020.

 

Selain melalui media massa dan media sosial, Calon dan Tim Relawan Hartop gencar turun ke masyarakat bersilaturahmi dan memasang spanduk serta baliho yang terpasang di beberapa titik strategis.

 

Belum lagi, Tim Relawan rajin berkeliling menjalin silaturahmi dengan sejumlah elemen masyarakat. Keliling di Bumi Negeri Seribu Suluk yang begitu luas untuk bertemu wajah-wajah baru tiap harinya. Tak mengherankan, Hartop makin dikenal oleh masyarakat.

 

“Makin dekat pemilihan, kita akan terus gencar sosialisasi biar Hartop semakin dikenal oleh masyarakat,” ujar Susilo salah satu tokoh masyarakat Rokan Hulu.
Minggu 13/09/2020.

 

Menurut dia, silaturahmi yang di lakukan pasangan Hartop dengan komponen warga memang bukan hal baru. Apalagi H.Hamulian. sendiri merupakan kader partai Golkar dan sudah pernah maju jadi calon wakil Bupati Rokan Hulu berpasangan dengan Suparman, Sementara pasangannya M.Sahril Topan salah satu Anggota DPRD Rohul Dua Priode, Dari pengalaman itulah Hartop sudah banyak mendapat perhatian masyarakat.

 

“Saya yakin dukungan kepada Hartop pada Pilkada 2020 ini semakin kuat. Apalagi sekarang berpasangan H.Hamulian dengan M.Sahril Topan yang merupakan presentasi perwakilan masyarakat Rokan Hulu." terangnya.

 

Semakin sering turun kelapangan, akan menambah poin popularitas dan elektabilitas keduanya."Tutupnya.(*)




Berita Terkait +

Diduga Oknum Penghulu Kecamatan Kandis Dukung Salah Satu Bacaleg Curi Start Kampanye

Video Oknum Arahkan Warga Pada Salah Satu Paslon Bupati Siak di UPT Disdukcapil Kandis Viral!

Mantan Kadiskes Siak Dr Tonny Chandra M.Kes Bakal Ikut Nyaleg Dan Bidik Kursi DPRD Dapil Riau 6 Lewat Partai PAN

Sejumlah Kader Golkar di Siak Gelar Aksi, Sebut Syamsuar Orang Yang Paling Tak Komit Sedunia

Partai Perindo Gelar Pasar Murah, Sayed Abubakar Assegaf : Kami ingin Meringankan Beban Masyarakat

Kampanye di Suku Akit Rupat, Kasmarni Siapkan Beasiswa S1 Untuk KAT

Bacaleg DPR RI Dapil 2 Riau, Kapitra Ampera, Untuk Rakyat, dan Demi Rakyat

Peringati Hari Lahir Bung Karno DPC PDI-P INHIL Hadirkan Berbagai Kegiatan

Paparkan Program Pro-Rakyat, Kasmarni: RS Pratama Perlu Dibangun di Siak Kecil

Profil Imustiar S.Ip Pemilik Suara Terbanyak Golkar 3 Periode DPRD Pelalawan

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Buntut Bnyak Sekolah Pungut Duit Siswa, Pj Gubri Diminta Copot Kadisdik Riau

2

Arwin Pindah Hati Dari Alfedri ke Afni di Pilkada Siak 2024

3

Kopi Boi Tawarkan Nobar Seru Indonesia vs Uzbekistan

4

Dua Pelaku Narkoba Diciduk: Barang Bukti Berupa Sabu 5,60 Gram Berhasil Disita

5

Dihadiri Arwin AS, LLMB Deklarasi Dukung Afni di Pilkada Siak

6

Kapolsek Kelayang Ringkus Pengedar dan Bandar Sabu-sabu, Ini Jumlah Barang Buktinya