MENU TUTUP

Kapolres Bengkalis Laksanakan Acara Sertijab Kasat Reskrim Polres Bengkalis

Senin, 07 September 2020 | 16:20:22 WIB Dibaca : 2497 Kali
Kapolres Bengkalis Laksanakan Acara Sertijab Kasat Reskrim Polres Bengkalis


BENGKALIS, CATATANRIAU.COM | Bertempat di Aula Serbaguna Polres Bengkalis, Jalan Pertanian, Kecamatan Bengkalis, Kabupaten Bengkalis, pada Hari Senin (7/9/2020) sekira pukul 11:00 wib, Kapolres Bengkalis AKBP. Hendra Gunawan. SIK. MT, Laksanakan Serah Terima Jabatan (Sertijab) Kasat Reskrim Polres Bengkalis.

 

Sertijab berlangsung dengan Suasana yang haru, dan tetap mengikuti Protokol Kesehatan, Kapolres Bengkalis AKBP. Hendra Gunawan. SIK. MT, yang pada siang itu didampingi oleh Waka Polres Bengkalis Kompol Rony Syahendra. S. I. K. M. S. I, menyampaikan rasa bangga atas Promosi Jabatan barunya Sebagai Kepercayaan Pimpinan (Spri) yang diterima oleh Kasat Reskrim lama Polres Bengkalis AKP. Andrie Setiawan. S. H. SIK, dan berterimkasih atas kerjasamanya selama ini.

 

Sosok Kasat lama kita yang sangat familiar di Polres Bengkalis, dan selama kepemimpinan beliau sangat sukses dalam mengungkap kasus yang cukup rumit, namun ditangan Andre semua dapat di Tuntaskan, Karna Kearifan beliau selama Satuan Reserse Kriminal Polres Bengkalis.

 

Dan juga mengucapkan selamat datang pada Kasat Reskrim Polres Bengkalis yang Baru AKP. Meki Wahyudi. S. H. SIK, dan berharap dapat lebih gigih dalam mengungkap Kasus seperti yang telah dilakukan Kasat yang lama.

 

Kapolres Bengkalis juga berpesan untuk kita semua agar terus menjadi Pelopor Kamtibmas, Pembangunan, dan selalu peduli kepada masyarakat, karna pada akhirnya kita semua akan kembali menjadi masyarakat.

 

Acara Sertijab pada hari itu, berlangsung cukup khidmat dan selama acara semua berjalan Kondusif.(*)




Berita Terkait +

Serda S.E Sinulingga & Serda Mayus Maruli Giat Patroli & Komsos Penguatan Binter SKK Migas di Minas

Upika Minas Gelar Apel Kesiapsiagaan Karhutla Dan Pengecekan Peralatan Pemadam Api

Pihak PNM Mekaar Persulit Pinjaman Buat Nasabahnya Yang Ingin Lanjutkan Pinjaman

Polsek Minas bersama stakeholder terkait, dorong percepatan vaksinasi covid-19

Serda Sugiarto Giat Rutin Babinsa Masuk Dapur di Rumah Warga Kurang Mampu di Kampung Rantau Bertuah 

Atlet Para-Anggar NPCI Riau Siap Tampil Maksimal di Peparnas Solo

Torehan Canting Manajemen PHR untuk Kemajuan Batik Mandau

Anggota Dewan Pakar Partai Golkar Sarankan LBP Jadi Ketum, Larshen Yunus: Munaslub Secepatnya!

Babinsa Dari Koramil 04/Perawang Patroli Pencegahan Karhutla, Situasi Kondusif

Hadiri Pencanangan Penanaman Mangrove, Alfedri : Kita Siap Menjaga Bersama Masyarakat.

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Polres Pelalawan Tangkap Dua Pengedar Sabu, Ungkap Jaringan Peredaran Narkotika di Kecamatan Kerumutan

2

Masyarakat Koto Gasib Tolak PSU Siak, Gugatan Periodisasi Alfedri Kembali Picu Aksi

3

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

4

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

5

Soal Viral Video Dugem di Rutan Pekanbaru, Ketua KNPI Riau dan Relawan Prabowo Gibran Usul Budi Akak di Pindahkan ke Lapas Nusakambangan

6

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat