MENU TUTUP

Anggota Dewan Pakar Partai Golkar Sarankan LBP Jadi Ketum, Larshen Yunus: Munaslub Secepatnya!

Kamis, 13 Juli 2023 | 18:37:39 WIB Dibaca : 1670 Kali
Anggota Dewan Pakar Partai Golkar Sarankan LBP Jadi Ketum, Larshen Yunus: Munaslub Secepatnya!

Jakarta, Catatanriau.com | Disela-sela mengikuti Acara di Ibukota Jakarta, Ketua Dewan Pengurus Daerah (DPD) Tingkat I, Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Provinsi Riau turut memberikan Komentarnya, terkait Pernyataan beberapa Senior maupun Dewan Pakar Partai Golongan Karya (Golkar) yang menginginkan Airlangga Hartarto di Gantikan oleh Luhut Binsar Panjaitan (LBP)

Keinginan tersebut bukan tanpa alasan. Pasalnya, para Senior di Partai Beringin itu sudah terlalu Jenuh dan Khawatir melihat Kondisi yang ada. Mulai dari Elektabilitas Partai hingga persiapan menuju Pesta Demokrasi di tahun 2024 yang akan datang.

Anggota Dewan Pakar Partai Golkar Sarankan LBP Jadi Ketum, Larshen Yunus: "Munaslub Secepatnya!"

Bagi Ketua DPD KNPI Provinsi Riau, sekaligus Wasekjen DPP KNPI (Pusat) itu, bahwa Figur seorang Airlangga justru berkontribusi dalam menurunkan Elektabilitas Partai Golkar dan seturut dengan keinginan Anggota Dewan Pakar, yang menginginkan LBP jadi Pengganti Ketua Umum (Ketum) Partai Golkar berikutnya.

"Sikap kami hanya sebatas Kepentingan Umum saja. Apalagi kalau ditarik kebelakang, bahwa KNPI ini punya sejarah yang panjang dengan Partai Golkar. Maka untuk itu, agar suasana negeri ini kembali menjadi Kondusif, kami dukung LBP secepatnya menggantikan Airlangga Hartarto dari kursi Ketum Golkar" ujar Larshen Yunus.

Hingga berita ini diterbitkan, Kamis (13/7/2023) Ketua KNPI Provinsi Riau itu memastikan, agar Negara ikut serta dalam memperbaiki situasi tersebut. Secepatnya LBP didukung menjadi Ketum Partai Golkar. (*)

Laporan : Idris Harahap 



Berita Terkait +

Demi Keamanan OVN, Serka Alif & Rekan Babinsa Koramil 03/Minas Lakukan Patroli Drilling

Lagi-lagi! Pihak Kepolisian Polsek Minas Temui Belasan Warga Yang Abaikan Prokes Covid-19

Serda H Pasaribu Giat Rutin Babinsa Masuk Dapur di Rumah Warga Kurang Mampu di Kampung Muara Kelantan 

Samakan Persepsi Dalam Pilkada, Polsek Batang Cenaku Gelar Rakor

Babinsa Koramil 03/Minas Gencar Sosialisasi Kesehatan kepada Masyarakat Rantau Bertuah

Bersama Bidan Desa Dan Kader Posyandu, Serma Benriyadi Lakukan Pengecekan Anak Stunting di Kampung Lubuk Umbut

Ciptakan Situasi Kamtibmas Yang Aman Jelang Pemilu 2024, Bhabinkamtibmas Polsek Kemuning Giat Patroli Rutin di Pasar Selensen

Cegah C3 Polsek Minas Giat KRYD di Rumah Ibadah Serta Objek Vital Lainnya

Dalam Waktu Dekat SURABER Akan Lakukan Aksi Kedua Untuk Menyampaikan Aspirasi Masyarakat..

Menginspirasi Lewat Inner Beauty

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kisah Pilu di Gubuk Sawit, Pria Asal Pekanbaru Terlantar Dievakuasi Tim Gabungan di Minas

2

Polres Pelalawan Tangkap Dua Pengedar Sabu, Ungkap Jaringan Peredaran Narkotika di Kecamatan Kerumutan

3

Masyarakat Koto Gasib Tolak PSU Siak, Gugatan Periodisasi Alfedri Kembali Picu Aksi

4

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

5

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

6

Soal Viral Video Dugem di Rutan Pekanbaru, Ketua KNPI Riau dan Relawan Prabowo Gibran Usul Budi Akak di Pindahkan ke Lapas Nusakambangan