MENU TUTUP

Berimbang Jumlah Sembuh dan Penambahan Terkorfirmasi Positif COVID-19

Jumat, 07 Agustus 2020 | 15:31:45 WIB Dibaca : 1789 Kali
Berimbang Jumlah Sembuh dan Penambahan Terkorfirmasi Positif COVID-19 Tetap Taat Protokol Kesehatan, Angka Penambahan positif COVID-19 Kabupaten Pelalawan berimbang dengan yang sembuh, Jumat 07 Agustus 2020


PELALAWAN,CATATANRIAU.COM | Kepala Dinas Kesehatan Pelalawan yang juga Juru Bicara Tim GTPP COVID-19 Kabupaten Pelalawan Asril SKM MKes menyampaikan ada empat orang penambahan pasien konfirmasi positif Corona Virus Disease 2019 (COVID-19) dan Kabar gembira ada empat pasien yang dinyatakan sembuh. "Penambahan empat dan sembuh empat, berimbang, " ujarnya Jumat (07/08/2020).


"Adapun penambahan pasien terkonfirmasi positif  (COVID-19 )
adalah yang kontak erat dgn MR yaitu  EA ( 44 th) Pangkalan Kerincin, A   ( 47th) Pangkalan Kerinci  , FH (54 th) Pangkalan Kerinci idan JM  ( 53 th) asal Kecamatan Bandar Seikijang semua nya diisolasi di RSUD Selasih" ujar Asril.
Dikatakannya


Kabar gembira dari Gugus Tugas Percepatan Penanggulangan Corona Virus Disease 2019 (Covid-19) Kabupaten Pelalawan terkait kesembuhan pasien terkonfirmasi positif corona, Kamis (6/9/2020).
Dari 16 warga yang positif Corona di Pelalawan, empat orang diantaranya dinyatakan sembuh dan diperbolehkan pulang oleh tim medis.


Keempatnya bebas dari virus yang mematikan itu setelah hasil swab test menunjukan negatif sebanyak dua kali berturut-turut. Uji swab dilakukan selama keempat pasien menjalani perawatan dan pengobatan di rumah sakit.
"Empat pasien yang sembuh ini mejalani isolasi hanya tiga hari saja dan dinyatakan sembuh. Kemungkinan besar imun tubuh mereka kuat dan berhasil sembuh," ungkap  Asril MKes. 


Asril mengungkapkan, adapun pasien yang sembuh yakni tiga orang hasil tracing contac dari pasien positif MR (46) yang merupakan pejabat di Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Pelalawan.


Di antaranya tuan B (31) yang merupakan ajudan MR, nyonya J (53) adalah kakak dari MR, dan ZH (30) kerabat MR yang sering mendampinginya di acara-acara selama dua pekan terakhir. Kemudian satu pasien lagi yakni nyonya J (50) asal Kecamatan Langgam.


Setelah empat pasien ini sembuh, pasien positif Covid-19 di Pelalawan tinggal 12 orang lagi.
Di antaranya CE (34) merupakan pasien terlama diisolasi, kemudian lima orang satu keluarga yang tinggal di komplek perusahaan di Kecamatan Pangkalan Kerinci yakni HRT (43), BB (41), HOT (17), ET (16), dan IT (7). Kemudian MR (46) serta tracing contacnya yaitu IS (2,5), MS (23) sopir MR, R (40) istri dari MR, dan WNR (18) putrinya.
"Pasien ini dirawat di rumah sakit Kota Pekanbaru. Kita berharap tingkat kesembuhan kembali meningkat," tandas Asril.


Kepala Dinas Kesehatan (Diskes) Pelalawan ini menyebutkan, sebanyak 58 orang telah uji swab hasil penelusuran kontak erat dari MR tiga hari lalu.
Pihaknya telah menerima sebagian besar hasil pemeriksaan swab itu.


Untuk Jumat (07/08/2020) ada kemungkinan tambah satu.
"Kemungkinan besar ada penambahan pasien positif lagi nanti. Kita tunggu pengumuman resminya dari provinsi," bebernya. EP




Berita Terkait +

Ketua Komisi II Fraksi Gerindra Zumrotun, S.Sos. Datang Dalam Acara Presmian Wisata Sungai Osang

Letkol Arh M. Nahrudin Roshid Menyerahkan Bingkisin Lebaran Dari Staf Angkatan Darat Jendral Dudung Abdurachman

Seroja Awards KPKN Dumai 2023 Pemkab Siak Raih Penghargaan

Personil Polsek Minas Giat Patroli C3, Cegah Kejahatan & Kriminalitas Ditempat Umum

Ditaja LPPM Unri, 40 Dewan Siak Ikuti Bimtek Tentang Peningkatan Kapasitas Dewan

Aktivitas Penggalian Tanah Di Sukaramai Hasilkan Debu & Menganggu Pengendara Jalan, AMMPL Minta DLH & Dishub Riau Tindak Tegas Jangan Diam Saja

M Zaki Jadi Plt Kepala Bappeda Rohul Gantikan Nifzar Rachman yang Telah Purna Tugas

Sertu Venus Luberto Bentu Warga Kurang Mampu Dengan Masuk Dapur di Kampung Perawang Barat

Bhabinkamtibmas Bersama Pelindo Gelar Penanaman Pohon, Bukti Kontribusi Lingkungan

Ikhtiar PHR Dukung Sektor Pendidikan Riau Ciptakan Generasi Emas Berdaya Saing

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

PDIP dan PKB Memiliki Histori, M Shohibul Ahsan, SE Daftar Calon Wakil Bupati Pelalawan Ke PDIP

2

Lagi, Polsek Rengat Barat dan Polsek Lirik Bekuk Pengedar Sabu

3

Rombongan Gajah Liar Kembali Masuk Kampung Dan Rusak Rumah Warga Di Minas

4

Pertamina Hulu Rokan Pamerkan Inovasi Teknologi di Oman Petroleum & Energy Show 2024

5

Aksi Mafia BBM Bersubsidi di Kabupaten Siak, Ini Sikap Ketua KNPI Riau

6

Hadir di Bagholek Godang Masyarakat Kampar, Ini Kata Arfan Usman