MENU TUTUP

Berimbang Jumlah Sembuh dan Penambahan Terkorfirmasi Positif COVID-19

Jumat, 07 Agustus 2020 | 15:31:45 WIB Dibaca : 1891 Kali
Berimbang Jumlah Sembuh dan Penambahan Terkorfirmasi Positif COVID-19 Tetap Taat Protokol Kesehatan, Angka Penambahan positif COVID-19 Kabupaten Pelalawan berimbang dengan yang sembuh, Jumat 07 Agustus 2020


PELALAWAN,CATATANRIAU.COM | Kepala Dinas Kesehatan Pelalawan yang juga Juru Bicara Tim GTPP COVID-19 Kabupaten Pelalawan Asril SKM MKes menyampaikan ada empat orang penambahan pasien konfirmasi positif Corona Virus Disease 2019 (COVID-19) dan Kabar gembira ada empat pasien yang dinyatakan sembuh. "Penambahan empat dan sembuh empat, berimbang, " ujarnya Jumat (07/08/2020).


"Adapun penambahan pasien terkonfirmasi positif  (COVID-19 )
adalah yang kontak erat dgn MR yaitu  EA ( 44 th) Pangkalan Kerincin, A   ( 47th) Pangkalan Kerinci  , FH (54 th) Pangkalan Kerinci idan JM  ( 53 th) asal Kecamatan Bandar Seikijang semua nya diisolasi di RSUD Selasih" ujar Asril.
Dikatakannya


Kabar gembira dari Gugus Tugas Percepatan Penanggulangan Corona Virus Disease 2019 (Covid-19) Kabupaten Pelalawan terkait kesembuhan pasien terkonfirmasi positif corona, Kamis (6/9/2020).
Dari 16 warga yang positif Corona di Pelalawan, empat orang diantaranya dinyatakan sembuh dan diperbolehkan pulang oleh tim medis.


Keempatnya bebas dari virus yang mematikan itu setelah hasil swab test menunjukan negatif sebanyak dua kali berturut-turut. Uji swab dilakukan selama keempat pasien menjalani perawatan dan pengobatan di rumah sakit.
"Empat pasien yang sembuh ini mejalani isolasi hanya tiga hari saja dan dinyatakan sembuh. Kemungkinan besar imun tubuh mereka kuat dan berhasil sembuh," ungkap  Asril MKes. 


Asril mengungkapkan, adapun pasien yang sembuh yakni tiga orang hasil tracing contac dari pasien positif MR (46) yang merupakan pejabat di Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Pelalawan.


Di antaranya tuan B (31) yang merupakan ajudan MR, nyonya J (53) adalah kakak dari MR, dan ZH (30) kerabat MR yang sering mendampinginya di acara-acara selama dua pekan terakhir. Kemudian satu pasien lagi yakni nyonya J (50) asal Kecamatan Langgam.


Setelah empat pasien ini sembuh, pasien positif Covid-19 di Pelalawan tinggal 12 orang lagi.
Di antaranya CE (34) merupakan pasien terlama diisolasi, kemudian lima orang satu keluarga yang tinggal di komplek perusahaan di Kecamatan Pangkalan Kerinci yakni HRT (43), BB (41), HOT (17), ET (16), dan IT (7). Kemudian MR (46) serta tracing contacnya yaitu IS (2,5), MS (23) sopir MR, R (40) istri dari MR, dan WNR (18) putrinya.
"Pasien ini dirawat di rumah sakit Kota Pekanbaru. Kita berharap tingkat kesembuhan kembali meningkat," tandas Asril.


Kepala Dinas Kesehatan (Diskes) Pelalawan ini menyebutkan, sebanyak 58 orang telah uji swab hasil penelusuran kontak erat dari MR tiga hari lalu.
Pihaknya telah menerima sebagian besar hasil pemeriksaan swab itu.


Untuk Jumat (07/08/2020) ada kemungkinan tambah satu.
"Kemungkinan besar ada penambahan pasien positif lagi nanti. Kita tunggu pengumuman resminya dari provinsi," bebernya. EP




Berita Terkait +

Melalui Komsos, Serka Alexander S Ajak Masyarakat Kelurahan Perawang Selalu Peduli Kebersihan Lingkungan Dan Kesehatan

Serda Sugiarto Pastikan Pelaksanaan Tahapan Pemilu 2024 Berjalan Aman Dengan Rutin Monitoring Kantor PPK Minas

Kasi Propam Polres Inhu Razia Performance dan Netralitas Personel PAM TPS

Perhatian PHR di Bulan Ramadan Tambah Semangat Bagi Pekerja Energi Untuk Negeri

Jumat Curhat Polres Inhu di Desa Paskem, Warga Adukan Berbagai Masalah

Polres Rohul, TNI & Forkopimda Rokan Hulu, Lakukan Penyemprotan Disinfektan Secara Massal

Pastikan Semua Personil Pengamanan TPS Sehat, Aman Dari Covid-19, Polres Siak Lakukan Rapid Test

Mediasi Gagal, Masyarakat Desa Bangun Jaya Vs PT Torganda Berlanjut Kemeja Peradilan

Progam Kepo In, Kapolres Inhu Imbau Masyarakat Wujudkan Pemilu Damai 2024 Lewat Radio

KPU Indragiri Hilir Kembalikan Sisa Dana Hibah Pilkada 2024 Sebesar Rp7,2 Miliar, Bupati Apresiasi Transparansi

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Disnaker Rohul Akan Verifikasi Ulang Keanggotaan Serikat Buruh Berdasarkan Surat DPD KSPI Riau

2

Forum Peduli Sungai Kampar Temui Gubernur Riau : Desak Solusi Konkrit Atasi Banjir Akibat Spillway PLTA Koto Panjang

3

Putri Andini Rahmat, Remaja Rokan Hilir Raih Runner Up IV Duta Wisata Riau 2025: Angkat Advokasi MENYASAW Besamo Putri

4

Polsek Minas Yang di Back Up Polres Siak Kawal Aksi Unjuk Rasa di Gate 4 PHR Minas, Kapolsek Pastikan Situasi Kondusif

5

Junjung Tinggi Kebebasan Berpendapat, PHR: Pekerja Simbol Ketahanan Energi

6

Aksi Unjuk Rasa di PT. PHR Minas Berakhir Damai, Dandim Siak Sampaikan Pesan Persatuan dan Kesejahteraan