MENU TUTUP

Pemdes Labuhan Bilik Salurkan BLT DD Tahap III

Rabu, 05 Agustus 2020 | 21:43:57 WIB Dibaca : 1620 Kali
Pemdes Labuhan Bilik Salurkan BLT DD Tahap III Penyaluran BLT DD Tahap 3 Desa Labuhan Bilik Kecamatan Teluk Meranti , Selasa 04 Agustus 2020


PELALAWAN,CATATANRIAU.COM | Pemerintah Desa (Pemdes) Labuhan Bilik, Kecamatan Teluk Meranti Kabupaten Pelalawan menyerahkan Bantuan Lansung Tunai (BLT) Dana Desa Tahap  III kepada masyarakat yang terdampak Covid-19 pada Selasa (04/08/2020). BLT DD ini disalurkan kepada 81 kepala keluarga penerima manfaat. 

 


Nampak hadir dalam kegiatan ini Kepala Desa Labuhan Bilik Abdul Samat, SE, Babinsa Desa Labuhan Bilik Koptu Swiyanto, BPD, RT/RW dan masyarakat penerima manfaat.
Kepala Desa Labuhan Bilik Abdul Samat, SE  dalam kesempatan ini menyampaikan bahwa penyaluran  BLT DD di Desa Labuhan Bilik ini merupakan tahap ke III. Abdul Samat berharap semoga bantuan seperti ini terus berlanjut kedepannya sesuai dengan keuangan desa. Abdul Samat juga berharap agar bantuan ini dapat membantu meringankan beban ekonomi masyarakat penerima manfaat.

 


Di akhir sambutannya, Abdul Samat kembali mengingatkan kepada seluruh masyarakat untuk tetap menjalankan protokol kesehatan dalam berkegiatan sehari-hari. "Kita tidak tahu kapan berakhirnya Virus Corona ini. Marilah kita semua tetap  menjaga kesehatan, jaga pola hidup bersih dan sehat, gunakan masker bila beraktifitas di luar rumah. Semoga Virus Corona cepat berlalu, sehingga kita semua dapat beraktifitas seperti sedia kala," pesannya menutup. MC/EP




Berita Terkait +

Temuan Dinas Pertanian Kuansing, Praktisi Hukum : Tuk Tahu Ada Kerugian Negara Harus Diselidiki

Personil Polres Kampar Mendapat Kenaikkan Pangkat Pengabdian

Ubah Waktu Luang Jadi Bisnis, Mahasiswa Kukerta BK UNRI Desa Sawah Sosialisasi Olahan Selai Jeruk

Apel Perdana Kapolda Riau Mohammad Iqbal, Rasa Syukur Menjadi Pondasi Untuk Mengabdi

3 Pilar Mandiangin dan Komunitas Kabeh Konco Hari Ini Bagikan Masker & Sabun Gratis

Serda Bosur Siregar Bersama Tim Rekanan Pastikan Warga Laksanakan Penerapan Prokes Covid-19

Majukan Olahraga E-Sport, Pengprov ESI Riau Gandeng Telkomsel 

Bupati Kampar Buka Musorkab KONI XIII

Polemik Penamaan Taman di Sei Apit, Kelompok Masyarakat Layangkan Petisi Pada 3 Instansi & Lembaga

Handphone Personel polsek jajaran polres Inhu di Razia , Ini Hasilnya

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Buntut Bnyak Sekolah Pungut Duit Siswa, Pj Gubri Diminta Copot Kadisdik Riau

2

Dukung Program MK QWPP Piket SPKT Polsek Bonai Darussalam Laksanakan Patroli Di Tempat Ibadah

3

Arwin Pindah Hati Dari Alfedri ke Afni di Pilkada Siak 2024

4

Kopi Boi Tawarkan Nobar Seru Indonesia vs Uzbekistan

5

Dua Pelaku Narkoba Diciduk: Barang Bukti Berupa Sabu 5,60 Gram Berhasil Disita

6

Dihadiri Arwin AS, LLMB Deklarasi Dukung Afni di Pilkada Siak