MENU TUTUP

ODP Aman Bertambah 23 Orang, ODP Baru Bertambah 2 Orang, Sementara PDP Nihil

Ahad, 21 Juni 2020 | 22:23:22 WIB Dibaca : 1839 Kali
ODP Aman Bertambah 23 Orang, ODP Baru Bertambah 2 Orang, Sementara PDP Nihil Foto Juru Bicara Covid-19 Rokan Hulu. Drs. Yusmar. M.si


ROKANHULU, CATATANRIAU.COM | Tim Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTP2) Covid-19 Kabupaten Rokan Hulu, Melalui juru bicara pemerintahan Rokan Hulu, Drs. Yusmar. M.si yang juga Kepala Dinas Kominfo Rokan Hulu melaporkan, Perkembangan dan penanganan Covid-19 di wilayah Kabupaten Rokan Hulu, Minggu 21/06/2020.Pukul 18.23 Wib,

 

Jumlah ODP sebanyak=8.153 orang, dengan status masih dipantau sebanyak=225 orang, selesai Pemantauan sebanyak=7.928 orang,
Total ODP, hari ini sebanyak=8.153 orang,  kemarin sebanyak=8.151 orang, ODP baru bertambah=2 orang, ODP dipantau, hari ini, sebanyak 225 orang,” Kata Juru Bicara Covid-19 Rokan Hulu. 

 

Tambahnya lagi, Sedangkan, kemarin sebanyak=246 orang, ODP dipantau berkurang 0 orang. Kemudian ODP selesai dipantau atau sehat hari ini sebanyak 7.928 orang, kemarin sebanyak 7.905 orang atau ODP aman bertambah=23 orang,” Tambahnya. 

 

Selanjutnya, sambung Kadiskominfo Rohul ini untuk Pasien dalam pengawasan (PDP) berjumlah=59 orang,Tidak ada penambahan PDP baru, selesai perawatan=59 orang, semua hasil swebnya Negatif Covid-19 ,” tuturnya.

 

Sementara untuk pasien status positif, Sampai Hari ini Alhamdulillah masih nihil sementara untuk pasien yang status positif AN. Agus sudah di nyatakan sembuh dan sudah beraktivitas seperti biasa."Ungkap Yusmar Mengakhiri.(*)




Berita Terkait +

Jelang Kunjungan Sandiaga Uno ke Kampar, Bupati Kampar Tinjau Persiapan Desa Wisata.

Penambahan 1 Orang Warga Duri, Kasus Positif Covid 19 di Riau Bertambah Total 3 Orang

Babinsa Koramil 04/Perawang Giat Jaga Posko Gabungan Karhutla BPBD di Koto Gasib

Antusias Warga Ikuti Road Safety Campaign 2022 Ditlantas Polda Riau di Car Free Day

Musda DPD II KNPI Siak Sudah Berlangsung Tahun 2022, Star Tarigan : Hati-Hati Terhadap Kelompok Pengacau!

Cara Unik Polsek Tualang Laksanakan Cooling System, Temani Masayarakat Sebrangi Sungai Sambil Sampaikan Pesan Pemilu Damai

Buka Sosialisasi Beasiswa Keluarga PKH Sekda Siak Arfan Usman Pesan Kesempatan Tidak Datang Dua Kali

Kapolres Kuansing Mengawasi Vaksinasi covid 19 terhadap Tahanan di Rutan Polres Kuansing

Jelang Idul Fitri 1440 H, Ka-Kesbangpol Siak Menghimbau Masyarakat Tetap Menjaga Kondusifitas

Jelang peringatan Hari Anti Korupsi Sedunia, Pemkab Kampar Gelar Rapat Persiapan

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Polsek Seberida Ringkus Pasutri Pengedar Narkoba, 10 Gram Sabu Diamankan

2

Rusak Parah! Warga Minta Pemprov Riau Perbaiki Jalan Lintas Minas - Perawang

3

Danrem 031/Wira Bima Sambut Tim Pokja Kajian Strategis Brigjen TNI Junaidi

4

Harlades Pertama Desa Pemandang: Momentum Bersejarah Untuk Kemajuan Desa

5

Kecewa, Janji Humas PT. GWDC Tak Kunjung Ditepati, Pemuda Bangko Pusako Stop Operasi PT GWDC

6

Heboh! Warga Desa Lubuk Sakat Temukan Bayi Sudah Tidak Bernyawa