MENU TUTUP

Polsek Kuala Kampar Melaksanakan KRYD Di Kelurahan Teluk Dalam

Selasa, 03 Mei 2022 | 16:45:15 WIB Dibaca : 846 Kali
Polsek Kuala Kampar Melaksanakan KRYD Di Kelurahan Teluk Dalam

PELALAWAN, CATATANRIAU.com | Pada hari Minggu (1/5/2022) sekira Pukul 21.30 WIB, Polsek Kuala Kampar laksanakan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) di Kelurahan Teluk Dalam Kecamatan Kuala Kampar.

KRYD dilakukan dalam rangka Harkamtibmas di wilayah hukum Polsek Kuala Kampar.

Giat dipimpin oleh Ps. KASPKT II Polsek Kuala Kampar Aipda Mulya Sudirman dan  diikuti  sebanyak 4 ( empat ) personil lainnya.

Kapolsek Kuala Kampar AKP Hanova Siagian, mengatakan adapun rangkaian kegiatan sebagai berikut, melaksanakan Patroli Ke BRI link Kelurahan Teluk Dalam, disampaikan kepada karyawan agar antisipasi tindak kejahatan C3.

Selanjutnya, melaksanakan Patroli ke ATM Bank Riau Kepri dan menyampaikan kepada security agar selalu waspada terhadap kejahatan C3. Segera menghubungi pihak kepolisian bila mendapati informasi kejahatan.

Selain itu, melaksanakan Patroli ke Pertokoan dan rumah warga yang kosong yang ditinggalkan untuk mudik dengan tujuan agar tercipta rasa aman dan selalu waspada terhadap kejahatan C3.

"Giat KRYD Polsek Kuala Kampar berakhir pada Pukul 22.30 WIB, situasi dalam keadaan aman dan  kondusif," ungkap Kapolsek.( irwan saputra)


 



Berita Terkait +

Plh Bupati Bengkalis Berikan Bantuan di Kecamatan Pinggir

Penguatan Binter SKK Migas di Area 6 PT PHR Minas, Serma Benriyadi dan Sertu Joko Purnomo Lakukan Patroli dan Komsos 

Penguatan Binter SKK Migas Pada Area Kerja PT BSP di Kampung Buatan II, Babinsa Koramil 04/Perawang Lakukan Giat Patroli Serta Komsos

KNPI Riau Kritik Kebijakan Pemprov, Larshen Yunus: Pak Gub Syam Hamburkan Uang Beli Mobil Mewah!

Sambang Pekerja Bangunan, Ini Disampaikan Kasat Binmas Polres Kampar

Bersama Masyarakat Binaannya di Kampung Olak Sertu Ardhi Giat Patroli Karhutla Serta Lakukan Pengecekan Kanal

Jaga Keamanan OVN di PT PHR Minas Serma Muhajir, Serka Alif Nurhaqqi dan Sertu Ardhi Syam Kembali Lakukan Patroli Drilling 

Cegah Penyebaran PMK, Serma Muhajir Bersama Tim Lakukan Pendampingan Dan Juga Sosialisasi di Kelurahan Minas Jaya

Koramil 03/Minas Laksanakan Pembukaan Pelatihan & Pembinaan Mental, Fisik Serta Pramuka Saka Wira Kartika 

Warga Minas Jaya Antusias Dengarkan Sosialisasi Kesehatan Dari Babinsa Koramil 03/Minas

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Disnaker Rohul Akan Verifikasi Ulang Keanggotaan Serikat Buruh Berdasarkan Surat DPD KSPI Riau

2

Forum Peduli Sungai Kampar Temui Gubernur Riau : Desak Solusi Konkrit Atasi Banjir Akibat Spillway PLTA Koto Panjang

3

Putri Andini Rahmat, Remaja Rokan Hilir Raih Runner Up IV Duta Wisata Riau 2025: Angkat Advokasi MENYASAW Besamo Putri

4

Polsek Minas Yang di Back Up Polres Siak Kawal Aksi Unjuk Rasa di Gate 4 PHR Minas, Kapolsek Pastikan Situasi Kondusif

5

Junjung Tinggi Kebebasan Berpendapat, PHR: Pekerja Simbol Ketahanan Energi

6

Aksi Unjuk Rasa di PT. PHR Minas Berakhir Damai, Dandim Siak Sampaikan Pesan Persatuan dan Kesejahteraan