MENU TUTUP

Kapolres Rohul Turun Langsung Memberikan Edukasi Kepada Warga. Agar Terhindar Dari Virus Covid-19

Jumat, 05 Juni 2020 | 19:49:40 WIB Dibaca : 1988 Kali
Kapolres Rohul Turun Langsung Memberikan Edukasi Kepada  Warga. Agar Terhindar Dari Virus Covid-19


ROKANHULU, CATATANRIAU.COM | Kapolres Rohul AKBP Dasmin Ginting,S.I.K  tak henti-hentinya turun langsung untuk memberikan edukasi kepada masyarakat tentang pentingnya menerapkan Protokol Kesehatan menghadapi Fase New Normal. 

 

Seperti yang terlihat di taman Kota Pasirpengaraian, Kamis (4/6/2020) sore. Saat pulang "ngantor" Secara spontan,  Kapolres mendatangi sejumlah pemuda yang tidak memakai masker saat  berolahraga. 

Diberbagai kesempatan, baik formal ataupun non formal, orang nomor Satu di Polres Rohul itu, secara Humanis terus memberikan himbauan kepada masyarakat agar disiplin menerapkan Protokol kesehatan agar terhindar dari Virus Covid 19. 

 

Melihat kondisi tersebut, Kapolres langsung mengumpulkan para pemuda tersebut dan memberikan pencerahan kepada mereka untuk disiplin menerapkan Protokol kesehatan agar terhindar dari Virus Covid 19. 

 

Dalam Perbincangan hangat dengan para pemuda tersebut,  Kapolres menjelaskan, meski Kabupaten Rokan Hulu Masuk Zona Hijau namun, hal itu belum lah menjamin Rohul sepenuhnya aman dari Virus Covid 19. 

 

" Kan ada yang namanya Orang Tanpa Gejala (OTG). saya anda dan kita semua bisa saja OTG.  tapi tak ada gejala nya. Ini yang harus kita jaga, jaga diri sendiri dan orang lain" Cakap Kapolres. 

 

Untuk itu, Kapolres berpesan kepada Para pemuda untuk  menjadi contoh bagi orang lain tentang kedisiplinan menerapkan Protokol kesehatan ditengah Pandemi ini. Apalagi, Rohul akan menerapkan Fase New Normal, dimana semua warga harus disiplin menerapkan Protokol Kesehatan, seperti Memakai Masker, Menerapkan PHBS. 

 

" New normal itu bukan artinya normal bebas seperti dulu. Maksud new normal itu adalah  kita bisa kembali produktif seperti dulu namun tetap harus disiplin menerapkan Protokol Kesehatan seperti pakai masker, Terapkan Physical dan sosial Distancing, Cuci tangan pakai Sabun, dan PHBS" pesan Kapolres. 

 

Kapolres Rohul berharap, Para pemuda dapat menjadi garda terdepan dalam menggelorakan semangat disiplin bersama menerapkan Protokol Kesehatan demi memutus mata rantai penularan Covid-19.

 

Kapolres meyakini, jika Protokol kesehatan di jadikan gerakan bersama maka Pandemi Covid-19 ini dapat segera di akhiri. 

 

" Para pemuda itu kan energi baru, Mari Bersama sama kita  ajak masyarakat untuk menjadikan Protokol Kesehatan itu sebagai kebutuhan kita bukan kewajiban. Jika itu disiplin kita lakukan saya yakin dan percaya kita semua akan terlindungi dari wabah Covid-19" Tukas Kapolres.(*)




Berita Terkait +

MTQ Tingkat Provinsi Riau ke 40 Resmi Dibuka, Kafilah Siak Turunkan Semua Cabang

Sempena Harla Pancasila, Ketua PAC PP Bangkinang Kota ; Mari Kita Ingat dan Pahami Kembali Butir Falsafah dan Dasar Negara Kita

Gubri Syamsuar Tunjuk Bustami Sebagai Plh Bupati Bengkalis

Peduli Korban Bencana Kalimantan & Sulawesi, Pramuka Kwarran 03 Minas Lakukan Penggalangan Dana

Pelihara Kesehatan & Kebugaran Tubuh, Personil Polsek Minas Lakukan Olahraga Pagi Bersama

Terkait Unjuk Rasa Warga Kepada PT. SAL, Sekda Kampar Langsung Tinjau Lokasi Temui Masyarakat

Raih Penghargaan Keterbukaan Informasi Publik dari KI Riau, Irjen Iqbal : Ini Motivasi Untuk Lebih Baik Lagi

Cegah Karlahut Sejak Dini, Babinsa Koramil 04/Perawang Rutin Ajak Warga Binaannya Giat Penanggulangan Karhutla Dan Berpatroli

Dewan Pengurus IPM-PB Resmi Dilantik, Ketua Umum: Kita Siap Kolaborasi

Polsek Bandar Sei Kijang Melaksanakan Pengamanan Sholat Idul Fitri 1443H Di Sejumlah Mesjid

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Diantar Ulama dan Ratusan Massa, Dr.Afni Mendaftar ke PKB Siak

2

Siapkan Doorprize, Kapolres Inhu Ajak Masyarakat Nobar Laga Semifinal Timnas

3

Sekda Rohul Ikuti Rembuk Stunting Provinsi Riau Tahun 2024

4

HUT Ke 65 - Korem 031/ WB Tabur Buga di Makam Pahlawan

5

Wabup Rohul Hadiri Penutupan MTQ Ke 42 Provinsi Riau Di Kota Dumai

6

Buka Acara Seminar, Ini Pesan Indra Gunawan Kepada Kader Untuk Pilkada Siak Mendatang