MENU TUTUP

Raih Penghargaan Keterbukaan Informasi Publik dari KI Riau, Irjen Iqbal : Ini Motivasi Untuk Lebih Baik Lagi

Jumat, 22 Desember 2023 | 22:16:30 WIB Dibaca : 375 Kali
Raih Penghargaan Keterbukaan Informasi Publik dari KI Riau, Irjen Iqbal : Ini Motivasi Untuk Lebih Baik Lagi

Pekanbaru, Catatanriau.com | Komisi Informasi (KI) Provinsi Riau menggelar malam puncak penganugerahan keterbukaan informasi publik, Kamis (21/12/2023). Kegiatan tersebut digelar di Gedung Daerah Balai Serindit.

Hadir secara langsung Ketua Komisi Informasi (KI) Pusat RI Donny Yoesgiantoro,?Ketua KI Provinsi Riau Zufra Irwan serta beberapa pejabat lainnya. Baik bidang pemerintahan, kepolisian dan Forkompinda.

Dalam kesempatan itu, Kapolda Riau Irjen Pol Mohammad Iqbal menerima penghargaan anugerah Achievment Motivation Person pada KI Riau Award tahun 2023 ini.

Ketua KI Riau Zufra Irwan menyampaikan bahwa penghargaan yang diberikan bukan untuk menyenangkan hati tapi sebagai bentuk apresiasi karena telah berperan dalam keterbukaan informasi.  "Kami memberikan penghargaan Achievement Motivation Person kepada figur orang per orangan bukan hanya untuk menyenangkan orang diberikan penghargaan," sebutnya.
?Zufra menjelaskan bahwa, penghargaan Achievement Motivation Person untuk perorangan itu ditetapkan dalam rapat pleno keputusan yang merupakan rapat tertinggi di Komisi Informasi.  Lanjutnya, penetapan penerima penghargaan Achievement Motivation Person itu dikaji mulai dari rekam jejak orang yang diberikan penghargaan penghargaan Achievement Motivation Person.  "Alasan yang mendasar diberikannya penghargaan khusus tersebut juga berkaitan dengan komitmen dan konsistensi figur yang diberikan sesuai dengan implementasi Undang-undang keterbukaan informasi," ucapnya.

Terpisah, Kapolda Riau Irjen Pol Mohammad Iqbal turut mengucapkan terimakasih atas penghargaan yang diberikan KI Riau. Menurut dia, penghargaan tersebut akan menjadi motivasi bagi dirinya untuk berbuat lebih baik lagi.

"Ini merupakan motivasi bagi saya untuk berbuat lebih baik lagi. Terutama dalam mengabdikan diri di Kepolisian," ujar mantan Kadiv Humas Polri ini. ( Irwan Ocu Bundo).



Berita Terkait +

TS Hamzah, Ayo dukung atelit Riau berlaga di Asian GAMES 2018.

Keluarga Besar Hikmat Kandis Peringati HUT ke 12 Klenteng Hok Tek Khiong

Anggota Koramil 03 Minas Hari Ini Kembali Ikut Lakukan Pengamanan Pos Pam Nataru 2022

PLT Kapolsek Minas Pimpin Apel Personil Pos Lilin 2020 & Dampingi Tim Supervisi Dinkes Riau Meninjau

Pelantikan IMPPEN Tembilahan Langkah Awal Memajukan Kecamatan Enok

Safari Ramadhan Pemkab Rohul, H. Sukiman Kunjungi Desa Sialang Rindang

Kunjungi Panti Asuhan, Tim Jumpe Romansa SDM Polda Riau Bagikan Sembako

Batas Desa Tren Topik Saat Jumat Curhat Polres Inhu di Kuantan Babu

Bentuk Kepeduliam TNI AD Terhadap Kesehatan Balita, Pelda Syafri Giat Pengecekan Anak Stunting di Kampung Kuala Gasib

Polres Kampar Zoom Meeting Terkait Persiapan Pengumutan dan Perhitungan Surat Suara Pemilu 2024

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Diantar Ulama dan Ratusan Massa, Dr.Afni Mendaftar ke PKB Siak

2

Buka Acara Seminar, Ini Pesan Indra Gunawan Kepada Kader Untuk Pilkada Siak Mendatang

3

Buntut Bnyak Sekolah Pungut Duit Siswa, Pj Gubri Diminta Copot Kadisdik Riau

4

Dukung Program MK QWPP Piket SPKT Polsek Bonai Darussalam Laksanakan Patroli Di Tempat Ibadah

5

Arwin Pindah Hati Dari Alfedri ke Afni di Pilkada Siak 2024

6

Kopi Boi Tawarkan Nobar Seru Indonesia vs Uzbekistan