MENU TUTUP

Bersama Tiga Orang Security, Babinsa Ini Gelar Patroli Aset CPI Di Kampung Binaan

Selasa, 02 Juni 2020 | 10:25:44 WIB Dibaca : 2555 Kali
Bersama Tiga Orang Security, Babinsa Ini Gelar Patroli Aset CPI Di Kampung Binaan


SIAK, CATATANRIAU.COM | Dengan berakhirnya hari besar umat muslim, yakni Idul Fitri 1441 H tentunya menjadi sinyal tersendiri akan meningkatkan aksi-aksi kejahatan seperti pencurian dan sebagainya. Hal itulah kiranya yang menjadi dasar bagi Koptu Satria Marni selaku Babinsa untuk secara rutin melakukan patroli pengamanan objek vital nasional CPI yang ada di Kampung Libo Jaya pada Selasa, (02/06/'20) bersama Tiga orang security CPI dan Masyarakat setempat.

 

"Dalam situasi berbau lebaran Idul Fitri ditengah pandemi Covid-19, kita khawatirkan angka kriminal akan turut meningkat dikarenakan ada dugaan oleh para pelaku kejahatan terjadinya kelengahan oleh pihak pengaman dan untuk itulah kiranya kita perlu memperhatikan akan aset yang ada dengan melakukan patroli dan sosialisasi pada warga sekitar untuk turut menjaga keamanan," ujar Koptu Satria Marni

 

Pada giat patroli tersebut melalui rute GS CPI KM 10 Kampung Libo Jaya,
"Ditengah Pandemi Covid-19 ini, tentunya juga berdampak akan perekonomian masyarakat, untuk itu tentunya juga kita tidak menginginkan hal tersebut menjadi alasan bagi mereka untuk melakukan tindakan kriminal berupa mencuri," tambahnya.

 

Diakhir kesempatan melalui media ini, para Anggota Babinsa di Kecamatan Kandis tersebut menitipkan pesan kepada Masyarakat luas agar kiranya dalam menghadapi pandemi Covid-19 untuk setiap saat mengindahkan segala intruksi atau Imbauan dari pemerintah berupa menjaga kebersihan diri dan berusaha untuk selalu berada dirumah namun apabila harus beraktifitas diluaran kiranya berkenan menggunakan Masker.(*)




Berita Terkait +

Cegah Karhutla  Ramadhan 1444 H, Polsek Kuala Kampar  Sosialisasi Larangan Membakar

Patroli di Lokasi Pasar Ramadhan, Polsek Pangkalan Kerinci Pastikan Kondisi Tetap Aman

Komsos Pentingnya Pahami Nilai-nilai Pancasila, Serma Benriyadi Sambangi Warga Binaannya di Kampung Pancasila

Upaya Pendisiplinan Masyarakat, Polsek Pangkalan Kerinci Bagi-bagi Masker

Babinsa Koramil 04/Perawang Pantau Karhutla di Tualang, Siak

Kopda AKP Hutagalung Ajak Pedagang & Pengunjung Pasar Minas Taati Prokes Covid-19

Serda L Syahdanur Lakukan Pengecekan Anak Stunting Di Perawang Barat Kecamatan Tualang

Polemik Koperasi Karya Bhakti Mahato, Pengurus Koprasi Adakan Jumpa Pers

Buka MTQ Tingkat Kecamatan Kandis, Ini Harapan  Wabup Husni Merza

Cegah Covid-19, Polsek Minas Giat Penerapan Adaptasi Kebiasan Baru di Pangkalan Ojek

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

2

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

3

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

4

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan

5

Polsek Langgam Berhasil Ungkap Peredaran Sabu di Desa Segati, Pelaku Ditangkap Bersama 14 Paket Narkoba

6

Kecelakaan Maut di Jalan Koridor PT RAPP KM 17, Satu Tewas di Tempat