MENU TUTUP

Polsubsektor Pelalawan Bersama Warga Terus Bergerak Memutus Mata Rantai dan Mencegah COVID - 19

Sabtu, 04 April 2020 | 19:38:51 WIB Dibaca : 1946 Kali
Polsubsektor Pelalawan Bersama Warga Terus Bergerak Memutus Mata Rantai dan Mencegah COVID - 19 Polsubsektor Pelalawan bersama warga melakukan penyemprotan disinfektan dan memasang himbauan pencegahan penyebaran COVID - 19, Sabtu 04 April 2020



PELALAWAN, CATATANRIAU.COM.  Personil Polsubsektor Pelalawan bersatu bersama dengan perangkat Desa, Pengurus Masjid Nurul Yaqin Desa Lalang Kabung, dan Masyarakat atau Relawan melakukan upaya penyemprotan disinfektan dan memasang spanduk sosialisasi pencegahan COVID -19. Demikian disampaikan Kapolsubsektor Pelalawan Ipda Zulmaheri SH MH, pada Sabtu (04/04/2020). 

 


"Kegiatan Polsubsektor Pelalawan pada hari melakukan kegiatan penyemprotan disinfektan dan pemasangan spanduk himbauan terkait pencegahan penyebaran COVID-19 di Desa Lalang Kabung. Kegiatan Polsubsektor merupakan kegiatan Kontigensi Aman Nusa II. Bersatu bersama warga mencegah dan memutus mata rantai penyebaran wabah virus corona (COVID - 19), " ujar Zulmaheri.

 


Pelaksanaan Kegiatan Polsubsektor bersatu bersama perangkat desa, pengurus mesjid dan warga di pimpin langsung Kapolsubsektor Pelalawan Ipda Zulmaheri SH MH dan Bhabinkamtibmas Desa lalang kabung Bripka Molin Paronda, Kepala Desa Lalang Kabung .

 


Kegiatan penyemprotan di lokasi Mesjid Al Nurul Yaqin Desa lalang Kabung Kecamatan Pelalawan Kabupaten Pelalawan, Sekolah SDN 012  Desa Lalang Kabung Kecamatan Pelalawan Kabupaten Pelalawan,  Perumahan Jalan Utama Lintas Lalang Kabung, Gang - gang yang ada di pemukiman warga.

 


Pelaksanaan kegiatan dilapangan menggunakan Alat penyemprot / Keep, Ranmor Dinas roda empat  satu unit, Empat unit cat (alat Penyemprot). "Sangat perlu upaya bersama bersatu, menghimbau   tolong agar tidak ada kontak lagi jaga jarak , bersihkan diri dan lingkungan. Demi kebersamaan korona dapat sembuh namun harus kita putus penyebarannya" kata Zulmaheri. EP




Berita Terkait +

Personil Polsek Minas Lakukan KRYD Sasar Tempat Keramaian & Objek Vital

Berikut Ini Update Terbaru Kegiatan TMMD Ke-119 Tahun 2024 di Kodim 0322/Siak

Kapolsek Tapung Hilir Lakukan Himbauan Dalam Kegiatan Cooling System

Dalam Giat Suling, Kapolres Mengajak Jamaah Untuk Selalu Mengawasi Anak-anaknya

Cegah Gangguan OVN di PHR, Serma M. Nasir dan Sertu Ardhi Syam Lakukan Patroli Rutin di Lokasi Drilling Minas

Lapas Pasir Pengaraian Gelar Senam Pagi Bersama Dengan Warga Binaan

Pemkab Siak Gelar Peringatan Hari Kebangkitan Nasional Ke 115

Kejadian Di Lapas Kelas II B Siak, Mengundang Perhatian Para Pimpinan Di Kecamatan Kandis

Polsek Minas Kembali Lakukan Patroli Antisipasi Tindak Kejahatan & Pantau Pelaksanaan Ibadah Minggu

Kawal Eksekusi Lahan Pembangunan Jalan Tol, Polres Siak Turunkan 300 Personil

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Aksi Mafia BBM Bersubsidi di Kabupaten Siak, Ini Sikap Ketua KNPI Riau

2

Daftar ke Enam Parpol, Dr.Afni Optimis Berlayar di Pilkada Siak

3

Tiga Pria dan Satu Wanita Pengedar Sabu Diringkus Polsek Peranap

4

Kapolsek Minas Pimpin Langsung Pengamanan Gereja Dalam Rangka Hari Kenaikan Isa Almasih

5

Penjual dan Penggarap Hutan Negara Tanpa Izin Di Batang Cenaku, Suharto : Jangan Kasih Ampun

6

Siapkan SDM Berkualitas, Pemkab Siak Lanjutkan Program BeTunas