MENU TUTUP

Organisasi AWI Bertekad Untuk Kerja Sama dengan Penegak Hukum, Serta Organisasi wartawan di Rohul

Jumat, 13 Maret 2020 | 12:40:57 WIB Dibaca : 2925 Kali
Organisasi AWI Bertekad Untuk Kerja Sama dengan Penegak Hukum, Serta Organisasi wartawan di Rohul



ROKANHULU - Dengan terbentuk beberapa hari lalu, Dewan Pimpinan Cabang Aliansi Wartawan Indonesia DPC AWI) Rohul mengelar rapat perdana di dikantor DPC AWI Jalan Lingkar Km 4 Koto Tinggi Kecamatan Rambah, Jum,at (13/03/2020).

 


Dalam agenda Rapat tersebut di hadiri oleh ketua organisasi AWI.Sukrial Halomoan Nasution dan Sekjen AWI Ramlan Lubis beserta anggota yang bergabung dalam keaaggotan AWI.
Dalam Agenda Musyawarah menyatukan visi dan misi organisasi AWI ke depannya.

 

Dalam sambutannya Ketua AWi  Sukrial Halomoan Nst.Dengan adanya Organisasi AWI di Rokan hulu mari sama-sama kita tingkatkan kwalitas dan kwantitas kita  sebagai wartawan dan juga kita berharap kepada Pemkab Rohul dan Lembaga lainnya yang ada di Rohul supaya dapat bekerja sama nantinnya dengan Organisasi yang kita bentuk ini dalam hal pemberitaan.


"Dan Saya juga berharap supaya kita semua dapat menjaga nama  Baek organisasi yang telah kita bentuk ini."Ungakapnya.

 

Dan kita juga harus bersinerji dan kerja sama dengan Organisasi laennya yang ada di Rohul karna semua Organisasi itu semuanya sama tapi mungkin wadahnya saja yang beda,jadi jangan ada di antara kita yang membeda-bedakan Organisasi karna profesi kita semua Sama yaitu sama-sama kuli tinta (wartawan).Tambahnya.

 

Pada kesempatan yang sama Sekjen AWI.Ramlan Lubis sedikit memberikan arahan kepada semua anggota Aliansi Wartawan Indonesi,berharap agar  dalam membuat pemberitaan yang baik yang sifatnya membangun serta harus berimbang dalam membuat pemberita"an, tutupnya.(*)




Berita Terkait +

Sertu Venus Luberto dan Koptu TM.Sitorus Bersama Warga Binaan Giat Penanggulangan Karhutla Dengan Cara Berpatroli

Serka Alexander Sigalingging Bersama Dokter Hewan Lakukan Surveilence Antisipasi PMK di Pinang Sebatang Timur

Bupati Alfedri Resmikan Destinasi Wisata Alam Berembang Selangat Indah (BSI)

Acara syukuran Ultah Ketua Umum Sekaligus Penyerahan SK DPD Kabupaten LPK R.I B.A.I

Siapkan Ribuan Bansos, Masyarakat ini Dukung Mendagri Pilih PJ Wako Pekanbaru Hidung Mancung

Jumat Curhat, Kapolsek Siak Hulu Respon Langsung Keluhan Warga Pangkalan Baru

Polres Siak Amankan Pelaksanaan Proses Penetapan Paslon Bupati dan Wakil Bupati Siak

Komsos, Babinsa Koramil Minas Serka R Girsang Komsos Nilai-nilai Pancasila Bagi Warga Binaannya

Antisipasi Gangguan Keamanan, Polisi Pangkalan Kuras Lakukan KRYD

Polres Kampar Gelar Lomba Memasak, Meriahkan Hari Bhayangkara ke-78

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

2

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

3

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

4

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan

5

Polsek Langgam Berhasil Ungkap Peredaran Sabu di Desa Segati, Pelaku Ditangkap Bersama 14 Paket Narkoba

6

Kecelakaan Maut di Jalan Koridor PT RAPP KM 17, Satu Tewas di Tempat