MENU TUTUP

Danramil 04/Perawang Hadiri Rapat Persiapan Pawai Takbir Idul Fitri 1445 H

Kamis, 04 April 2024 | 12:16:47 WIB Dibaca : 409 Kali
Danramil 04/Perawang Hadiri Rapat Persiapan Pawai Takbir Idul Fitri 1445 H

Siak, Catatanriau.com | Danramil 04/Perawang diwakili Sertu Venus Luberto menghadiri acara Persiapan Pawai Takbiran Hari Raya Idhul Fitri 1445 H di Aula Kecamatan Tualang, Kabupaten Siak, Riau, Kamis (04/04/2024) pagi.

Hadir dalam kegiatan tersebut Camat Tualang diwakili Sekcam Andri Fauzar S.STP, M.Si, Kapolsek Tualang diwakili Panit Binmas Aipda Sugeng Mishari SH, Kepala KUA Tualang  Nahamudin S.Hi, Korwilcam pendidikan Tualang, Lurah Perawang Midawati S.Sos, Kasi Trantib Tualang Anton Parwanto S.Sos, Ketua LAM Tualang Risman Harun, Ketua MUI Tualang Khairudin Rasul, Dishub Tualang dan Satpol PP.

Sertu Venus Luberto mengatakan kegiatan tersebut dilaksanakan untuk membahas rencana pelaksanaan malam Takbiran serta pelaksanaan sholat Idul Fitri 1445 H /2024 oleh pemerintah Kecamatan Tualang.

"Dengan adanya hasil Rapat ini diharapkan dapat dilaksanakan dengan baik, dan hasil rapat dapat dipatuhi dan diterapkan diseluruh mesjid, baik itu takbir keliling maupun pelaksanaan sholat dapat dilaksanakan dengan baik," tutupnya.***

Laporan : Idris Harahap 



Berita Terkait +

Hari Ini Ada 3 Penambahan Kasus Positif Covid-19 di Sei Apit

Pemilih Pemula Siswa SMAN I Batang Cenaku, Komit Berikan Hak Suara Saat Pemilu

Peduli Lingkungan, Seluruh Personil Polsek Minas & Mahasiswa KKN UNRI Serta Masyarakat Goro Bersihkan Pasar

Babinsa Serda L.Syahdanur dan Praka Gunariadi Rutin Ajak Warga Binaan di Perawang Agar Peduli Kebersihan Lingkungan Serta Kesehatan

Lapas Pasir Pengaraian Dukung Ketahanan Pangan, Hadiri Panen Raya Jagung Bersama Polres Rohul

Haruskah KOPERTIM Dibagi 3 Desa atau Di Kembalikan Pengelolaannya Ke Pihak Perusahaan

Bupati Rohul Bertindak Sebagai Irup Apel Gelar Pasukan Ops Lilin Lancang Kuning 2021

INOVOKARIA 2024: Semangat Inovasi Vokasi Untuk Negeri

Forkopimcam Minas Galang Dana Utuk Korban Gempa Dan Tsunami Dalam Kegiatan H.Kesaktian Pancasila

Peduli Potensi Investasi, Wabup Rohil Pimpin Ekspos Laporan Pendahuluan dan FGD

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Harimau Sumatera Ditangkap Usai Terkam Pekerja di Pelalawan, BBKSDA Riau Tingkatkan Patroli

2

Mahasiswa Tolak Revisi UU TNI: Ancaman Bagi Demokrasi dan Supremasi Sipil

3

Penggerebekan Sabung Ayam di Way Kanan Berujung Tragis, Tiga Polisi Gugur Ditembak OTK

4

Puluhan Pemuda Geruduk PT SLS, Kantor Disegel Akibat Dugaan Ketidakpedulian Perusahaan

5

Dugaan Pelecehan di SMA Negeri 02 Tebing Tinggi Timur: Oknum Kades dan Guru Disorot, Polisi Diminta Bertindak

6

Kapolres Pelalawan Himbau Pemudik Prioritaskan Mudik Aman Keluarga Nyaman dan Hotline 110