MENU TUTUP

Sat Samapta Polresta Pekanbaru Berikan Pengamanan Kepada Masyarakat Yang Berburu Takjil

Rabu, 13 Maret 2024 | 14:47:45 WIB Dibaca : 210 Kali
Sat Samapta Polresta Pekanbaru Berikan Pengamanan Kepada Masyarakat Yang Berburu Takjil

Pekanbaru, Catatanriau.com | Untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat yang sedang berburu takjil menjelang berbuka puasa, Selasa tanggal 12 Maret 2024 Sat Samapta Polresta Pekanbaru melaksanakan kegiatan PAM pasar Kaget/Tumpah.

Dengan menerjunkan 10 orang personel yang dipimpin Kasat Samapta Polresta Pekanbaru Kompol Maryanta, personel melakukan pemantauan serta motoring ke beberapa titik pasar tumpah yakni : Jalan Cut Nyak Din, depan Ramayana Jalan Sudirman dan Pasar Bawah.

Kapolresta Pekanbaru Kombes Pol Jeki Rahmat Mustika,SIK melalui Kasat Samapta Kompol Maryanta yang diwakili Kasi Humas Polresta Pekanbaru AKP Samin Tampubolon menyampaikan, kegiatan tersebut wujud hadirnya Polri untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat yang sedang berbelanja.

" Pengamanan dilakukan baik kepada para pedagang maupun pengunjung pasar tumpah/kaget guna mencegah terjadinya gangguan keamanan dan ketertiban serta mencegah C3 ", sebut AKP Samin Tampubolon, Rabu (13/03/2024).

Polri khususnya Polresta Pekanbaru, akan selalu berupaya memberikan pelayanan keamanan kepada masyarakat, sehingga keberadaan Polri benar-benar dirasakan kehadirannya.

" Jadi dengan adanya Pengamanan di pasar tumpah/kaget tersebut hendaknya dapat mengantisipasi terjadinya tindak pidana dan masyarakat merasa terlindungi dari segala bentuk gangguan Kamtibmas "  pungkas AKP Samin Tampubolon. ( Irwan Ocu Bundo).



Berita Terkait +

202 Warga Rohul Ikuti Vaksinisasi Team Nakes Bidokes Polda Riau

Galakkan Sholat Berjamaah, Kapolsek Cerenti: Bhayangkara Yang Bertaqwa Adalah Kunci Dekat Dengan Rakyat

Malam Takbiran, Polsek Pangkalan Kuras Gelar Apel Persiapan Pengamanan

GRM IMF WORLD BANK Orasi Damai Di Kandis Sampaikan 7 Poin Sikap Dan Tuntutan

MRR Gugat 15 Perusahaan Di Riau, Diduga Perambah Hutan

Hadiri Pisah Sambut Kajari Siak, Alfedri Ucapkan Terimakasih Atas Kerjasama Yang Baik Selama Ini

Polsek Kuala Kampar Kawal  Penyaluran BLT - DD Tahap 4 Teluk Beringin

Bupati Siak H Alfedri Melepas 276 Jemaah Calon Haji

Masyarakat Keluhkan Maraknya Pencurian Buah Sawit & Aksi Balap Liar Anak Sekolahan Saat Giat Jum'at Curhat Polsek Minas di Minas Timur 

Apdesi Kecamatan Tualang Peduli Korban Musibah Kebakaran Di Kecamatan Koto Gasib

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

4 Bulan di Siak Tak Bisa Jumpai Alfedri, Akbar Jihad : Menunggu Pemimpin Baru Untuk Membahas Gagasan Yang Kami Bawa

2

Pengalaman dan Berdarah Minang, PKDP Minas Deklarasi Dukung Dr.Afni di Pilkada Siak

3

Pemkab Rohul Ikut Meriahkan Lancang Kuning Carnival 2024 Di Kota Pekanbaru

4

Kapolres Inhu Resmikan Bangunan MCK dan Pojok Baca SD Marginal Rakit Kulim

5

Fasilitas Anjungan SLS, Sopir Angkutan Kemitraan Nyaman Saat Bongkar TBS

6

Ribuan Masyarakat Hadiri Tabligh Akbar Yang Di Gelar Oleh Wabup Rohul