MENU TUTUP

Polsek Siak Hulu Lakukan Pengamanan Distribusi Logistik 1385 Kotak Suara Pemilu Dari KPU Kabupaten Kampar

Ahad, 11 Februari 2024 | 14:43:35 WIB Dibaca : 247 Kali
Polsek Siak Hulu Lakukan Pengamanan Distribusi Logistik 1385 Kotak Suara Pemilu Dari KPU Kabupaten Kampar

Kampar, Catatanriau.com | Dalam rangka pesta Demokrasi Pemilu dan Pileg secara serentak yang akan jatuh pada hari Rabu tanggal 14 Februari 2024. Polsek Siak Hulu lakukan pengamanan Pendistribusian logistik Kotak Suara Pemilu 2024 dari KPU Kabupaten Kampar kepada PPK kecamatan Siak, Sabtu (10/2/2024).

Logistik tiba Kotak Suara datang sekira pukul 11.45 WIB. yang didistribusikan dari KPU Kabupaten Kampar kepada sekretariat PPK Siak Hulu, bertempat di Jalan Poros Pangkalan Baru, Desa Pangkalan Baru, Kecamatan Siak Hulu Kabupaten Kampar. Langsung dilakukan pengamanan yang dipimpin langsung Kapolsek Siak Hulu AKP Asdisyah Mursyid S.H.

Sebelumnya, kedatangan logistik Kotak Suara Pemilu 2024 dikawal oleh anggota Polres Kampar, Tim II sebanyak 5  orang dari Sat Lantas dan Sat Samapta yang dipimpin oleh Aiptu Reren didampingi salah seorang Staf KPU Kabupaten Kampar Rikal. Setibanya di sekretariat PPK Siak Hulu langsung dikoordinir oleh Kapolsek Siak Hulu AKP Asdisyah Mursyid, bersama Panit Opsnal IK IPDA Feri Setiawan, berserta Ketua PPK  Edi Effendi berikut anggota. Sebanyak 12 unit armada angkut Colt Diesel yang membawa logistik.

Adapun total logistik yang diterima oleh sekretariat PPK sebanyak 1.385 Kotak Suara yang dilengkapi dengan Berita Acara serah terima. Seluruh Kotak Suara saat ini diamankan kedalam aula kantor Camat Siak Hulu dan dijaga oleh 3 (Tiga) orang Personel Polsek Siak Hulu yang dipimpin Kanit Reskrim Iptu Jonera Putra, secara umum giat pendistribusian ini berjalan aman dan  kondusif. Saat ini proses pemindahan dari mobil angkutan ke tempat penyimpanan masih berlangsung dalam situasi aman dan terkendali.

Kapolres Kampar AKBP Ronald Sumaja melalui Kapolsek Siak Hulu AKP Asdisyah Mursyid mengatakan kepada Awak Media, bahwa dirinya selaku Kapolsek bersama jajaran anggota telah melakukan pengamanan Pendistribusian Kotak Suara dari KPU Kabupaten Kampar kepada PPK Kecamatan Siak Hulu. Dan telah di jaga dan di amankan di Aula kantor Camat Siak Hulu." ucapnya.

Kapolsek memerintahkan Kanit Reskrim Iptu Jonera Putra berserta 3 personel anggota, akan terus melakukan penjagaan dan  pengamanan Pendistribusian Kotak Suara sebanyak 1.385 kotak yang akan disalurkan kepada TPS yang ada di kecamatan Siak Hulu sebelum pelaksanaan pemilu dan pileg.

Kapolsek Siak Hulu berharap, pada pelaksanaan pemilu dan pileg nantinya tetap aman dan terkendali. "Dan menegaskan kepada seluruh masyarakat akan tetap menjaga Kamtibmas di lingkungannya masing-masing, agar terwujudnya Pemilu dan Pileg menjadikan damai, aman dan kondusif," tegas AKP Asdisyah Mursyid. ( Irwan Ocu Bundo).



Berita Terkait +

Abaikan Tanah Bekas Lalu Lalang Mobil Berceceran di Jalan Raya, Pihak PT ATC Ditegur Satpol PP

3 Polsek di Wilkum Polres Inhil Tak Lagi Mendapat Kewenangan Untuk Lakukan Penyidikan

PSBB, Bupati Alfedri Minta Seluruh Camat & Penghulu Lebih Intensif Lakukan Sosialisasi

Ajak Komunitas Ojek Bersinergi Serta Sampaikan Pesan Kamtibmas, Kapolsek Minas Taja Coofe Morning Bersama

DPP & DPC AWI Rohul Serahkan Sertifikat Penghargaan Anugrah Kemitraan

Raih Anugerah Keterbukaan Informasi, H. Sukiman Ucapkan Terima Kasih Kepada Diskominfo Rokan Hulu

3 Warung Penjual Miras dan Remang-temang Ditertibkan Tim Yustisi Kabupaten Kampar

Serius dan Tancap Gas! KNPI Riau Sambut Kehadiran Pemimpin Josss, Haji Muhammad Adil

Serka Risman Girsang Tanpa Henti Rutin Giat Penanggulangan Karhutla Dengan Berpatroli Bersama Masyarakat di Kampung Sungai Selodang

Anggota DPR RI, Effendi Sianipar Kembali Salurkan Bantuan Bagi Masyarakat Kandis Melalui Aspirasi AP

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Usung Tema Bergerak Bersama, Lanjutkan Merdeka Belajar! SDN 003 Belimbing Gelar Upacara Hardiknas Tahun 2024

2

Abu Kasim Gugat PT SLS Serobot 90 Hektar Lahan Masyarakat Adat

3

Wabup Rohul Hadiri Festival Budaya Kesenian Melayu Gondang Borogong

4

Satu Perwira Polres Inhu Naik Pangkat Pengabdian, Dua Bintara Dipecat

5

Pemerintah Kabupaten Rokan Hulu Gelar Upacara Memperingati Hari Pendidikan

6

Rusak Parah, Warga Kampar Minta Pemerintah Lebih Peduli