MENU TUTUP

Bagikan Sembako, Polsek Seberida Cooling System Pemilu Damai di Desa Bandar Padang

Kamis, 08 Februari 2024 | 15:48:04 WIB Dibaca : 279 Kali
Bagikan Sembako, Polsek Seberida Cooling System Pemilu Damai di Desa Bandar Padang

Inhu, Catatanriau.com | Kepolisian Sektor (Polsek) Seberida, menggelar silahturahmi dan cooling system Pemilu damai serta Cipta Kondisi (Cipkon) Harkamtibmas, sekaligus menyalurkan bantuan sosial berupa paket sembako pada masyarakat kurang mampu.

Kegiatan yang dipimpin Kapolsek Seberida, Kompol Hendrix, S.H.,M.H itu dilaksanakan Kamis, 8 Februari 2024 pagi, di wilayah Desa Bandar Padang, Kecamatan Seberida, Kabupaten Inhu.

Mengenai cooling system tersebut, Kapolres Inhu, Polda Riau, AKBP Dody Wirawijaya, S.I.K melalui PS Kasubsi Penmas Polres Inhu, Aiptu Misran, Kamis siang menjelaskan, hingga beberapa hari kedepan, menjelang pelaksanaan Pemilu 2024, Polres Inhu dan jajaran Polsek terus melaksanakan sosialisasi tentang Pemilu.

Dikatakan Misran, hari ini, Polsek Seberida menggelar silahturahmi dan edukasi tentang Pemilu damai sekaligus menyalurkan bantuan sosial di Desa Bandar Padang. Pada masyarakat setempat, Kapolsek berikan beberapa imbauan.

Pertama, masyarakat diminta untuk selalu bersama-sama menjaga keamanan lingkungan dan ikut mensukseskan Pemilu 2024. Pastikan kembali, apakah sudah terdaftar dalam DPT, masyarakat juga diminta hindari politik praktis.

Kemudian, masyarakat diminta untuk berpartisipasi dalam pentas demokrasi 2024, dengan mendatangi TPS diwilayah masing-masing pada tanggal 14 Februari 2024, jangan Golput dan tetap jaga situasi yang aman, damai dan kondusif.*** 

Laporan : S.A Pasaribu 



Berita Terkait +

Gelar Syukuran HUT ke-4, JMSI Riau Siap Songsong Pemilu dan Pilkada Serentak 2024

Serda Parjuni Babinsa Koramil 03/Minas Komsos Pentingnya Memahami Nilai-nilai Pancasila Terhadap Warga di Kampung Pancasila

Ketua Koptan SS Minta Pemerintah Untuk Transparan Terkait Hasil Tim Identifikasi Lahan PT.SSL

Wagubri Hadiri Panen Raya Di Kuala Kampar

Presiden Beri Waktu 2 Minggu, Bupati H Zukri Berhasil Turunkan COVID-19 Ke Zona Orange

Ucapkan Syukur dan Terimakasih, Agus Risna Saputra Berhasil Raih Kursi DPRD KAMPAR DAPIL II Berdasarkan Perhitungan Realcount PPK

Warga Bangsal Aceh Mengaku Kecewa, Wako Dumai Ingkar Janji Kampanye Politik

Pemkab Rohul Terima Piagam Penghargaan Peringkat Kinerja Terbaik Tiga Se-provinsi Riau

Idap Sesak Nafas, E.Br Lubis Janda Miskin di Minas Ini Butuh Bantuan Para Dermawan

Peringati Hari Pahlawan 2020, Bupati Kampar Himbau Tiru Semangat Perjuangan Pahlawan

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Diantar Ulama dan Ratusan Massa, Dr.Afni Mendaftar ke PKB Siak

2

Siapkan Doorprize, Kapolres Inhu Ajak Masyarakat Nobar Laga Semifinal Timnas

3

Wabup Rohul Hadiri Penutupan MTQ Ke 42 Provinsi Riau Di Kota Dumai

4

Buka Acara Seminar, Ini Pesan Indra Gunawan Kepada Kader Untuk Pilkada Siak Mendatang

5

Kampar Expo 2024, Ajang Edukasi Industri Migas untuk Masyarakat dan Pelajar Riau

6

Buntut Bnyak Sekolah Pungut Duit Siswa, Pj Gubri Diminta Copot Kadisdik Riau