MENU TUTUP

Begini Cara Jitu, Polsek Bangkinang Barat Memberikan Himbauan Pemilu Damai 2024

Kamis, 08 Februari 2024 | 14:16:48 WIB Dibaca : 280 Kali
Begini Cara Jitu, Polsek Bangkinang Barat Memberikan Himbauan Pemilu Damai 2024

Kampar, Catatanriau.com | Polsek Bangkinang Barat melakukan Cooling System dengan cara jitu, yaitu dengan langsung door to door ke rumah warga untuk menyampaikan himbauan Pemilu Damai 2024, Kamis (8/2/2024).

Diungkapkan Kapolres Kampar AKBP Ronald Sumaja melalui Kapolsek Bangkinang Barat IPTU Rian Onel, bahwa personilnya melakukan himbauan kepada masyarakat secara langsung ke rumah warga.

"Ini cara efisien yang kita lakukan, agar tepat sasaran untuk menghimbau dan menyampaikan pesan-pesan Pemilu Damai," terang Kapolsek.

Kapolsek menambahkan, dengan cara door to door lebih tepat sasaran. "Karena dengan begitu masyarakat akan lebih mudah memahami tentang tahapan Pemilu dan mengajak mereka untuk jangan Golput," ungkapnya lagi.

Mudah-mudahan dengan upaya yang kita lakukan, "semoga tepat sasaran apa yang kami sampaikan agar lebih dipahami oleh masyarakat khusunya di wilayah hukum Polsek Bangkinang Barat, "Pungkas Rian Onel. (Irwan Ocu Bundo).



Berita Terkait +

Wagub Riau Ajak Ummat Muslim Untuk Membiasakan Diri Sholat Berjamaah 

Dalam Rangka Coolling System, Ditlantas Polda Riau Lakukan Patroli Dialogis

Ceria Anak Lomba Mewarnai, Meriahkan Hari Bhayangkara ke - 77 di Polres Pelalawan

Kopda Salomo Sembiring Kembali Lakukan Pendampingan Antisipasi PMK di Kelurahan Minas Jaya 

Panit Lantas Polsek Minas Pimpin Personil Polsek Giat Percepatan Vaksinasi

Ikuti Rapat Paripurna Di DPRD, Bupati Inhil Sampaikan 5 Rancangan Peraturan Daerah

Sertu Venus Luberto & Kopda L.Sigalingging Babinsa Koramil 04/Perawang Ajak Warga Binaan Giat Penanggulangan Karhutla Dengan Cara Berpatroli di Perawang Barat

Sebanyak 7 Warga Minas Masih Saja Didapati Abaikan Prokes Covid-19

Bujang Kampung di Suka Mulya, Bupati Siak Sampaikan Program Smart Kampung

Martinus Sp, Keliling Pasar Mandiangin Ingatkan Warga Pakai Masker & Jaga Jarak

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

PT RPI Disinyalir Eksekusi Kebun Sawit Masyarakat Tanpa Mufakat, Ini Kata Humasnya!

2

Buka POPDA 2024, Alfedri Dukung Atlet Muda Siak Semakin Bersinar

3

Nekat! Curi Sarang Burung Walet Anggota Polisi Pelaku di Hajar Massa

4

Kontingen Kecamatan Minas Optimis Boyong Prestasi Pada Gelaran POPDA Se-Kabupaten Siak Tahun 2024

5

Ketua Kwarcab Rohul Elbizri S.Stp,M.Si, Pimpin Rapat Koordinasi Pramuka

6

PDIP dan PKB Memiliki Histori, M Shohibul Ahsan, SE Daftar Calon Wakil Bupati Pelalawan Ke PDIP