MENU TUTUP

Wakili PJ Bupati Kampar, Kadis Dikpora Kampar Berikan Motivasi Pada Seminar Keolahragaan

Kamis, 01 Februari 2024 | 12:58:21 WIB Dibaca : 268 Kali
Wakili PJ Bupati Kampar, Kadis Dikpora Kampar Berikan Motivasi Pada Seminar Keolahragaan

Kampar, Catatanriau.com | Pj Bupati Kampar yang diwakili Kadis Dikpora Kampar M Aidil SH berkesempatan untuk menjadi Narasumber dan membuka secara resmi pada Seminar Keolahragaan di Universitas Pahlawan dengan tema "Peran Pendidikan Olahraga, Menagement Olahraga, Industri Olahraga dan Politik Olahraga terhadap meningkatkan prestasi olahraga tingkat desa, daerah, provinsi dan nasional" yang laksanakan Aula Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Kamis (1/2/2024).

Aidil mengatakan bahwa adanya seminar yang dilakukan Universitas Pahlawan merupakan bentuk upaya dan dukungan universitas dan pemerintah bagi mahasiswa maupun para pecinta olahraga.

"Saya berharap kepada seluruh peserta seminar untuk mengikuti seminar ini dengan serius, ambil semua ilmu yang di sampaikan narasumber nantinya."ucap Aidil

Kadis Dikpora ini juga memaparkan bahwa pemberian pembinaan dan pelatihan seperti ini adalah bentuk upaya yang bagus menemukan bibit unggul dibidang olahraga sehingga kita tidak perlu lagi mencari atlit dari luar lagi.

Acara tersebut juga dihadiri oleh Ketua Pusat Pembinaan dan Pengembangan Olahraga Dr Jufrianis SPd MPd, Kabid Keolarahgaan Dikpora Kampar Muhammad Saleh, beberapa pihak dari bidang keolahragaan, dan Mahasiswa Universitas Pahlawan.

Sementara itu Rektor Universitas Pahlawan yang diwakili Ketua Pusat Pembinaan dan Pengembangan Olahraga Dr Jufrianis SPd MPd melaporkan kegiatan ini memang inisiatif dari mahasiswa dan bekerja sama dengan Dispora Riau, Disdikpora Kampar, Koni Kampar, Ikatan Serjana Olahraga (ISORI) Kampar dan Provinsi Riau, dan Kadin Kampar.

Jufri juga mengucapkan terimah kasih kepada penda Kampar yang telah mendukung dan berkenan telah hadir pada acara ini.

"Kami berharap dengan seminar ini dapat meningkatkan komite olahraga kabupaten kampar dengan mendatangkan narasumber dari beberapak pihak orahraga seperti Pemprov Riau, Pemda Kampar, Koni Kampar, Kadin Kampar, ISORI." Tutupnya ( Irwan Ocu Bundo).



Berita Terkait +

Warga Sambut Baik Vaksinasi Massal Door to Door BINDA Riau

Personil Polsek Minas Patroli Pelaksanaan Sholat Jum'at & Pengecekan Penerapan Prokokes di Masjid

Serius dan Tancap Gas! KNPI Riau Sambut Kehadiran Pemimpin Josss, Haji Muhammad Adil

Ativis Rohil Pertanyakan Alokasikan Anggaran Untuk SMPS Tunas Bangsa

Ciptakan Pemilu Damai di 2024, Anggota Bhabinkamtibmas Polsek Tapung Sampaikan Pesan untuk warga

Antisipasi Karhutla, Babinsa Koramil 03/Minas Lakukan Sosialisasi & Patroli di Sungai Selodang

Polres Inhu Goro Bersihkan Pasar Rakyat Rengat dan Sosialisasikan Pemilu Damai 2024

Kapolsek Pimpin Langsung Giat Jumat Curhat di Kelurahan Minas Jaya, Ini Sejumlah Curhatan Warga

Kepolisian Pangkalan Kuras Patroli Waktu Shubuh

Antisipasi Gangguan Pada Keamanan OVN di PHR, Serma M.Nasir & Sertu Ardhi Syam Patroli Rutin di Lokasi Drilling

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Founder RiaL: Pekanbaru Cermin Kemajuan Riau, saatnya Dipimpin Pemuda

2

Revolusi Digital: Tantangan dan Peluang Bagi Pekerja di Era Modern

3

Musrenbang RPJPD, H.Sukiman: Rohul Sudah Persiapkan RPJPD 2025-2045

4

UMKM Binaan PHR Semarakkan KNF Vol. 6 Pekanbaru, Upaya Dukung Geliat Ekonomi Riau

5

Diantar Ulama dan Ratusan Massa, Dr.Afni Mendaftar ke PKB Siak

6

HUT Ke- 65 Korem 031/WB Brigjen TNI Dany Rakca Melaksanakan Anjangsana Pada Veteran dan Warakawuri