MENU TUTUP

Babinsa Koramil 03/Minas Serka R Girsang Kontinyu Monitoring Terhadap Tahapan Pemilu 2024 di Kantor PPK Sei Mandau

Kamis, 01 Februari 2024 | 12:18:23 WIB Dibaca : 389 Kali
Babinsa Koramil 03/Minas Serka R Girsang Kontinyu Monitoring Terhadap Tahapan Pemilu 2024 di Kantor PPK Sei Mandau

Siak, Catatanriau.com | Babinsa Koramil 03/Minas Serka Risman Girsang secara kontinyu ia melaksanakan Monitoring tahapan pelaksanaan Pemilu 2024 di Kantor PPK (Panitia Pemilihan Kecamatan) di Desa Muara Klantan, Kecamatan Sungai Mandau, Kabupaten Siak, Riau, Kamis (01/02/2024) sekira pukul 09.30 WIB.

"Monitoring Tahapan Kantor PPK Kec. Sungai Mandau dilakukan untuk memastikan Kantor PPK Sungai Mandau dalam keadaan aman dari gangguan, ancaman dan hambatan demi kelancaran Tahapan Pemilu 2024," kata Serka Risman Girsang.

Kegiatan Monitoring ini kata dia, selesai pukul 10.15 WIB dalam keadaan aman dan kondusif.***

Laporan : Idris Harahap 



Berita Terkait +

Semarakkan KTT G20, Lapas Pasir Pengaraian Jalan Sehat & Bagikan Stiker

TMMD Ke-119 Kodim 0322/Siak Sukses Digelar, Saat Ini Perehaban Rumah Masyarakat Tak Layak Huni Capai Progres 18 Persen

Bersama Masyarakat di Muara Kelantan, Serda Holmes Pasaribu Lakukan Giat Patroli Karhutla Serta Peninjauan Kanal

Peresmian Gedung PLUT, Wabup Rohul: Ini Manfaat Besar Untuk Masyarakat

Kapolres Kuansing Kunjungi Sejumlah Desa & Kecamatan Pantau Pelaksanaan Vaksinasi Covid-19

Untuk Keamanan OVN di PT PHR Minas, Serma Muhammad Nasir dan Sertu Ardi Syam Continue Lakukan Patroli di 4 Lokasi Drilling 

Menyambut Hari Bhayangkara Ke - 76, Polres Siak Bedah Rumah Nenek Asnidar

Bupati H Zukri Dan Ketua DPRD Baharudin SH Cek Harga Pembelian Sawit Di Pabrik

Cegah Terjadinya Karhutla, Babinsa Koramil 06 Kateman Terus Lakukan Sosialisasi Kepada Warga Binaan

Jadi Narasumber Rapim Polda Riau, Syamsuar Ajak Stakeholder Bersinergi Pulihkan Ekonomi Nasional

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Satu Perwira Polres Inhu Naik Pangkat Pengabdian, Dua Bintara Dipecat

2

Pastikan Peringatan May Day Aman, Kapolres Pelalawan Hibur Para Buruh

3

Satres Narkoba Polres Inhu Ringkus Pengedar 4,46 gram Sabu di Kecamatan Lirik

4

Serah Terima Konstruksi Tepat Waktu, PT Adhi Jalintim Riau Resmi Memulai Masa Layanan

5

Daftar Pertama, Dr.Afni: Saya Kader Nasdem

6

Founder RiaL: Pekanbaru Cermin Kemajuan Riau, saatnya Dipimpin Pemuda