MENU TUTUP

Polres Kuansing Lakukan Patroli KRYD Jaga Kamtibmas Dalam Rangka Cooling System Pemilu Damai 2024

Ahad, 21 Januari 2024 | 10:38:58 WIB Dibaca : 462 Kali
Polres Kuansing Lakukan Patroli KRYD Jaga Kamtibmas Dalam Rangka Cooling System Pemilu Damai 2024

Kuansing, Catatanriau.com | Polres Kuansing gelar patroli Kegiatan Kepolisian Yang Ditingkatkan (KRYD) dalam rangka Cooling System Pemilu 2024 Kabupaten Kuantan Singingi guna mengantisipasi terjadinya gangguan Kamtibmas khususnya di wilayah hukum Polres Kuantan Singingi, Apel dilaksanakan di halaman Mapolsek Kuantan Tengah, Sabtu (20/1/2024) Pukul 21.00 WIB.

Dalam kegiatan tersebut dipimpin oleh Kabag Logistik Polres Kuansing Kompol Subagja, SH, dan dihadiri oleh Kasat Reskrim Akp Linter Sihaloho,SH.MH, Kasat Lantas Akp Boy Setiawan,S.AP.,M.Si, Pa Siaga II Bag Ops Akp Elfasbed, KBO Sat Intelkam IPDA Asrul, KBO Sat Reskrim Ipda Oktomi Saputra,SH dan Personil Pleton Siaga Regu IV Polres Kuansing 21 Orang.

Kapolres Kuansing AKBP Pangucap Priyo Soegito, S.I.K, MH, melalui Kabag Logistik Polres Kuansing Kompol Subagja, SH, dalam arahannya menyampaikan "Kegiatan KRYD ini dilaksanakan guna mengantisipasi terjadinya gangguan Kamtibmas dan Lakukan Kegiatan Patroli seputaran Kota Taluk Kuantan, laksanakan Patroli Jarak Jauh dan Patroli Jarak Dekat Seputaran kota Taluk Kuantan Serta lokasi - lokasi yang rawan gangguan Kamtibmas," jelas Kompol Subagja.

Sambung Kabag Log, "Lakukan Penegakkan hukum secara profesional apabila di dalam pelaksanaan Patroli KRYD dijumpai tindak pidana ataupun kegiatan yang mengganggu kenyamanan masyarakat, khususnya balap liar dan semua tindakan kepolisian di lapangan lakukan dengan humanis, sopan dan santun,"

“Sasaran dalam kegiatan tersebut melaksanakan Patroli yaitu dengan Patroli menggunakan 2 ( Dua ) Unit mobil Patroli Sat Lantas, 2 ( Dua ) Unit mobil Patroli Sat Samapta dan 3 ( Tiga ) Unit Sepeda Motor Patroli Sat Samapta dengan rute Sepanjang Jalan Proklamasi Teluk Kuantan, Bundaran Cerano Sinambek - Kantor Bupati Kuansing, Bundaran Cerano Sinambek - Sport Center Teluk Kuantan dan Taman Jalur Teluk Kuantan," ujar Kompol Subagja.

"Kemudian menghimbau kepada pengunjung / pedagang tetap Waspada dan Menjaga Harkamtibmas ( Taman Jalur ) dan kepada para remaja agar tidak melakukan tindak pidana dan Segera kembali ke rumah,"

"Kepada pemuda yang menggunakan kendaraan Agar tidak melakukan balapan di jalan umum karena dapat menganggu bagi pengguna kendaraan yang lain,"

"Dengan berjalannya Patroli KRYD ini, Polres Kuansing terus berkomitmen untuk memberikan pelayanan dan perlindungan kepada masyarakat guna mengantarkan masyarakat menuju Pemilu Damai 2024,"

"Diharapkan, upaya-upaya seperti ini dapat terus mengurangi potensi gangguan kamtibmas dan menciptakan lingkungan yang aman dan nyaman bagi seluruh warga Kabupaten Kuansing,"tutup Kompol Subagja.(Ayub).

Sumber: Humas Polres Kuansing



Berita Terkait +

Babinsa Koramil 04/Perawang Sosialisasikan Kesehatan dan Kebersihan Lingkungan

Pastikan Kondisi Kamtibmas Kondusif, Polres Inhu Patroli Bersepeda

Tingkatkan Karakter Personil Polri, Jajaran Polsek Minas Continue Giat Rutin Pembinaan Rohani & Mental 

Ir. H. Hasrul, M. Si Hadiri Ulang Tahun Desa Pandau Jaya ke-23

Produksi Madu Wilbi mencapai 5 Ton, Tim Investor Malaysia Tinjau Proses Pembuatan dan Pengolahan

Diskusi Panel Bersama JMSI di SMKN 1 Koto Gasib : Generasi Muda Garda Terdepan Tangkal Hoaks dan Jaga Persatuan Bangsa

Cegah Kestabilan Keamanan, Polsek Ukui Gencar Sosialisasikan Saberpungli

Resmikan Labor PCR, Radiologi, Bupati Alfedri Sebut, Tes Swab Bisa dilakukan di RS Tipe D Tualang

Sekda Siak Arfan Usman Buka Sosialisasi Kolaborasi Cegah Stunting

Babinsa Koramil 03/Minas Serma Zulkifli, Laksanakan Gakplin Rutin Antisipasi Penularan Virus Corona di Pasar Minas.

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

2

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

3

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

4

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan

5

Polsek Langgam Berhasil Ungkap Peredaran Sabu di Desa Segati, Pelaku Ditangkap Bersama 14 Paket Narkoba

6

Kecelakaan Maut di Jalan Koridor PT RAPP KM 17, Satu Tewas di Tempat