MENU TUTUP

Serda Deddy.H dan Kopda Suratno Rutin Ajak Warga Binaan Dalam Giat Penanggulangan Karhutla Dengan Cara Berpatroli

Ahad, 14 Januari 2024 | 12:32:00 WIB Dibaca : 299 Kali
Serda Deddy.H dan Kopda Suratno Rutin Ajak Warga Binaan Dalam Giat Penanggulangan Karhutla Dengan Cara Berpatroli

Siak, Catatanriau.com | Babinsa Koramil 04/Perawang Kodim/0322 Serda Deddy.H dan Kopda Suratno bersama MPA melaksanakan Kegiatan Patroli Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) diperkebunan serta lahan yang dianggap rawan terjadi kebakaran, di wilayah RT 06 RW 02 Kelurahan Perawang, Kecamatan Tualang, Kabupaten Siak, Riau, Ahad (14/01/2024).

"Dalam giat ini kita melaksanakan patroli dilahan yang rawan terbakar dengan kordinat : 0°39'28"N 101°34'35"E," ujar Serda Deddy.H dan Kopda Suratno.

Dijelaskannya, dalam setiap pelaksanaan patroli Karhutla bersama masyarakat, Babinsa selalu memberikan himbauan kepada masyarakat untuk bersama sama ikut peduli dalam menjaga dan mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan diwilayah Kecamatan Tualang dan Kecamatan Koto Gasib, khususnya dititik – titik tertentu yang rawan dengan kebakaran.

"Dalam Patroli ini, kita sekaligus mensosialisasikan, mengimbau kepada masyarakat dengan tidak membakar lahan atau kebun dalam membersihkan kebun," katanya.

Lanjutnya, patroli Karhutla ini dilakukan secara terus menerus bersama masyarakat sekitar. Dan masyarakat sekitar sangat menyambut baik adanya kegiatan Patroli yang dilakukan tersebut.

"Masyarakat mereka berpendapat, dengan adanya imbauan dan patroli karlahut ini sangat baik sehingga tidak terjadi kebakaran khususnya di wilayah Kelurahan Perawang. Dan selama kegiatan ini kita laksanakan, situasi terdapat dalam keadaan aman, dalam artian nihil Karhutla," pungkasnya.***

Laporan : Idris Harahap



Berita Terkait +

Dinkes Siak siap Jalankan WBK dan WBBM

Camara Nusantara Merapat di Dumai, Sebanyak 550 Ekor Sapi NTT Didistribusikan Seknas BUMP Indonesia

Pekerja Asal Kec.Minas Di Duga Diancam Pihak Oknum Ormas PP Di Kec.Bathin Solapan

Kapolda Irjen M Iqbal Pimpin Sertijab 4 Pejabat Utama Dan 2 Kapolres Jajaran Polda Riau

KPPBC Tembilahan Kembali Melakukan Pemusnahan Barang Ilegal

Polsek Tapung Hulu Galakkan Tanam Palawija, Dukung Ketahanan Pangan saat Pandemi Covid-19

Danramil 04/Perawang Ikuti Apel Gabungan Siaga Pengawasan Pemilu Tahap Masa Tenang di Kecamatan Koto Gasib

Dipimpin Kanit Samapta, Percepatan Vaksinasi Tetap Gencar Dilakukan Personil Polsek Minas

Pemerintah Tekad Jalankan PSR Lebih Baik, Petani Harapkan Keringanan Regulasi

Lakukan Kunjungan Di Ormawa STAI Auliaurrasyidin, KNPI Inhil Dapat Antusiasme Tinggi Dari Para Pengurus Ormawa STAI

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Pria Dipenjara Karena Sebarkan Konten Pornografi Pasca Putus Dengan Pacar

2

4 Bulan di Siak Tak Bisa Jumpai Alfedri, Akbar Jihad : Menunggu Pemimpin Baru Untuk Membahas Gagasan Yang Kami Bawa

3

Pengalaman dan Berdarah Minang, PKDP Minas Deklarasi Dukung Dr.Afni di Pilkada Siak

4

Kunker Ke Rohul, Menhub Dorong Optimalkan Penerbangan Di Bandara Tuanku Tambusai

5

Pemkab Rohul Ikut Meriahkan Lancang Kuning Carnival 2024 Di Kota Pekanbaru

6

Kapolres Inhu Resmikan Bangunan MCK dan Pojok Baca SD Marginal Rakit Kulim