MENU TUTUP

Tak Kenal Lelah dan Gunakan Peralatan Seadanya Pemdes Desa Pulau Jambu Berikan Bantuan Sembako Pada Warga Terdampak Banjir Hingga Larut Malam

Sabtu, 06 Januari 2024 | 11:56:20 WIB Dibaca : 533 Kali
Tak Kenal Lelah dan Gunakan Peralatan Seadanya Pemdes Desa Pulau Jambu Berikan Bantuan Sembako Pada Warga Terdampak Banjir Hingga Larut Malam

Kuansing, Catatanriau.com | Untuk memastikan Kebutuhan Pangan warganya tetap ada Pemdes desa Pulau Jambu Cerenti menggunakan perahu kecil untuk menyambangi rumah warga yang terdampak  banjir memberikan sembako di Desa Pulau Jambu hingga larut malam.

Ditemani ketua BPD, perangkat desa, serta Sekdes dan beberapa pemuda desa Pulau Jambu PJ kades langsung mengantarkan bantuan berupa sembako kerumah warga yang terendam oleh banjir.

PJ kades Pulau Jambu, Rudi Agusman spd mengatakan, desa Pulau Jambu ini merupakan salah satu desa yang terparah terkena dampak banjir di Kuansing, maka  saya ingin lihat secara langsung bagaimana kondisi masyarakat dan memastikan tidak ada warga yang kelaparan saat banjir ini sesuai instruksi Bupati kuantan Singingi, ujarnya.

Memang dari pantauan lapangan kondisi warga cukup kesulitan, terutama sandang dan papan nya akibat bencana banjir ini,
Oleh sebab itu, untuk meringankan beban masyarakat, kami akan berusaha semaksimal mungkin mencari bantuan.
Alhamdulillah, hari ini Kita membagi bantuan berupa sembako dari pemerintah daerah kuantan Singingi dan donatur.

Pemerintah desa akan terus berupaya menyalurkan bantuan secara cepat, tegas nya. Jadi kami berharap warga untuk bersabar, dan tidak ada istilah anak tiri anak kandung dalam hal ini. Semua warga terdampak, akan segera kita salurkan bantuannya, tutup Rudi Agusman spd.
(Ayub).



Berita Terkait +

Terimakasih! Kapolres Pelalawan Wujudkan Sumur Bor dan Bak Penampungan Air Bersih

MTQ ke XXII 2022 Tingkat Kabupaten Siak Resmi di Buka Bupati Siak

Upika Gendeng Disnaker Siak Sosialisasikan Aturan Ketenagakerjaan di Kecamatan Minas

PK KNPI Kandis Beraksi, 1200 Paket Ta'jil Disalurkan Pada Pengguna Jalan Raya

Fatahillah Al Hafiz anggota Hipemasi Sebagai representasi spirit Muda

Serda L.Syahdanur dan Serda K.Manulang  Ingatkan Warga Binaan di Perawang Barat Agar Jaga Kebersihan Lingkungan & Kesehatan

MTQ Tingkat Kecamatan Kandis Resmi Dibuka

upacara Memperingati HUT Desa Pulau Gadang..

Penguatan Binter SKK Migas, Peltu S.Siambaton & Serma Zulkifli Lakukan Giat Patroli di Area 2 PT PHR

Kapolres Siak AKBP Gunar, Cek Posko PPKM di Kampung Sialang Sakti Kecamatan Dayun

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Aksi Mafia BBM Bersubsidi di Kabupaten Siak, Ini Sikap Ketua KNPI Riau

2

Daftar ke Enam Parpol, Dr.Afni Optimis Berlayar di Pilkada Siak

3

Tiga Pria dan Satu Wanita Pengedar Sabu Diringkus Polsek Peranap

4

Kapolsek Minas Pimpin Langsung Pengamanan Gereja Dalam Rangka Hari Kenaikan Isa Almasih

5

Duo Gondrong Pengedar Sabu Diciduk Polsek Tapung, Barang Bukti 28,76 Gram Sabu Disita

6

Penjual dan Penggarap Hutan Negara Tanpa Izin Di Batang Cenaku, Suharto : Jangan Kasih Ampun