MENU TUTUP

Polres Pelalawan Apel Gelar Pasukan Operasi Mantap Praja, Kawal Pemilu Terselenggara Aman dan Lancar

Selasa, 17 Oktober 2023 | 13:37:37 WIB Dibaca : 661 Kali
Polres Pelalawan Apel Gelar Pasukan Operasi Mantap Praja, Kawal Pemilu Terselenggara Aman dan Lancar Polres Pelalawan Apel Gelar Pasukan Operasi Mantap Praja, Kawal Pemilu Terselenggara Aman dan Lancar, Selasa 17 Oktober 2023

Pelalawan, Catatanriau.com | Polres Pelalawan melaksanakan apel  gelar pasukan operasi mantap Brata Lancang Kuning tahun 2023-2024 di halaman Kantor Bupati Pelalawan, Selasa (17/10/2023). Apel gelar pasukan sebagai bentuk pengecekan akhir kesiapan personel maupun sarpras kawal Pemilu 2024 dapat terselenggara dengan aman dan lancar.

Kegiatan Apel gelar pasukan dihadiri Bupati Pelalawan H. Zukri SE, Ketua Bawaslu Pelalawan Adrizal, Ketua KPU Pelalawan Wankardi dan perwakilan partai Politik serta elemen masyarakat, serta stake holder lainnya dengan tujuan agar Pemilu dapat terselenggara dengan aman dan lancar dari berbagai prosesnya.

Kapolres Pelalawan AKBP Suwinto SH, SIk menyampaikan sambutan  Kapolri  Drs Listyo Sigit Prabowo M. Si mengatakan bahwa apel gelar pasukan merupakan bentuk pengecekan akhir kesiapan personel maupun sarpras operasi mantap Brata 2023-2024, sehingga Pemilu dapat terselenggara dengan aman dan lancar.

"Apel gelar pasukan merupakan bentuk pengecekan akhir kesiapan personel maupun sarpras operasi mantap Brata 2023-2024, sehingga Pemilu dapat terselenggara dengan aman dan lanca," Kapolres murah senyum ini dan slogan Harmoni itu.

AKBP Suwinto SH, SIk menjelaskan operasi mantap Brata dilaksanakan selama 222 hari sejak tanggal 19 Oktober 2023 sampai 20 Oktober 2024 yang diikuti oleh 261.659 Personel di seluruh Indonesia guna mengamankan seluruh tahapan pemilu.

"Operasi mantap Brata dilaksanakan selama 222 hari sejak tanggal 19 Oktober 2023 sampai 20 Oktober 2024 yang diikuti oleh 261.659 Personel di seluruh Indonesia guna mengamankan seluruh tahapan pemilu, " ucap AKBP Suwinto

Diakhir sambutan, AKBP Suwinto mengucapkan terima kasih dan selamat bertugas kepada seluruh yang terlibat.

"Terima kasih dan selamat bertugas mari bersama-sama kita amankan pemilu 2024, demi mewujudkan Visi Indonesia Emas 2045 yang kita cita-cita Kan bersama," harapnya

Sementara itu, Bupati Pelalawan H. Zukri SE berharap agar Pelaksana Pemilu tahun 2024 berjalan dengan lancar sehingga tidak ada crowdit di lapangan.

"Semoga pelaksanaan pemilu tahun 2024 tetap aman dan kondusif di Kabupaten Pelalawan," kata Bupati H. Zukri SE

Tambah H. Zukri SE bahwa pemilihan legislatif, pilpres dan pilkada tidak lama lagi, kepada seluruh petugas agar bersiaga.

"Tentunya kepada seluruh personel yang bertugas nantinya saya ucapkan terima kasih dan bersiaga, " tutup Bupati H Zukri SE.  *****

Laporan : E Pangaribuan 



Berita Terkait +

Terkait Unjuk Rasa Warga Kepada PT. SAL, Sekda Kampar Langsung Tinjau Lokasi Temui Masyarakat

Konser LIDA di Pulau Kosiok Kampar Dibatalkan

Cegah Karhutla,  Bhabinkamtibmas Polsek Kuala Kampar Berpatroli Pada Hari Minggu

Dipimpin Kanit Samapta, Personil Polsek Minas Tetap Giat Lakuakn Percepatan Vaksinasi Covid-19

Gatur Pagi, Personil Polsek Kemuning Polres Indragiri Hilir Ajak Pelajar Tertib Berlalulintas

Serda Holmes Ajak Warga Giat Penanggulangan Karhutla Dan Berpatroli di Kampung Muara Kelantan

Sat Lantas Polres Kuansing Gelar Sosialisasi Program Riau Tertib Berkeselamatan Kepada Masyarakat dan Penggendara

Berikan Rasa Aman Bagi Warga Yang Berburu Takjil, Polsek Minas Lakukan Pengamanan & Pengaturan Lalin di Pasar Ramadhan

Putus Penularan Covid-19, Kopda AKP Hutagalung Giat Sosialisasi Prokes di Pasar Minas

Resmikan Taman Syarifah Sembilan, Bupati Alfedri Terkenang Masa Lalu Di Sungai Apit

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kontingen Kecamatan Minas Optimis Boyong Prestasi Pada Gelaran POPDA Se-Kabupaten Siak Tahun 2024

2

PDIP dan PKB Memiliki Histori, M Shohibul Ahsan, SE Daftar Calon Wakil Bupati Pelalawan Ke PDIP

3

Lagi, Polsek Rengat Barat dan Polsek Lirik Bekuk Pengedar Sabu

4

Rombongan Gajah Liar Kembali Masuk Kampung Dan Rusak Rumah Warga Di Minas

5

Pertamina Hulu Rokan Pamerkan Inovasi Teknologi di Oman Petroleum & Energy Show 2024

6

Cabut Laporan di Polisi, Rektor Unri Segera Dapat Hadiah dari Ketua KNPI Riau