MENU TUTUP

Polres Siak Berbagi Takjil & Makanan Untuk Berbuka Puasa Di Lubuk Dalam

Jumat, 17 Mei 2019 | 21:42:21 WIB Dibaca : 3399 Kali
Polres Siak Berbagi Takjil & Makanan Untuk Berbuka Puasa Di Lubuk Dalam Kapolsek Lubuk Dalam AKP Deswandi SH Saat Berbagi Ta'jil terhadap pengendara yang melintas

SIAK, CATATANRIAU.COM- Jajaran Polsek Lubuk Dalam, Polres Siak beserta bayangkari cabang siak tampak membagi-bagikan ta'jil berbuka puasa secara geratis berupa makanan dan minuman bagi pengendara yang melintas di jalan raya lintas Lubuk dalam - Pekanbaru KM 11. Atau tepatnya di depan mapolsek Lubuk Dalam, Jumat (17/05/19) Petang tadi.

 

 

Kapolres Siak AKBP Ahmad David SIK, melalaui kapolsek lubuk dalam AKP Deswandi SH, Kepada wartawan mengatakan bahwa pembagian ta'jil dan makanan ini sebagai wujud rasa Syukur keluarga besar Polres Siak beserta bhayangkari cabang Siak di bulan suci ramadhan ini.

 

 

"Kita lakukan berbagi ta'jil ini selain bentuk rasa bersyukur, tentunya diharapkan dapat lebih mempererat  silaturahmi antara Polri, Polres Siak khusus-nya dengan warga maupun masayarakat di kabupaten Siak," Ujar AKP Deswandi.

Baca Juga : Hari Ini Kapolsek Minas Pantau Langsung Jalannya Sidang Dugaan Pelanggaran Pemilu 2019

Kegiatan berbagi ta'jil itu pun tampak di pimpin langsung oleh Kapolsek Lubuk Dalam AKP Deswandi SH, didampingi Ketua Bhayangkari Cabang Siak Ny.Siska Ahmad David. Beserta Pengurus Bhayangkari Cabang Siak hingga Personil Gabungan Polres Siak dan Polsek Lubuk Dalam.(*)

 

Laporan  : Idris Harahap

Editor      : Redaksi 



Berita Terkait +

Aplaus......PD Tuah Sekata Pelalawan Raih Bintang 3 Top Award 2023

Kejuaraan HBA se Riau di Ponpes Khairul Ummah Usai, Ini Pemenangnya

Penguatan Binter SKK Migas, Anggota Koramil 03/Minas Patroli Dan Komsos di Area 3 PT PHR

Pemkab Rohul Tetapkan Posyandu Muara Hati Sebagai Objek Penilaian Mewakili Rohul Ditingkat Provinsi

PTPL Langgam Buat Posko Cek Suhu Tubuh di 2 Pintu Masuk Kelurahan Guna Antisipasi Covid-19

Peduli Warga Kurang Mampu, Polsek Kuantan Hilir Kembali Berbagi Paket Sembako Giat Jumat Barokah

Warga Sambut Baik Vaksinasi Massal Door to Door BINDA Riau

Sambut Hari Bhayangkara Ke - 75, Polres Siak Upacara Ziarah Makam Pahlawan & Lakukan Anjangsana

Bupati Alfedri Silahturahmi Bersama Ikatan Keluarga Kabupaten Siak Kota Dumai

Sekda Yusri Ajak Wartawan Tes Swab

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Polsek Peranap Bekuk 2 Pengedar Sabu dan Polsek Pasir Penyu Amankan 1 Tersangka

2

Babinsa Koramil 03 Minas Giat Komsos Nilai-nilai Pancasila Kepada Siswa Siswi SMAN 1 Minas

3

Pengembangan Kasus Otoy, Pengedar Sabu di Lirik Kembali Diringkus, BB 2,60 Gram

4

Pria Dipenjara Karena Sebarkan Konten Pornografi Pasca Putus Dengan Pacar

5

4 Bulan di Siak Tak Bisa Jumpai Alfedri, Akbar Jihad : Menunggu Pemimpin Baru Untuk Membahas Gagasan Yang Kami Bawa

6

Manajemen PHR Lepas Pekerja Berangkat Haji Ke Tanah Suci