MENU TUTUP

Team Sepakbola Pancasona Abadi Tualang Ikuti Fourfeo Cup di Minas

Senin, 13 Maret 2023 | 12:35:17 WIB Dibaca : 1233 Kali
Team Sepakbola Pancasona Abadi Tualang Ikuti Fourfeo Cup di Minas

SIAK, CATATANRIAU.COM | Team Sepakbola Pancasona Abadi Tualang Perawang ikut ambil bagian dalam gelaran  pertandingan persahabatan mini soccer berkonsep Fourfeo Cup yang diikuti oleh Klub Sepakbola dari Duri, Payakumbuh, Perawang dan Minas yang sekaligus menjadi tuan rumah tempat dilaksanakannya Fourfeo Cup, Ahad (12/03/2023) kemarin.

"Ini kesempatan buat anak-anak kita dari team  Pancasona Abadi kategori umur U-10, U-12 dan U-15 untuk menambah pengalaman bermain dalam pertandingan persahabatan Fourfeo Cup di minas," Kata Mudi Head Coach Pancasona Abadi Tualang di Minas, Ahad (12/03/2023).

Kompetisi mini Persahabatan Fourfeo Cup yang mempertemukan empat tim itu diselenggarakan di lapangan sepakbola Minas Soccer Field di Kecamatan Minas dengan konsep starting line up 7 VS 7.

Dalam pantauan media di lapangan, Pancasona Abadi Tualang dalam kompetisi Fourfeo ini di perkirakan membawa sekitar 15 orang pemain yang rata rata masih berusia muda.


Mudi Head Coach Pancasona Abadi Tualang dalam keterangan pers sangat mengapresiasi semangat juang para pemain yang ia bawa, dimana saat pertandingan tersebut Pancasona Abadi Tualang mampu meraih kemenangan dua kali, Yaitu mengalahkan Team dari Payakumbuh dengan skor 2-0, Mengalahkan Team dari Duri 3-0 dan satu kekalahan team nya dari VS Minas 0-3.

"Luar biasa semangat juang anak anak, ini bukan sekedar hasil, tapi moment bisa ikut serta tampil untuk membentuk mental bertanding," Tutup Mudi. (RLS)

Laporan : Janer 



Berita Terkait +

Pembukaan Turnamen Sepak Bola KNPI Cup 1 2022 Koto Kampar Hulu

Club’ Panahan Sadaad Archery Kembali Mengukir Prestasi Ditingkat Provinsi

Tiba di Pekanbaru, Atlet NPCI Riau Peraih Medali ASEAN Para Games Disambut Gubri

Mantap.......! Atlet NPCI Asal Riau Kembali Tambah  Medali Di ASEAN Para Games Solo

Tumbangkan Tuan Rumah, Atlet Cabor Petanque Rohul Raih 1 Medali Emas dan 1 Perunggu

Walikota Dumai Hadiri Acara Pelantikan Pengurus PD KBB Kota Dumai

Maharani, Atlit Angkat Besi Kampar Raih Medali Emas PON Papua XX Th 2021 Kelas 87+Kg

Keren.....6 Atlit Sambo Pelalawan Raih Kemenangan Dievent PP FNI  

Hari Ke-4 PORPROV X Kuansing, Atlit Siak Tempati Posisi 6 dan Boyong 7 Medali Emas 8 Perak 13 Perunggu

Ratusan Santri Ponpes Daarul Rahman V Inhil Lakukan Vaksinasi Jenis Coronavak Dosis 1

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Tersangka Dugaan Korupsi Pengelolaan Keuangan Desa Ditangkap di Jawa Barat dan Dibawa ke Polres Kuansing

2

Guru SD Ditemukan Membusuk, Korban Meninggal Diduga Sakit

3

Polsek Tambang Bersama Bhayangkari Berbagi Takjil Kepada Para Tahanan

4

Polsek Tambang Bersama Bhayangkari Berbagi Takjil Gratis

5

Safari Ramadhan di Desa BPTJ, Wabup Rohul Komitmen Pembangunan Masjid

6

Diduga Pungli! Besok Disdikbud Siak Akan Lakukan Pemanggilan Terhadap Kepsek Dan Oknum Guru di SDN 008 Sam-sam