MENU TUTUP

Club’ Panahan Sadaad Archery Kembali Mengukir Prestasi Ditingkat Provinsi

Senin, 25 Oktober 2021 | 22:39:08 WIB Dibaca : 1805 Kali
Club’ Panahan Sadaad Archery Kembali Mengukir Prestasi Ditingkat Provinsi

Reporter : Rio Adi Surya


DUMAI, CATATANRIAU.com • Open Turnamen Archeri Jumat 22-24 Oktober 20021 Vanue Panahan Universitas Islam Riau. Turnamen panahan ini dalam rangka hari Olah Raga dan Sumpah pemuda yang diikuti club’-club panahan di Riau, seperti Pekanbaru, Rohul dan Dumai.

 

Salah satu club’ Sadaad Archery yang berada di Kota Dumai  Konsisten terhadap pembinaan atlit-atlit muda panahan ikut meramaikan Open Turnamen Archeri Yang di prapkarsai Koni Riau dan UIR.

 

Dalam Open Turnamen Tersebut anak anak Sadaad Archery yang di latih Coach Ajay berhasil memboyong 1 Emas untuk U15 Putri Barebow atas nama Putri Zulayka  2 perak U15 Barebow Putri atas nama Afiqa Syahzana dan Putri i Zulayka. ( 1 perak di peroleh Babak Kualifikasi Oleh Putri Zulayka dan 1 perak dibabak Eliminasi Afiqa Syahzana).

 

Dan 2 perunggu kategori U12 Putri Barebow atas nama Jihan Fadilah.  Kedua medali tersebut diperoleh di babak kualifikasi dan Eliminasi. Dalam laga semi final Fathin rekan satu klub juga melakukan perlawanan sengit melawan peserta Rohul Archery.

 

Di laga final U15 Putri Barebow perjuangan anak anak Sadaad Archery sangat luar biasa 3 perwakilan masuk final. Putri Zulaikha, Afiqah Syahzana dan Attahira Syazali. Attahira Mendapat posisi ke 4 untuk menaiki podium.

 

Sementara adik adik U12 Putra barebow harus puas di posisi 10 besar atas nama Afdol.

 

Ketua panahan SADAAD ARCHERY Hanur Hadi Putra berpesan, kepada anak-anak jangan puas terhadap prestasi yang di dapat kita masih akan menghadapi Kejurkot Kota Dumai tgl 30 okt 2021 dan Kejurprop di Kuatan Singgigi bulan November.

 

Beliau juga menyampaikan Ucapan terima kasih kepada para orang tua yang telah mensuport dan mendampingi anak anak dalam open turnamen tersebut. Ucapan terima kasih beliau juga kepada Pemko Dumai yang telah memfasilitasi akomodasi penginapan anak-anak di Mess Pemko­***


 



Berita Terkait +

Selebrasi Ala Cristiano Ronaldo, Kapolres Pelalawan Cetak Gol Melawan Tim Media

Generasi Mudo Gonjong Limo Kabupaten Siak Berhasil Meraih Medali Emas Pada Kejuaraan Forki Siak

Ratusan Santri Ponpes Daarul Rahman V Inhil Lakukan Vaksinasi Jenis Coronavak Dosis 1

Open Turnamen Mondang Cup VII Berjalan Aman & Kondusif

Tiba di Pekanbaru, Atlet NPCI Riau Peraih Medali ASEAN Para Games Disambut Gubri

Tumbangkan Tuan Rumah, Atlet Cabor Petanque Rohul Raih 1 Medali Emas dan 1 Perunggu

Bupati dan Ketua Umum KONI Rohul Hadiri Opening Ceremony Porwil Sumatera XI Riau 2023

Sasar Pusat Perbelanjaan di Desa Dundangan, Polsek Pangkalan Kuras Lakukan Monitoring Stok Migor

Keren.....6 Atlit Sambo Pelalawan Raih Kemenangan Dievent PP FNI  

Team Inkado Pekanbaru Boyong Medali Pada Kejuaraan Shokaido Piala Bergilir Bupati Bengkalis di Duri

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Pelatihan Vokasi Juru Las PHR Jadikan Pemuda Riau Siap Kerja

2

Petugas Lapas Pasir Pengaraian Donorkan Darah Jelang Peringatan HBK Ke-60

3

Musyawarah Nasional BEM SI XVII di Pekanbaru: Momentum Bersejarah Untuk Riau

4

DPD Golkar Riau, H Nasarudin, SH MH Wakil Bupati Pelalawan Masuk Bursa Kandidat Gubri

5

Pegawai BPN Inhu Diduga Taak Serius Dan Terkesan Memperlambat Proses Pembuatan Sertifikat

6

Kritik Pemerintahan di Era Jokowi, BEM UNRI : Indonesia Over Korupsi, Jokowi Game Over Janji!