MENU TUTUP

Jumat Curhat Polsek Kuala Kampar,  Cipta Kamtibmas dan Pelayanan Kepolisian

Jumat, 10 Maret 2023 | 12:47:44 WIB Dibaca : 906 Kali
Jumat Curhat Polsek Kuala Kampar,  Cipta Kamtibmas dan Pelayanan Kepolisian Jumat Curhat Polsek Kuala Kampar, Cipta Kamtibmas dan Pelayanan Kepolisian, Jumat 10 Maret 2023

PELALAWAN,CATATANRIAU.COM | Kapolsek Kuala Kampar Resort Pelalawan  AKP Hanova Siagian SH menyampaikan kegiatan Jumat Curhat Polsek Kuala Kampar, bersama masyarakat Kelurahan Teluk Dalam, pada Jumat (10/03/2023).

"Kegiatan Jumat Curhat pada hari ini 
dipimpin oleh Ps Kanit Binmas Polsek Kuala Kampar Aiptu  Zulham Effendi  SH dihadiri oleh masyarakat kelurahan Teluk Dalam sebanyak 5 orang, diwarung Amira Kelurahan Teluk Dalam kecamatan Kuala Kampar," ungkap Kapolsek.

Ps Kanit Binmas Polsek Kuala Kampar Aiptu  Zulham Effendi  SH, didampingi, Ka SPK III Aiptu Irwan dan Bripka Masri  personil Polsek melakukan dialog dengan masyarakat terkait topik permasalahan Cipta Kamtibmas, Pelayanan Publik dan Pelayanan Kepolisian. Terutama di wilayah hukum Polsek Kuala Kampar.

Kapolsek Kuala Kampar mengatakan kegiatan pada hari Jumat, program Jumat Curhat membangun silaturahmi, berdialog dengan warga masyarakat berbagai lapisan untuk   mencari solusi jika ada permasalahan di tengah-tengah masyarakat serta menjalin keakraban antara Polri dan masyarakat bagian Program Quick Wins Presisi.

Pada kegiatan hari ini Ps Kanit Binmas Polsek Kuala Kampar Aiptu  Zulham Effendi  SH bersama team mendapat pertanyaan Masyarakat .
Bagaimana cara menertibkan kendaraan menggunakan Knalpot prong yang mengganggu aktivitas masyarakat pada saat melaksanakan ibadah sholat  di bulan diramadan diwilayah Kecamatan Kuala Kampar? .

Bagaimana mengatasi pencurian yang dilakukan oleh anak anak dibawah umur di Kelurahan Teluk Dalam Kecamatan Kuala Kampar.

Adapun Jawaban dalam dialog Jumat Curhat itu,. "Terkait knalpot prong kami pihak Kepolisian beserta unsur TNI dan Pemerintahan Kecamatan serta tokoh masyarakat akan melaksanakan kegiatan penertiban terhadap kendaraan yang menggunakan Knalpot prong dan Balap liar guna terciptanya Kamtibmas bagi masyarakat," kata Kapolsek.

Ditambahnya, "Kami pihak Kepolisian tetap melaksanakan patroli di jam jam rawan khususnya malam hari guna terciptanya Kamtibmas bagi masyarakat," jelas Kapolsek.

Sedangkan jika masih permasalahan atau aspirasi yang belum disampaikan pada
"Jumat Curhat” menjadi masukan  yang berkaitan dengan tugas atau pelayanan Kepolisian.***

Laporan : E Pangaribuan

Editor : Idris Harahap 



Berita Terkait +

Ratusan Paket Sembako PTPN V Untuk Para Veteran Pejuang Bangsa

Polsek Minas Laksanakan Yustisi Penertiban Prokes, cegah Penyebaran Virus Covid-19 Bersama Babinsa

Babinsa Koramil 03/Minas Sertu Ardhi Syam Lakukan Gakplin Rutin Antisipasi Penularan Virus Corona di Pasar Minas

Binda Riau Program Vaksinasi COVID-19 Untuk 58.122 Masyarakat Di Provinsi Riau

Kapolres Rohul Dinobatkan Menjadi Anak-Keponakan Suku Kuti Oleh Raja Luhak Rambah

Satlantas Polres Inhu Ingatkan Anak Muda Rengat Saat Binluh Operasi Keselamatan LK 2024

Forkopimda Siak Gelar Rapat Antisipasi Keterlibatan Pelajar Dalam Aksi Unjuk Rasa

Pastikan OVN Aman, Serka D Sihombing dan Serda Holmes Pasaribu Patroli Rutin Disejumlah Titik Lokasi Drilling Milik PT PHR Minas

Berkolaborasi dengan Semua Unsur, Jurus Kapolsek Ciptakan Pilkada Damai

Babinsa Kampung Minas Barat Sambangi Warga Binaan Lakukan Komsos Kesehatan

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

2

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

3

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

4

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan

5

Polsek Langgam Berhasil Ungkap Peredaran Sabu di Desa Segati, Pelaku Ditangkap Bersama 14 Paket Narkoba

6

Kecelakaan Maut di Jalan Koridor PT RAPP KM 17, Satu Tewas di Tempat