MENU TUTUP

Harkamtibmas, Polsek Kuala Kampar Giat Rutin KRYD

Ahad, 05 Februari 2023 | 21:26:30 WIB Dibaca : 497 Kali
Harkamtibmas, Polsek Kuala Kampar Giat Rutin KRYD Harkamtibmas, Polsek Kuala Kampar Giat Rutin KRYD, Ahad 05 Februari 2023

PELALAWAN,CATATANRIAU.COM | Polsek Kuala Kampar melaksanakan kegiatan rutin Pemeliharaan Keamanan Ketertiban Masyarakat (Harkamtibmas) untuk memastikan situasi kondusif, aman, tertib diwilayah hukum Polsek Kuala Kampar Polres Pelalawan Riau. 
Personil Polsek Kuala Kampar melakukan patroli Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD)  memberikan rasa aman diwilayah hukum Kecamatan Kuala Kampar.

Hal ini disampaikan AKP Hanova Siagian SH, Kapolsek Kuala Kampar, dalam kegiatannya Minggu (05/02/2022) Patroli antisipasi tindak kejahatan curas, curat dan curanmor (C3) dan meminimalisir adanya praktek perjudian online, peredaran minuman keras, premanisme dan narkoba.

Lima personil Polsek Kuala Kampar melaksanakan patroli KRYD di pimpin Kanit binmas Polsek Kuala Kampar Aiptu Zulham Efendi.

"Dalam rangka pemeliharaan keamanan ketertiban masyarakat (Harkamtibmas) di wilayah Hukum Polsek Kuala Kampar. Pada hari ini Minggu tanggal 05 Februari 2023.

Lima personil Polsek Kuala Kampar laksanakan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) dalam rangka Harkamtibmas memberikan rasa aman di wilayah Hukum Polsek Kuala Kampar," ungkap Kapolsek.

Dikatakannya, kegiatan KRYD dipimpin oleh Kanit binmas Polsek Kuala Kampar Aiptu Zulham Efendi. Lima personil melakukan patroli KRYD fokus tiga tempat kegiatan diantaranya, :

Melaksanakan Patroli Ke BRI link Kelurahan Teluk Dalam. Memberikan pengarahan dan dialog kepada karyawan agar antisipasi tindak kejahatan C3.

Melaksanakan Patroli ke ATM Bank Riau Kepri. Berkordinasi dan pengarahan kepada security agar selalu waspada terhadap kejahatan C3. Segera menghubungi pihak kepolisian bila mendapati hal hal informasi kejahatan.

Melaksanakan Patroli ke Pasar Minggu, Pertokoan, rumah-rumah dan Gedung Sarang burung Walet yang dianggap rawan Pencurian supaya tercipta rasa aman di lingkungan masyarakat.

Kegiatan KRYD Polsek Kuala Kampar hari ini dengan rangkaian kegiatan sebagai berikut. Melaksanakan Patroli Ke BRI link Kelurahan Teluk Dalam.

Personil menyampaikan kepada karyawan agar antisipasi tindak kejahatan curas, curat dan curanmor (C3).

Memantapkan kordinasi security dan Polsek agar selalu waspada terhadap kejahatan C3. Dan jika ada kecurigaan segera menghubungi pihak kepolisian bila mendapati informasi kejahatan.

Giat KRYD Polsek Kuala Kampar dilanjut patroli sekitar Kelurahan Teluk Dalam dan berakhir situasi dalam keadaan aman dan kondusif. ****

Laporan : E Pangaribuan

Editor : Idris Harahap 



Berita Terkait +

Hadapi Pemilu 2024, MUI Kota Pekanbaru Gelar Workshop

Dalam rangka Hari Pendidikan Nasional, Polsek Minas bersama IPMKM Hadir di SMK N 1 Minas

Cegah C3, Kapolres Inhu Pimpin Apel Gabungan Kompi Siaga dan Patroli

70 tahun Rumah nya Gelap,Polisi di Inhu Sisihkan Gaji Pasang Listrik Geratis Bagi Warga Kurang Mampu

Serius dan Tancap Gas! KNPI Riau Sambut Kehadiran Pemimpin Josss, Haji Muhammad Adil

Peringatan Hari Kelahiran Pancasila Berlangsung Hikmat

Bersama Pemilik Usaha, Danramil 11/PWK Kandis Hadiri Sosialisasi Persiapan New Normal

Kongres I Kubangga Riau, Ikhsan Dipercaya Jadi Ketua, Sanusi Sebagai Sekjen

Bupati Siak Alfedri Bersama Forkopimda Ikuti Upacara Hari Lahir Pancasila Secara Virtual

Bupati Inhil Hadiri Ekspose Pelaksanaan CJH 1444 / 2023 M, CJH Inhil Diperkirakan Berjumlah 789 Orang

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Siapkan SDM Berkualitas, Pemkab Siak Lanjutkan Program BeTunas

2

Mertua Temukan Menantu Gantung Diri di Kamarnya

3

Kritik Kinerja BPD Kuansing, Ketua SAPMA PP ini di Polisikan, Ketua KNPI Riau: Ngawur!

4

Kritik tajam forum BPD Kuansing,Boby Purba dipolisikan dan ini tanggapan BPPH PP Pekanbaru!

5

Antusias Siswa SMA Pekanbaru Mengenal Asal Usul Migas Lewat PHR Journey Room

6

Polsek Batang Cenaku dan Polsek LBJ Ringkus Pengedar Sabu, Ini Jumlah Barang Buktinya