MENU TUTUP

Kapolsek Minas Kompol Sawaluddin Pane SH Bersama personil Polsek Minas Berikan Himbauan Kepada Pengelola dan Operator SPBU KM 40

Kamis, 26 Januari 2023 | 12:04:58 WIB Dibaca : 1707 Kali
Kapolsek Minas Kompol Sawaluddin Pane SH Bersama personil Polsek Minas Berikan Himbauan Kepada Pengelola dan Operator SPBU KM 40

SIAK, CATATANRIAU.com | Kapolsek Minas KOMPOL SAWALUDIN PANE, SH, bersama Personil Polsek Minas langsung turun ke SPBU KM 40 Kampung Minas Barat, Kecamatan Minas, Kabupaten Siak, Riau, untuk memberikan Himbauan kepada Pengelola dan Operator SPBU agar tidak melakukan penjualan BBM Bersubsidi kepada masyarakat yang ingin mengisi Jirigen atau melangsir Minyak Bersubsidi dengan menggunakan Sepeda Motor ataupun mobil yang sudah di modifikasi, Kamis (26/01/2023).

 "Hal ini kita lakukan untuk menghimbau agar pengelola dan Operator tidak memberi izin kepada masyarakat yang ingin mengisi Jirigen atau melangsir Minyak bersubsidi dengan menggunakan Sepeda Motor ataupun mobil yang sudah di modifikasi," kata Kompol Sawaludin Pane, SH. 

Kapolsek juga menegaskan jika ada yang kedapatan mengisi Jirigen ataupun melangsir Minyak bersubsidi akan ditindak tegas sesuai dengan hukum yang berlaku.

"Jika kita tidak tidak memberikan himbauan kepada SPBU untuk tidak mengisi Minyak bersubsidi dengan menggunakan Jirigen ataupun melangsir minyak dengan kendaraan bermotor, maka akan berdampak kepada masyarakat yang benar benar membutuhkan," tuturnya.(rls).


Laporan : Idris Harahap 



Berita Terkait +

Kapolres Rohul Giat Melakukan Sholat Subuh, Sambil Memberikan Arahan Dan Himbauan

Pemkab Rohul Mendapatkan Penghargaan WTP Ke 6 Kali Berturut-Turut

Kapolda Riau Inisiasi Deklarasi Bersama Parpol, Wujudkan Pilkada Aman Damai Ditengah Pandemi

Giat Ops Yustisi di Minas Masih Didapati 18 Warga Enggak Pakai Masker

Kapolres Siak Pantau Vaksinasi Massal Siswa/i SMP Negeri 4 Kandis

Kapolres Kampar Sosialisasi Pemilu Damai 2024 Bersama KPU Dan Bawaslu Di Rutan Polres Kampar

Adaptasi Kebiasan Baru, Personil Polsek Minas Senantiasa Giat Penerapan Prokes Covid-19

Pakar Hukum Pidana:Pengembalian Uang Hasil Korupsi tidak Menghilangkan Tindak Pidana

Ditodong Dengan Senjata Api, Sepeda Motor Warga Perawang Ini Raib Dibawa Begal

Sertu Joko Purnomo dan Sertu Nuril Babinsa Koramil 03/Minas Lakukan Sosialisasi Pentingnya Memahami Nilai-nilai Pancasila Terhadap Warga Binaan di Kampung Pancasila 

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Heboh! Perpisahan Sekolah SMA Sederajat Yang Wah, Hulubalang LAMR Pekanbaru Minta Seluruh Kepsek Patuhi Aturan Disdik Riau 

2

Dr.Afni Temui Ulama Sebelum Daftar Calon Bupati Siak

3

Komentari Postingan Instagram Disdik Riau, Netizen Keluhkan Sistem Permohonan Pindah Tugas Yang Sulit Bagi Guru PNS Sementara Guru P3K Mudah

4

Menjelajah Dunia Migas di Dumai Expo 2024: Edukasi dan Kontribusi untuk Masa Depan

5

Pelaku Pencabul Bocah Hingga Hamil dan Melahirkan Ditangkap Polsek Siak Hulu

6

Lagi, Satnarkoba Polres Kampar Tangkap Pelaku Narkoba di Desa Kualu