MENU TUTUP

Musim Hujan Melanda, Ini Kata UPTD Puskesmas Kandis

Kamis, 15 November 2018 | 13:51:02 WIB Dibaca : 2807 Kali
Musim Hujan Melanda, Ini Kata UPTD Puskesmas Kandis

KANDIS-SIAK, CATATANRIAU.com, -Masuknya musim penghujan yang sudah berlangsung selama hampir satu bulan ini, tentunya dapat mengakibatkan timbulnya penyakit. Hal ini tentunya dapat berdampak bagi kesehatan masyarakat. Adapun penyakit yang sering timbul di musim hujan adalah seperti diare, demam berdarah, influenza dan lainnya.


Untuk itu, dalam menangkal terjadinya penyakit ini, Kepala UPTD Puskesmas Kecamatan Kandis dr. Aulia Kalista mengatakan agar masyarakat tetap menjaga kebersihan dan kesehatan.


"Musim penghujan seperti ini, saya meminta kepada masyarakat, agar selalu menjaga kebersihan. Baik itu kebersihan lingkungan, dan juga kebersihan diri kita secara pribadi,"ujarnya kepada media ini Kamis (15/11).


Selain itu, beliau juga berpesan agar tetap menjaga kesehatan ditengah musim hujan yang terjadi di sejumlah wilayah. 


"Saya juga meminta kepada masyarakat agar tetap selalu menjaga kesehatan, dan mengurangi aktifitas diluar yang tidak penting di saat musim hujan seperti sekarang ini,"pungkasnya.


Musim hujan yang terjadi di hampir seluruh wilayah di Indonesia saat ini sudah banyak menimbulkan berbagai dampak negatif, untuk itu menjaga kesehatan adalah hal penting.


Laporan : MB



Berita Terkait +

Colling System, Kapolres Inhu Coffe Morning Dengan Cipayung Plus, BPM dan BEM se Inhu

Kapolsek Kuala Kampar Jumat Curhat, Cari Solusi dan Jalin Keakraban  Program Quick Wins Presisi

Tak Pakai Masker ,Anggota Polres Rokan Hulu Di Hukum Push-Up

Peringati Hari Bhayangkara Ke-77, Polsek Tambang Rutin Berikan Bansos Kepada Warga Kurang Mampu

Tinjau Lokasi Ledakan, Kapolda Riau Irjen Iqbal : Tim Lakukan Investigasi, Pastikan Stok Minyak Pertamina Untuk Masyarakat Aman

Kopda Salomo Sembiring Sambangi & Berikan Bantuan Terhadap Anak Penderita Stunting di Kampung Minas Timur 

Sinergi PHR-TNI AU Dalam Menjaga Ketahanan Energi di WK Rokan

Babinsa Koramil 03/Minas Pantau Ketat Pentahapan Pilkada 2024 di Sungai Mandau

Polres Pelalawan Rakor Karhutla, Sinergitas & Kerjasama Pencegahan Sangat Dibutuhkan

Babinsa Dari Koramil 04/Perawang Patroli Pencegahan Karhutla di Kampung Tualang Timur

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Disnaker Rohul Akan Verifikasi Ulang Keanggotaan Serikat Buruh Berdasarkan Surat DPD KSPI Riau

2

Forum Peduli Sungai Kampar Temui Gubernur Riau : Desak Solusi Konkrit Atasi Banjir Akibat Spillway PLTA Koto Panjang

3

Putri Andini Rahmat, Remaja Rokan Hilir Raih Runner Up IV Duta Wisata Riau 2025: Angkat Advokasi MENYASAW Besamo Putri

4

Polsek Minas Yang di Back Up Polres Siak Kawal Aksi Unjuk Rasa di Gate 4 PHR Minas, Kapolsek Pastikan Situasi Kondusif

5

Junjung Tinggi Kebebasan Berpendapat, PHR: Pekerja Simbol Ketahanan Energi

6

Aksi Unjuk Rasa di PT. PHR Minas Berakhir Damai, Dandim Siak Sampaikan Pesan Persatuan dan Kesejahteraan