MENU TUTUP

Wakil Ketua DPRD Siak Hadiri Pengukuhan Pengurus Kwarran 08 Kandis 2018 - 2021

Kamis, 18 Oktober 2018 | 11:20:29 WIB Dibaca : 2941 Kali
Wakil Ketua DPRD Siak Hadiri Pengukuhan Pengurus Kwarran 08 Kandis 2018 - 2021

 


KANDIS _ Bertempat di Aula Gedung Kantor Kecamatan Kandis, bersama Kakak Kamabigus se Kecamatan Kandis, Kamabiran 08, Irwan Kurniawan S  SOS MM, Ka Kwarran 08, Syu Yanto SPd, pada Kamis, (18/10/2018), Wakil Ketua DPRD Kabupaten Siak, Hendri Pangaribuan Amd, tampak hadir dalam pengukuhan pengurus Kwarran 08 Kandis periode 2018 - 2021 yakni Sekretaris dan Bendahara.


"Maju tidaknya suatu organisasi tergantung pada kinerja Sekretaris. Walau dari wajah yang dikukuhkan hari ini ada wajah wajah baru, dengan kerapnya koordinasi saya percaya akan terjalin kerjasama yang baik hingga Kwarran 08 Kandis kian berjaya," ujar Irwan seraya menyematkan ucapan terima kasih atas masa bakti pengurus Kwarran sebelumnya.


Pengurus yang dikukuhkan pada kesempatan tersebut adalah Hariyanto Daulay Sebagai Sekretaris I, David Ronaldo Damanik sebagai Sekertaris II dan Gustina Junaini selaku Bendahara Kwarran 08 Kandis. Selain ucapan selamat bertugas, Hendri Pangaribuan Amd juga berharap kiranya para pengurus yang baru dikukuhkan dapat berkerja secara bersama sebab suatu pekerjaan akan terasa ringan sesuai dengan peribahasa "Berat Sama Dipikul Ringan Sama Dijinjing".


"Sebuah tim adalah lebih dari sekedar sekumpulan orang. Ini adalah proses memberi dan menerima. Orang saling menggabungkan upaya mereka sendiri dengan usaha orang lain untuk mencapai keberhasilan terbesar mereka," pecut Hendri Pangaribuan memacu semangat para pengurus Kwarran 08 Kandis.
(Pen).



Berita Terkait +

Ketua DPRD Ahmad Taridi ; Dengan Bupati Baru Semoga Kampar Makin Baik dan Lebih Maju

Polsek Pasir Penyu: Kompak Dalam Sinergi, Sepak Bola Jadi Perekat

PHR Berbagi Ilmu dan Semangat Lestari kepada Pelajar di Momen Hari Lingkungan Hidup 2024

Pedagang Yang Berjualan di Pasar Moderen Tolak Kenaikan Harga Lapak

Polsek & Puskesmas Pangkalan Lesung Bekerja Sama Melakukan Vaksinasi Di Hari Raya Idul Fitri 1443 H

Kampanyekan AKB, Polsek Kandis Sambangi Pelaku Usaha Dan Masyarakat

AKP Dafris SH MH Pimpin Giat Percepatan Vaksinasi Covid-19 Oleh Personil Polsek Minas

Kapolda Riau Kerahkan Satgas Pemburu Teking Covid-19 Operasi Yustisi

Kapolres Kampar Giatkan Cooling Systim Ajak Warga Tetap Jaga Kamtibmas Jelang Pilkada Serentak Tahun 2024

Kapolsek Minas Kompol Sawaluddin Pane SH Pimpin Giat Monitoring & Ajak Masyarakat Vaksinasi Covid-19

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Disnaker Rohul Akan Verifikasi Ulang Keanggotaan Serikat Buruh Berdasarkan Surat DPD KSPI Riau

2

Forum Peduli Sungai Kampar Temui Gubernur Riau : Desak Solusi Konkrit Atasi Banjir Akibat Spillway PLTA Koto Panjang

3

Putri Andini Rahmat, Remaja Rokan Hilir Raih Runner Up IV Duta Wisata Riau 2025: Angkat Advokasi MENYASAW Besamo Putri

4

Polsek Minas Yang di Back Up Polres Siak Kawal Aksi Unjuk Rasa di Gate 4 PHR Minas, Kapolsek Pastikan Situasi Kondusif

5

Junjung Tinggi Kebebasan Berpendapat, PHR: Pekerja Simbol Ketahanan Energi

6

Aksi Unjuk Rasa di PT. PHR Minas Berakhir Damai, Dandim Siak Sampaikan Pesan Persatuan dan Kesejahteraan