MENU TUTUP

AKP Dafris SH MH Pimpin Giat Percepatan Vaksinasi Covid-19 Oleh Personil Polsek Minas

Ahad, 08 Mei 2022 | 12:30:18 WIB Dibaca : 768 Kali
AKP Dafris SH MH Pimpin Giat Percepatan Vaksinasi Covid-19 Oleh Personil Polsek Minas

SIAK, CATATANRIAU.com | Dalam rangka mendukung percepatan vaksinasi tahap 1, 2 dan 3 bagi Masyarakat Kecamatan Minas, sepekan perayaan hari raya Idul Fitri, Jajaran personel Polsek Minas dipimpin langsung oleh Kapolsek Minas Kompol Sawaluddin Pane SH melalui Kanit Reskrim AKP Dafris SH MH, pihaknya pun tak henti-hentinya melakukan kegiatan mengajak masyarakat sekaligus melakukan pengamanan ataupun monitoring penyuntikan vaksin covid-19 untuk mengantisipasi penularan Covid-19 yang di laksanakan di Posko PPKM Minas dan penyuntikan vaksinasi di Puskesmas Minas, Kabupaten Siak, Riau, Ahad (08/05/2022).

Sebelum giat digelar, AKP Dafris SH MH, ia terlebih dahulu memimpin apel dan memberikan arahan kepada Personil  Polsek Minas yang ikut dalam Pelaksanaan Percepatan Vaksinasi Massal tersebut.

"Dalam hal ini  kita mengajak masyarakat untuk melakukan vaksinasi dosis 1, 2 ataupun Booster khususnya masyarakat yang belum melakukan vaksinasi," kata AKP Dafris SH MH.

"Dalam hal ini kita juga menghimbau .seluruh lapisan masyarakat yang belum melakukan vaksinasi agar segera melakukan vaksinasi dan ini semuanya gratis," pungkasnya.

"Semua giat hari ini berjalan aman lancar dan terkendali," tukasnya.***

 


Idris Harahap



Berita Terkait +

PHR – STP Riau Tingkatkan Kapasitas SDM Pariwisata Hutan Adat Imbo Putui Kampar

Bappeda Kota Dumai Lakukan kegiatan Rapat Rembuk Stunting Tahun 2021 Di Hadiri Sekda

Pandemi Melanda, HIMADATA Dan HIMADANA Berbagai Berkah

Kapolres Siak dan Wabub Siak Kunjungi Panti dan SLB Fajar Amanah

DEMA DAN SEMA STAI AR-RIDHO TURUN KE JALAN, TERKAIT PROPERTI PENDIDIKAN YG DIRUSAK. APAKAH ASA DEMOKRASI MENIPIS?

Kapolsek Minas Pimpin Giat Silaturahmi Kamtibmas Cooling System Pilkada Bersama Manager PLN Rumbai - Minas

PUPR dan Camat Pangkalan Kerinci Bahas Jalan Berlubang

Himpunan Mahasiswa Islam Komisariat (HMI) STAI AR-RIDHO Memperingati Hari Besar Islam 10 Muharram Melewati Santunan Anak Yatim

Cegah Kebakaran Hutan Sejak Dini, Serka D Sihombing Lakukan Patroli Karhutla di Kampung Muara Bungkal

Temuan Dinas Pertanian Kuansing, Praktisi Hukum : Tuk Tahu Ada Kerugian Negara Harus Diselidiki

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Harimau Sumatera Ditangkap Usai Terkam Pekerja di Pelalawan, BBKSDA Riau Tingkatkan Patroli

2

Mahasiswa Tolak Revisi UU TNI: Ancaman Bagi Demokrasi dan Supremasi Sipil

3

Penggerebekan Sabung Ayam di Way Kanan Berujung Tragis, Tiga Polisi Gugur Ditembak OTK

4

Puluhan Pemuda Geruduk PT SLS, Kantor Disegel Akibat Dugaan Ketidakpedulian Perusahaan

5

Dugaan Pelecehan di SMA Negeri 02 Tebing Tinggi Timur: Oknum Kades dan Guru Disorot, Polisi Diminta Bertindak

6

Kapolres Pelalawan Himbau Pemudik Prioritaskan Mudik Aman Keluarga Nyaman dan Hotline 110