MENU TUTUP

AKP DA Simangunsong Pimpin Giat Rutin Polsek Minas Laksanakan Percepatan Vaksinasi

Senin, 04 Juli 2022 | 12:01:37 WIB Dibaca : 843 Kali
AKP DA Simangunsong Pimpin Giat Rutin Polsek Minas Laksanakan Percepatan Vaksinasi

SIAK, CATATANRIAU.com | Tak henti-hentinya, personil Polsek Minas tetap semangat dan rutin dalam melakukan kegiatan percepatan vaksinasi Covid-19. Sebagai mana terlihat, kali ini giat itu dipimpin langsung oleh Kapolsek Minas Kompol Sawaluddin Pane SH melalui Kanit Samapta AKP DA Simangunsong, diikuti oleh para Kanit yang ada, pihaknya beserta Stakeholder terkait, melaksanakan Serbuan Vaksinasi Covid-19 bertempat di Posko PPKM Pasar Minas, dan penyuntikan vaksinasi dilakukan oleh pihak Puskesmas Kecamatan Minas, Senin (04/07/2022).

Seperti biasa sebelum giat dilakukan, AKP DA Simangunsong terlebih dahulu melakukan apel dan memberikan arahan kepada sejumlah personil Polsek Minas yang ikut melakukan giat tersebut.

AKP DA Simangunsong menjelaskan, dalam hal ini pihaknya melaksanakan kegiatan Penyekatan dalam Rangka Percepatan Pelaksanaan Vaksinasi Massal dan Giat Yustisi Pengetatan Prokes Covid-19.

"Pentingnya kolaborasi semua pihak secara bersama-sama dan saling peduli baik dari institusi  Polri dan Dinas Kesehatan tentu bertujuan untuk saling bahu membahu melawan COVID-19 dan mempercepat laju vaksinasi, khususnya di Kecamatan Minas ini," kata AKP DA Simangunsong.

Ia juga mengatakan, menurutnya selama kegiatan diselenggarakan situasi terdapat aman dan terkendali.

"Hingga saat ini, antusias masyarakat cukup tinggi dalam melakukan vaksinasi ini, dalam hal ini kita juga menghimbau masyarakat agar selalu patuhi protokol kesehatan dan segera melakukan vaksin untuk kesehatan bersama." Pungkasnya.****


Laporan : Idris Harahap



Berita Terkait +

Kapolda Riau Puji Keindahan Kota Siak, Sekda Arfan : Kota Siak Asri dan Hijau

Polsek Kunto Darussalam Mengamankan Pelaku Tindak Pidana Perjudian

Wagubri Berikan Motivasi Kepada Mahasiswa Baru UMRI

Ketua Lembaga Adat Kampar, Apresiasi Kapolda Riau Ungkap Illegal Logging di Gagar Biosfer Siak Kecil

Klaim Seorang Pria Sakit Pasca Vaksin, Kadiskes Inhil: Hanya Sebatas Isu

Pemerintah Tekad Jalankan PSR Lebih Baik, Petani Harapkan Keringanan Regulasi

Sekda Siak Berharap Pengumpulan Zakat di Kecamatan Tualang Kedepan Terus Meningkat

Temu Ramah Dengan Insan Pers, Kapolres Rohul Berharap Sinergitas Dari Rekan-Rekan Jurnalis

Serda Mayus Maruli dan Kopda Salomo S, Giat Penguatan Binter SKK Migas, Lakukan Patroli & Komsos

Pj Bupati Kampar Dampingi Kunker Gubri Resmikan Jalan dan Serahkan Bankeu Khusus di Koto Kampar Hulu

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Harlades Pertama Desa Pemandang: Momentum Bersejarah Untuk Kemajuan Desa

2

Kecewa, Janji Humas PT. GWDC Tak Kunjung Ditepati, Pemuda Bangko Pusako Stop Operasi PT GWDC

3

PLTA Koto Panjang Hari ini Akan Menambah Bukaan Pintu Pelimpahan Air Waduk

4

Pj.Sekda Kampar Ahmad Yuzar Saksikan Sertijab Plt.Kepala Dinas Kominfo Dari Irwan Ar Ke Arizon SE

5

Untuk Perluasan HTI, Lagi, PT RPI di Inhu Serobot dan Merusak Kebun Masyarakat

6

Mendaftar Sebagai Calon Bupati di Demokrat, Indra Gunawan Ingin Membawa Perubahan Terhadap Kabupaten Siak