MENU TUTUP

Serka R.Girsang & Kopda AKP Hutagalung Giat Penguatan Binter SKK Migas di Area 3 PT PHR

Sabtu, 04 Juni 2022 | 12:02:18 WIB Dibaca : 886 Kali
Serka R.Girsang & Kopda AKP Hutagalung Giat Penguatan Binter SKK Migas di Area 3 PT PHR

SIAK, CATATANRIAU.com | Sebagai langkah dalam upaya menjaga Objek Vital Negara (OVN) penguatan binter SKK Migas di PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) Sektor Kodim 0322/Siak melalui Koramil 03/Minas, mereka melaksanakan patroli dan Komunikasi sosialisasi (Komsos), Sabtu (04/06/2022) pagi.

Kegiatan ini dilaksanakan oleh 2 orang Babinsa Koramil 03/Minas, Serka R.Girsang dan Kopda AKP Hutagalung, mereka melakukan Patroli di wilayah Area 3 Minas Field PT PHR, RT 001 /RW 002 Kampung Minas Barat, Kecamatan Minas, Kabupaten Siak, Riau.

Menurut  Serka R.Girsang dan Kopda AKP Hutagalung, kegiatan ini juga mereka lanjutkan dengan melaksanakan Komsos dengan sejumlah warga di wilayah RT 003 /RW 001 Kampung Minas Barat tersebut.

"Semua ini dilaksanakan dengan bertujuan untuk menjaga Objek Vital Negara (OVN) di wilayah Teritorial Kodim 0322/Siak," terang Serka R.Girsang dan Kopda AKP Hutagalung.

Dijelaskannya, kegiatan mengamankan OVN ini merupakan tugas dan tanggung jawab TNI. Dan merupakan salah satu wujud bakti TNI kepada bangsa dan negara.

Selain itu, pihaknya juga berharap, dengan adanya patroli yang dilakukan secara rutin oleh jajaran Koramil 03/Minas tersebut, OVN yang ada di Kecamatan Minas khususnya akan tetap terjaga.

"Selama patroli berlangsung, keadaan OVN aman dan kondusif," tukasnya.***


Laporan : Idris Harahap



Berita Terkait +

Buka Sosialisasi Pola Pengembangan Wakaf, Wabup Husni Update Dulu Datanya Baru Bicara Potensi

Jumat Barokah, Polsek Siak Hulu Gandeng PT ABL Berikan Bansos Kepada Warga Kurang Mampu

Kapolres Siak Sampaikan Sejumlah Kreteria Anak Yang Terkontaminasi Hal-hal Negatif Melalui Giat Jumat Curhat di Kecamatan Minas

Selamat Datang Duta Kampar Diva Ananta Sofian, Juara 2 Pada Ajang Putra Putri Remaja Nusantara

SELAMAT, 7 Orang Personel Polres Kuansing Terima Reward Dari Kapolres Kuansing

BLT-DD Tahap Kedua Desa Baran Melintang Sudah Cair

Babinsa Koramil 04/Perawang Bersama Tim Dokter Hewan, Lakukan Surveilence Antisipasi PMK di Kampung Sri Gemilang

Kopda I Ketut B Minimalisir Terjadinya Karhutla Libatkan MPA Helat Patroli Di Wilayah Binaan

Jelang Pilkada, Ketua BMRB Siak Ajak Masyarakat Jaga Persatuan & Kerukunan Antar Umat

83 Personil dari BPBD, DLHK, Satpol PP Dikirim ke Dumai dan Rohil

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Satu Perwira Polres Inhu Naik Pangkat Pengabdian, Dua Bintara Dipecat

2

Pastikan Peringatan May Day Aman, Kapolres Pelalawan Hibur Para Buruh

3

Satres Narkoba Polres Inhu Ringkus Pengedar 4,46 gram Sabu di Kecamatan Lirik

4

Serah Terima Konstruksi Tepat Waktu, PT Adhi Jalintim Riau Resmi Memulai Masa Layanan

5

Daftar Pertama, Dr.Afni: Saya Kader Nasdem

6

Sekda Rohul Hadiri Rapat Paripurna Penyampaian LKPJ Bupati Tahun 2023