"Alhamdulillah, masyarakat berkumpul bersama dengan kami, termasuk Pak Pj. Ada berbagai macam hidangan lezat dihidangkan mulai dari makanan berat hingga cemilan dan lainnya. Masyarakat diajak bersama-sama untuk dapat menikmati ragam kuliner khas Lebaran Idulfitri," kata Sabarudi di sela-sela acara.
