MENU TUTUP

Mahasiswa UIR Demo gedung DPRD Riau

Senin, 10 September 2018 | 21:24:53 WIB Dibaca : 3507 Kali
Mahasiswa UIR Demo gedung DPRD Riau

 

Pekanbaru, Catatanriau.com, Senin(10/9/2018)  - Ribuan Massa dari mahasiswa Universitas Islam Riau (UIR) gelar aksi demonstrasi di DPRD Riau Senin (10/9/2018).

Mahasiswa meletakkan kendaraan mereka di taman budaya, dan selanjutnya mahasiswa berjalan kaki menuju DPRD Riau.
Sepanjang jalan mahasiswa menyanyikan lagu mars mahasiswa dan membawa pocong.

Aksi demo mahasiswa UIR ini menuntut 3 hal;
1.Stabilkan perekonomian bangsa
2.Selamatkan demoktrasi Indonesia
3.Usut tuntas kasus korupsi PLTU Riau.Aksi ini berlangsung mulai dari depan Purna MTQ dan terpusat di DPRD Provinsi Riau.

Hengky Primana selaku Presiden mahasiswa UIR mengatakan bahwa "mahasiswa yang turun dalam aksi kali ini berjumlah 4.000 orang", ungkapnya.

"Adapun yang menjadi tuntutan kami adalah anjloknya nilai tukar rupiah juga korupsi PLTU Riau 1," jelasnya kepada awak media,Senin(10/9/2018) pada pukul 15.00 WIB,di depan kantor DPRD Riau.

Ratusan mahasiswa itu memakai almamater kebanggaan Universitas Islam Riau dengan warna biru.Pemandangan ini membuat pemandangan jalan protokol (Jalan Sudirman) menjadi berwarna biru.

Saat gelar aksi demo, mahasiswa tidak lupa menggelar sidang rakyat di ruang paripurna DPRD Riau. Dalam sidangnya, mahasiswa sepakat menurunkan Joko Widodo dan Jusuf Kalla selaku Presiden dan Wakil Presiden RI.Aksi demo mahasiswa ini mendapat penjagaan puluhan aparat kepolisian dan Satpol PP Riau.

Laporan : MRI



Berita Terkait +

Polsek Minas & Pemkam Mandiangin Lakukan Sosialisasi Vaksinasi Kepada Masyarakat

Penguatan Binter SKK Migas di Area 3 PT PHR Minas, Anggota Koramil 03/Minas Tetap Rutin Berpatroli Hingga Lakukan Komsos

Bertambah Satu dan Sembuh Satu Pasien Positif COVID-19 Kabupaten Pelalawan

Babinsa Kampung Mandiangin, Serka Gopardin Ajak Warga Binaan dan MPA Patroli Guna Antisipasi Karhutla di Wilayah Dusun Monti Kato

Melalui Komsos, Sertu Sahidin Babinsa Koramil 04/Perawang Ini Sosialisasikan Nilai-nilai Pancasila Terhadap Warga Binaan 

Kontingen Inkanas Polres Kampar Raih Juara Umum 1, Kapolres Ucapkan Selamat dan Rasa Bangga

Lukmansyah Badoe Dilepas Ala Apel TNI Oleh Kadis & Seluruh Staf Damkar Dan Penyelamatan

Peduli Kepada Masyarakat, Kapolres Siak AKBP RONALD SUMAJA, SIK melalui Kapolsek Minas KOMPOL SAWALUDIN PANE, SH, Berikan Bantuan Sembako Kepada Warga Kurang Mampu

Waspada Covid-19, PT RAPP Ambil Langkah Antisipasi

Polres Siak Gelar Buka Puasa Bersama dan Lepas Personel yang Purna Tugas

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Disnaker Rohul Akan Verifikasi Ulang Keanggotaan Serikat Buruh Berdasarkan Surat DPD KSPI Riau

2

Forum Peduli Sungai Kampar Temui Gubernur Riau : Desak Solusi Konkrit Atasi Banjir Akibat Spillway PLTA Koto Panjang

3

Putri Andini Rahmat, Remaja Rokan Hilir Raih Runner Up IV Duta Wisata Riau 2025: Angkat Advokasi MENYASAW Besamo Putri

4

Polsek Minas Yang di Back Up Polres Siak Kawal Aksi Unjuk Rasa di Gate 4 PHR Minas, Kapolsek Pastikan Situasi Kondusif

5

Junjung Tinggi Kebebasan Berpendapat, PHR: Pekerja Simbol Ketahanan Energi

6

Aksi Unjuk Rasa di PT. PHR Minas Berakhir Damai, Dandim Siak Sampaikan Pesan Persatuan dan Kesejahteraan