MENU TUTUP

Sertu Nuril Zapri & Serda Sugiarto Lakukan Patroli Binter SKK Migas di Area 4 Minas

Sabtu, 30 April 2022 | 12:45:45 WIB Dibaca : 1134 Kali
Sertu Nuril Zapri & Serda Sugiarto Lakukan Patroli Binter SKK Migas di Area 4 Minas

SIAK, CATATANRIAU.com | Sebagai langkah dalam upaya menjaga Objek Vital Negara (OVN) penguatan binter SKK Migas di PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) Sektor Kodim 0322/Siak melalui Koramil 03/Minas, mereka melaksanakan patroli dan Komunikasi sosialisasi (Komsos), Sabtu (30/04/2022) pagi.

Kegiatan ini dilaksanakan oleh 2 orang Babinsa Koramil 03/Minas,  Sertu Nuril Zapri dan Serda Sugiarto, mereka melakukan Patroli di wilayah Area 4 Minas Field PT PHR, RT 002 RT 003 /RW 002 Kampung Minas Barat, Kecamatan Minas, Kabupaten Siak, Riau.

Menurut  Sertu Nuril Zapri dan Serda Sugiarto, kegiatan ini juga mereka lanjutkan dengan melaksanakan Komsos dengan sejumlah warga di wilayah RT 003 /RW 002 Kampung Minas Barat tersebut.

"Semua ini dilaksanakan dengan bertujuan untuk menjaga Objek Vital Negara (OVN) di wilayah Teritorial Kodim 0322/Siak," terang Sertu Nuril Zapri dan Serda Sugiarto.

Dijelaskannya, kegiatan mengamankan OVN ini merupakan tugas dan tanggung jawab TNI. Dan merupakan salah satu wujud bakti TNI kepada bangsa dan negara.

Selain itu, pihaknya juga berharap, dengan adanya patroli yang dilakukan secara rutin oleh jajaran Koramil 03/Minas tersebut, OVN yang ada di Kecamatan Minas khususnya akan tetap terjaga.

"Selama patroli berlangsung, keadaan OVN aman dan kondusif," tukasnya.***


 



Berita Terkait +

Kapolsek Minas Pimpin Monitoring Pelaksanaan Vaksinasi di SDN 07 Mandiangin 

Satgas Bara Akan Segera Cek Seluruh Instansi di Pemkab Siak Dalam Penggunaan Bahasa Indonesia

Bujang Kampung ke 108 Masih Prioritas Tanggapi dan Selesaikan Keluhan Masyarakat

Babinsa Koramil 03/Minas Ikuti Apel Pendistribusian Logistik Pemilu 2024 Dari PPK Menuju PPS Tiap-tiap Desa di Sungai Mandau

2 Tersangka Curas Di Jalan Lingkar Pasir Pengaraian, Diamankan Team Resmob Polres Rohul

Diguyur Hujan Deras Sejumlah Wilayah Di Kota Pekanbaru Tergenang Banjir

Komitmen Polda Riau Pada Kasus Illegal Minning, Tindak 32 Kasus Dalam Dua Tahun Terakhir

Wacana Jalan Dua Jalur Di Kandis, Kementrian Perhubungan Inspeksi

Cegah Karhutla, Sertu Ardhi Syam dan Serda Heppy S Ajak Masyarakat di Kampung Olak Berpatroli 

Raker KONI Pelalawan 2022,  Supratman : Tidak Ada Atlit Naturalisasi

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Anggota Koramil 03/Minas Sukses Ikut Giat Pengamanan Lomba Takbiran Idul Fitri 1446 H di Minas

2

Adik-Beradik Squad Borong Hadiah Lomba Lampu Hias tahun 2025

3

Polsek Pangkalan Lesung Gelar Patroli Rumah Kosong Antisipasi C3 Pasca Mudik Lebaran

4

Kapolres Pelalawan Lepas 100 Pemudik ke Sumatra Utara, Berangkat dengan Penuh Kebahagiaan

5

Polres Pelalawan dan SPI Perkuat Sinergi Jaga Kamtibmas

6

Kapolres Pelalawan Tinjau Pos Pam Lebaran 2025, Pastikan Keamanan dan Kelancaran Arus Mudik