MENU TUTUP

Cegah C3, Polsek Langgam Patroli Jaga Keamanan Lingkungan

Rabu, 27 April 2022 | 13:12:42 WIB Dibaca : 833 Kali
Cegah C3, Polsek Langgam Patroli Jaga Keamanan Lingkungan

PELALAWAN, CATATANRIAU.com | Bulan Ramadhan, personel Polsek Langgam, jajaran Polres Pelalawan, menggelar kegiatan rutin patroli antisipasi aksi Curas, Curat dan Curanmor (C3) di wilayah hukumnya. Kegiatan juga sekaligus menyampaikan sosialisasi protokol kesehatan (Prokes), Selasa (26/4/2022) malam kemarin.

Sasaran warung milik warga dan Perbankan yang beroperasi di Desa Segati Kecamatan Langgam Kabupaten Pelalawan.

Patroli ini dilaksanakan oleh piket Yanmas Polsek Langgam Aipda F.  Purba dan Brigadir Andika di Desa Segati, Kecamatan Langgam.

Kapolsek Langgam, M Fadillah mengatakan petugas mengimbau masyarakat untuk bekerja sama dengan Polri dalam pencegahan aksi C3.

“Petugas menyampaikan untuk waspada atas aksi kejahatan yang kemungkinan dapat terjadi apabila kita lengah,” ujar M. Fadillah.

Selain itu, juga menghimbau masyarakat untuk tetap menerapkan Prokes apabila beraktivitas.

“Jangan lupa tetap gunakan masker dan jaga jarak demi mencegah penyebaran Covid-19 khususnya wilayah Langgam,” ujarnya.( irwan)


 



Berita Terkait +

Plt Bupati Asmar Serahkan Bansos di Desa Sokop

Polda Riau Gelar Rapat Koordinasi Bersama PHR Terkait Pengamanan Obvitnas di WK Blok Rokan

Kapolres Siak & Rombongan Lakukan Pengecekan Pos PPKM di Pasar Tuah Serumpun Perawang

Aklamasi, Dr.Afni Z Pimpin Muslimat NU Kabupaten Siak Periode 2024-2029

Pisah Sambut Camat Rambah Samo: Komitmen Baru untuk Membangun Daerah

Penguatan Binter SKK Migas Sertu Nuril Zapri dan Serda Sugiarto Patroli di Area 4 PT PHR Minas

Kapolsek Minas Pimpin Sosialisasi Penerimaan Polri T.A 2025 di SMK N 1 Minas

Berlangsung Aman Ibadah Natal Tahun 2023 di Wilayah Hukum Polsek XIII Koto Kampar

Babinsa Minas Timur Koptu Salomo Sembiring Gencar Sosialisasi Bahaya Narkoba

Diskes Rohul Resmikan Fakultas kesehatan dan Kecantikan Prodi S1 Kebidanan & Kesehatan

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Palu MK Mengetuk: Gugatan PSU Pilkada Siak Ditolak, Afni-Syamsurizal Segera Dilantik

2

Korban Pengeroyokan Diduga Oleh Oknum Security PT. TPP Datangi Polres Inhu Untuk Cari Keadilan

3

Disnaker Rohul Akan Verifikasi Ulang Keanggotaan Serikat Buruh Berdasarkan Surat DPD KSPI Riau

4

Forum Peduli Sungai Kampar Temui Gubernur Riau : Desak Solusi Konkrit Atasi Banjir Akibat Spillway PLTA Koto Panjang

5

Putri Andini Rahmat, Remaja Rokan Hilir Raih Runner Up IV Duta Wisata Riau 2025: Angkat Advokasi MENYASAW Besamo Putri

6

Polsek Minas Yang di Back Up Polres Siak Kawal Aksi Unjuk Rasa di Gate 4 PHR Minas, Kapolsek Pastikan Situasi Kondusif