MENU TUTUP

Kades Bangun Purba Timur Secara Simbolis Serahkan BLT-DD Tahap I Tahun 2022

Selasa, 29 Maret 2022 | 10:35:40 WIB Dibaca : 916 Kali
Kades Bangun Purba Timur Secara Simbolis Serahkan BLT-DD Tahap I Tahun 2022

ROHUL, CATATANRIAU.com | Pemdes Bangun Purba Timur bagikan Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa (DD) tahap 1 (satu) tahun 2022 untuk 178 kepala keluarga penerima BLT-DD. Selasa (29/03/2022).

Pembagian BLT-DD ini di serahkan secara simbolis oleh Kepala desa (Kades) Bangun Purba Timur Rusli Siregar  kepada salah satu warga masyarakat penerima bantuan, Tepatnya di depan Kantor Desa Bangun Purba Timur.

Usai menyerahkan bantuan, Kades Bangun Purba Timur Rusli Siregar mengatakan pembagian BLT-DD ini baru  untuk tahap 1 (satu) tahun 2022.

"Alhamdulillah hari ini kita menyalurkan BLT:DD tahap 1 (satu) tahun 2022, pembagian ini sekaligus untuk 3 (tiga) bulan, bulan Januari-Maret," kata Rusli saat di wawancarai oleh awak media ini.

Bagi penerima bantuan mendapatkan besaran Rp.300.000.00 perbulannya, dengan jumlah total di terima oleh penerima BLT-DD Rp.900.000.00. Sementara jumlah penerima BLT-DD 178 kepala keluarga dan bagi penerima di wajibkan untuk mengikuti vaksin terlebih dahulu.

“Saya atas nama Pemdes Bagun Purba Timur ikut mendukung pelaksanaan Vaksinasi Covid-19, untuk itu penyaluran BLT DD tahap 1 (satu) ini para penerima BLT-DD kami wajibkan untuk mengikuti vaksin tahap II atas kerjasama kami dengan Puskesmas Bangun Purba,” ujar Kades Rusli.

Dengan di bagikan BLT-DD dengan besaran Rp.900.000.00 ini Rusli berharap agar masyarakat  bisa memanfaatkan dengan baik.

"Kita juga berharap kepada warga masyarakat kita yang mendapat bantuan agar bantuan ini bisa di manfaatkan dengan baik, apa lagi tidak beberapa hari lagi kita akan memasuki bulan suci Ramadhan," ucap kades Bangun Purba Timur sambil mengakhiri.



(E.S.Nst).



Berita Terkait +

Fap Tekal Dumai Mengadakan Syukuran Menyambut Ulang Tahun Yang Pertama

Babinsa Koramil 03/Minas Serda Sugiarto Giat Pengecekan Anak Penderita Stunting di Kampung Rantau Bertuah

Masa Pademi covid 19 Alfedri Harapkan Baznas Turut Andil Bantu Masyarakat yang Terpapar

Tokoh Pemuda Desa Sikakak Wawan Candra Jengkel Dan Kesal Terhadap PT RAPP Wilayah Cerenti

Babinsa Koramil Minas Sertu Joko Purnomo Giat Rutin Babinsa Masuk Dapur di Minas Timur 

Sejumlah Media & Wartawan Di Kampar menetapkan Kuasa Hukumnya LBH Citra Keadilan Riau

Pimpin Rapat Bersama Forkopimda, Bupati Siak Sampaikan Tiga Hal Penting

Bansos Corona, Dewan Ridha Alwis Effendi Bagikan 200 Paket Sembako Untuk Masyarakat di Perawang

Cegah Stunting, PHR Bantu Alat Penunjang 9 Posyandu di Desa Petapahan Kampar

Polsek & Puskesmas Pangkalan Lesung Bekerja Sama Melakukan Vaksinasi Di Hari Raya Idul Fitri 1443 H

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Dihadiri Ratusan Anak Kemenakan, Halal Bihalal Suku Melayu Berjalan Sukses

2

Pelatihan Vokasi Juru Las PHR Jadikan Pemuda Riau Siap Kerja

3

Petugas Lapas Pasir Pengaraian Donorkan Darah Jelang Peringatan HBK Ke-60

4

Musyawarah Nasional BEM SI XVII di Pekanbaru: Momentum Bersejarah Untuk Riau

5

DPD Golkar Riau, H Nasarudin, SH MH Wakil Bupati Pelalawan Masuk Bursa Kandidat Gubri

6

Ciptakan Situasi Kamseltibcarlantas Pasca Lebaran, Personil Polsek Minas Lakukan Patroli KRYD