MENU TUTUP

Demi Keamanan OVN, Babinsa Koramil 03/Minas Senantiasa Rutin Berpatroli Drilling

Ahad, 13 Maret 2022 | 10:52:01 WIB Dibaca : 952 Kali
Demi Keamanan OVN, Babinsa Koramil 03/Minas Senantiasa Rutin Berpatroli Drilling

SIAK, CATATANRIAU.com | Sebagai langkah dan upaya memberi rasa aman terhadap  Objek Vital Nasional PT. Pertamina Hulu Rokan (PHR) Babinsa Koramil 03/Minas Kodim 0322/Siak, Serka Alif Nurhaqqi, Sertu Ardhi Syam dan Serda Parjuni, mereka secara rutin melaksanakan kegiatan Pengamanan dan Patroli dipengerjaan pengeboran minyak bumi, di wilayah Kecamatan Minas, Kabupaten Siak, Riau, Ahad (13/03/2022).

 

Hari ini mereka tampak melakukan patroli di lokasi Drilling 8E-32N no driling MNS- P10 dgn co. 0°43'2,001"N 101°29'23,664"E RIG APS air Langga# 99 RT 002/RW 001 Desa Minas timur km.7 Kec. Minas, Kab. Siak.

Kegiatan hari ini Menurunkan BOP.

Kemudian juga berpatroli di lokasi Driling 8E- 61N no driling MNA - P7 dgn co. 0°43'17,81"N 101°28'42,313"E Rig ACS # 10 RT 001/ RW 001 Desa Minas timur km.7 Kec. Minas, Kab. Siak.

Kegiatan hari ini mencabut bit/ pipa dan logging job.

 

"Semua ini dilaksanakan dengan bertujuan untuk menjaga Objek Vital Negara (OVN) di wilayah Teritorial Kodim 0322/Siak, kemudian juga hal ini merupakan tugas dan tanggung jawab TNI AD. Dan merupakan salah satu wujud bakti TNI AD kepada bangsa dan negara. Selama patroli dilakukan semua terdapat dalam keadaan aman dan kondusif," pungkas Serka Alif Nurhaqqi, Sertu Ardhi Syam dan Serda Parjuni menjelaskan.***


Idris



Berita Terkait +

Himbauan Keselamatan Berlalu Lintas, Polres Inhu Berikan Brosur dan Stiker

Tak Menyerah pada Mimpi, Anak Buruh Tani di Rohil Lolos Beasiswa PHR ke Universitas Pertamina

Ketua Terpilih DPD KNPI Kepulauan Meranti Silaturahmi ke Sekretariat HMI

Irjen Pol Agung: Sosok Almarhum adalah sosok yang menginspirasi

Pleno Rakernas  DPP  LPK RI B. A. I. Tahun 2022

Siak masuk lima besar pada Investment Award 2018.

Kapolres Pelalawan Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat Pengabdian Kompol Rohman: Bentuk Apresiasi atas Dedikasi Tanpa Cela

Kembali Didapati 8 Pelanggar Protokol Covid-19 di Minas, Mereka Diberikan Sanksi Sosial

Bupati Wardan Tinjau Lokasi Tanah Longsor Di Kec.Tanah Merah

PHR Kontribusi Setor Penerimaan Negara Sebesar Rp115 triliun Hingga 2024

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Diduga Maling, Pria Tanpa Identitas Tewas Dihajar Massa di Pangkalan Gondai

2

Sinergi TNI-Polri Jaga Keamanan Mudik Lebaran di Exit Tol Minas

3

Personel Berulang Tahun Dapat Kado Bibit Pohon dari Kapolres Inhu

4

Duka di Jalur Lintas Buatan: Remaja Ditemukan Tewas Diduga Korban Lakalantas, Kapolres Pelalawan Benarkan Penemuan

5

Pejabat RSUD Pelalawan dan Putranya Tewas dalam Kecelakaan Maut di Tol Mesuji Lampung

6

Kecelakaan Maut di Jalintim Pelalawan, Satu Orang Meninggal Dunia, Dua Luka-luka