MENU TUTUP

Kanit Binmas Polsek Teluk Meranti Amankan Giat Vaksinasi

Kamis, 10 Maret 2022 | 14:34:44 WIB Dibaca : 958 Kali
Kanit Binmas Polsek Teluk Meranti Amankan Giat Vaksinasi

PELALAWAN, CATATANRIAU.com | Kanit Binmas Polsek Teluk Meranti Polres Pelalawan, Aipda H. Simanjuntak kembali melakukan pengamanan dan pengawalan kegiatan Vaksinasi di wilayah hukumnya.

 

Kali ini di Pos PPKM Jalan Rambutan Kelurahan Teluk Meranti Kecamatan Teluk Meranti, Kamis (10/3/2022).

 

Pengawalan dalam rangka percepatan Vaksinasi Covid-19 di Kabupaten Pelalawan, khususnya di Kecamatan Teluk Meranti.

 

Kapolsek Teluk Meranti, Iptu Rahmad Wahyudi SH, pengawalan kegiatan Vaksinasi Covid-19 di Kecamatan Teluk Meranti rutin dilakukan.

 

Selain melakukan pengawalan dan pengamanan, personil sekaligus mengajak masyarakat yang belum mendapatkan Vaksin untuk dilakukan Vaksinasi.

 

Kemudian, mengajak masyarakat untuk menaati peraturan pemerintah dalam pencegahan penularan virus Covid-19. Dengan cara 5 M, memakai masker, mencuci tangan, menjaga jarak, menghindari kerumunan dan kurangi Mobilitas.

 

“Kita himbau masyarakat, agar menerapkan protokol kesehatan agar terhindar dari penyebaran dan penularan virus Covid-19,” tandas Kapolsek.( irwan saputra alias Ocu Bundo).


 



Berita Terkait +

Sat Lantas Polres Inhil Bagi Bagi Helm SNI

Usai Dilantik, Normal Harahap: Kita Akan Fokus Membangun Dan Kesejahteraan Masyarakat

H+4 Idul Fitri, Anggota Koramil 03/Minas Lakukan Pengamanan Di Pos Pam Lebaran Ops Ketupat LK 2024 di Simpang Exit Tol

Wabup Rohul Ajak Masyarakat Yang Belum Memiliki Sertifikat Agar Segera Mengajukan Permohonan

Pertamina SMEXPO 2023 Hadir di Pekanbaru, Diikuti 30 UMKM Unggulan dan Suguhkan Ragam Acara Menarik

Kopda I Ketut Monitor Pembagian 331 Paket Sembako Asal Pemkab Siak di Kampung Kandis

Kodim 0314 inhil gelar doa bersama atas gugurnya prajurit TNI yang sedang bertugas di papua

Polres Rohul Salurkan 15 Sapi dan 3 Kambing Kurban Pada Idul Adha 1445 H

Salurkan Bantuan, H. Sukiman Berikan Apresiasi Kinerja Baznas Rohul

Kali Ini Giliran Sertu Sahidin Lakukan Pengamanan Pos Pam Angkutan Lebaran Idul Fitri di KM 11 Koto Gasib

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kisah Pilu di Gubuk Sawit, Pria Asal Pekanbaru Terlantar Dievakuasi Tim Gabungan di Minas

2

Polres Pelalawan Tangkap Dua Pengedar Sabu, Ungkap Jaringan Peredaran Narkotika di Kecamatan Kerumutan

3

Masyarakat Koto Gasib Tolak PSU Siak, Gugatan Periodisasi Alfedri Kembali Picu Aksi

4

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

5

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

6

Soal Viral Video Dugem di Rutan Pekanbaru, Ketua KNPI Riau dan Relawan Prabowo Gibran Usul Budi Akak di Pindahkan ke Lapas Nusakambangan