MENU TUTUP

Komsos & Penguatan Binter SKK Migas di Area 1 PT PHR Minas, Babinsa Koramil 03/Minas Giat Berpatroli

Ahad, 23 Januari 2022 | 10:44:50 WIB Dibaca : 977 Kali
Komsos & Penguatan Binter SKK Migas di Area 1 PT PHR Minas, Babinsa Koramil 03/Minas Giat Berpatroli

SIAK, CATATANRIAU.com | Sebagai langkah dalam upaya menjaga Objek Vital Negara (OVN) penguatan binter SKK Migas di PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) Sektor Kodim 0322/Siak melalui Koramil 03/Minas, mereka melaksanakan patroli dan Komunikasi sosialisasi (Komsos), Ahad (23/01/2022) pagi.

 

Kegiatan ini dilaksanakan oleh 2 orang Babinsa Koramil 03/Minas, Serda S.E Sinulingga dan Serda Mayus Maruli, mereka melakukan Patroli di wilayah Area 1 Minas Field PT PHR, RT 002/RW 002 Kampung Minas Timur, Kecamatan Minas, Kabupaten Siak, Riau.

 

Menurut Serda S.E Sinulingga dan Serda Mayus Maruli, kegiatan ini juga mereka lanjutkan dengan melaksanakan Komsos dengan sejumlah warga di wilayah RT 002/RW 001 Kampung Minas Timur tersebut.

"Semua ini dilaksanakan dengan bertujuan untuk menjaga Objek Vital Negara (OVN) di wilayah Teritorial Kodim 0322/Siak," terang Serda S.E Sinulingga dan Serda Mayus Maruli.

 

Dijelaskan Serda S.E Sinulingga dan Serda Mayus Maruli, kegiatan mengamankan OVN ini merupakan tugas dan tanggung jawab TNI. Dan merupakan salah satu wujud bakti TNI kepada bangsa dan negara.

 

Selain itu, pihaknya juga berharap, dengan adanya patroli yang dilakukan secara rutin oleh jajaran Koramil 03/Minas tersebut, OVN yang ada di Kecamatan Minas khususnya akan tetap terjaga.

 

"Selama patroli berlangsung, keadaan OVN aman dan kondusif," tukasnya.***


Idris Harahap



Berita Terkait +

Hari Ini Ada 3 Penambahan Kasus Positif Covid-19 di Sei Apit

Hari Ini Masih Didapati 9 Warga di Minas Yang Tak Indahkan Prokes Covid-19 Saat Oprasi KRYD

Bupati Kampar Bentuk Gugus Tugas Penanganan Covid - 19 di Kabupaten Kampar

Lepas JCH Siak Menuju Embarkasi Haji Antara, Alfedri Doakan Semoga Menjadi Haji Mabrur

Cuaca Panas Ekstrim, Polsek Kuala Kampar Rutin  Patroli Cegah Karhutla

Diskominfo Rohul & Diskominfotik Riau Bekerjasama Dalam Pemanfaatan Aplikasi E-Office

Bhabinkamtibmas Minas Barat Lakukan Pengamanan & Pendampingan Pembagian BLT Kampung Minas Barat

Ketua TP.PKK Rohul, Hj.Peni Herawati Berikan Himbauan Via Radio Kepada Masayarakat Cegah Covid-19

Polsek Minas Gelar Patroli Antisipasi Tindak Kejahatan Maupun Kriminal

Sekalian Pulang Kampung, Politisi Golkar Indra Gunawan, SE Kunjungi Kantor IW-SPS

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Polres Rohul Gelar Konfrontasi Pers Kasus Tipikor Dengan Kerugian Negara Rp. 6,28 M

2

Kadisdik Riau Jadi Tersangka Lalu Ditahan Jaksa, Ketua KNPI Riau: Tengku Fauzan Tambusai Tidak Sendirian

3

PT RPI Disinyalir Ingkar Janji Untuk Tidak Mengeksekusi Lahan Konsesi Yang Sudah Terlanjur Ditanami Masyarakat

4

HUT Ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana Tahun 2024 , Begini Pesan Pembina Persit KCK Koorcab Rem 031

5

Kejutan Bersedia Mundur DPR - RI Terpilih, Syamsuar : Insya Allah Saya Maju Calon Gubernur

6

Polsek Seberida Ringkus Pasutri Pengedar Narkoba, 10 Gram Sabu Diamankan