MENU TUTUP

Babinsa Kampung Rantau Bertuah Koramil 03/Minas Sosialisasi & Patroli Karlahut Bersama MPA

Jumat, 07 Januari 2022 | 10:01:45 WIB Dibaca : 938 Kali
Babinsa Kampung Rantau Bertuah Koramil 03/Minas Sosialisasi & Patroli Karlahut Bersama MPA

SIAK, CATATANRIAU.com | Babinsa Kampung Rantau Bertuah, Koramil 03/Minas Kodim/0322 Sertu Nuril Zafri, melaksanakan Kegiatan Patroli Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) diseputaran perkebunan serta lahan yang dianggap rawan terjadi kebakaran, bersama Masyarakat Peduli Api (MPA) di Kampung Rantau Bertuah, Kecamatan Minas, Kabupaten Siak, Riau, Jum'at (07/01/2022) sekira pukul 09.00 WIB.

 

"Dalam giat ini kita melaksanakan patroli dilahan yang rawan terbakar," ujar Sertu Nuril Zafri.

Ia juga mengatakan, dalam setiap pelaksanaan patroli Karhutla bersama masyarakat, Babinsa selalu memberikan himbauan kepada masyarakat untuk bersama sama ikut peduli dalam menjaga dan mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan diwilayah Kecamatan Minas, khususnya dititik – titik tertentu yang rawan dengan kebakaran.

 

"Dalam Patroli ini, kita sekaligus mensosialisasikan, mengimbau kepada masyarakat dengan tidak membakar lahan atau kebun dalam membersihkan kebun," katanya.

 

Lanjutnya, patroli Karhutla ini dilakukan secara terus menerus bersama masyarakat sekitar. Dan masyarakat sekitar sangat menyambut baik adanya kegiatan Patroli yang dilakukan tersebut.

 

"Masyarakat mereka berpendapat, dengan adanya imbauan dan patroli karlahut ini sangat baik sehingga tidak terjadi Kebakaran khususnya di Kampung Rantau Bertuah. Dan tadi pada pukul 12.30 WIB kegiatan ini selesai kita laksanakan, situasi terdapat dalam keadaan aman," pungkasnya.***


Idris Harahap



Berita Terkait +

Bersama Masyarakat Binaannya di Teluk Lancang Serka Alif Giat Patroli Karhutla Serta Cek Kanal

Komunitas Mobil AXCI CHAPTER RIAU Salurkan Bantuan Ke Posko Banjir Pekanbaru

Hari Ini Masih Didapati 9 Warga di Minas Yang Tak Indahkan Prokes Covid-19 Saat Oprasi KRYD

Babinsa Koramil 04/Perawang Sertu Sarju Giat Pengecekan Anak Stunting di Kampung Tualang

Kepala Bappeda Rohul Secara Resmi Buka Brainwash PP No 38 Tahun 2017

LANGKAH CEPAT MEMPERSIAPKAN FORUM LITERASI, NAUFAL BEKERJASAMA DENGAN TOKOH NASIONAL

Pengelola Pasar Malam Curhat Duka Hidup Selama Covid-19, Terlilit Hutang Hingga Susah Makan

Polres Pelalawan Syukuran HUT Satpam Ke - 41 Kapolres : Satpam Profesional Menjaga Kamtibmas

PT GDSK Santuni Puluhan Anak Yatim di Minas, Pengurus Masjid : PT Gobel (GDSK) Satu-satunya Perusahaan Yang Menyantuni Yatim Piatu Saat Masuk Minas

Aiptu Abel Tarigan Polsek Kerumutan Melaksanakan Patroli Keamanan

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Polres Pelalawan Tangkap Dua Pengedar Sabu, Ungkap Jaringan Peredaran Narkotika di Kecamatan Kerumutan

2

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

3

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

4

Soal Viral Video Dugem di Rutan Pekanbaru, Ketua KNPI Riau dan Relawan Prabowo Gibran Usul Budi Akak di Pindahkan ke Lapas Nusakambangan

5

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

6

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan